Kata-kata Bijak sama kesusahan

  • Hidup adalah suatu tantangan yang harus dihadapi. Perjuangan yang harus dimenangkan. Kesusahan yang harus diatasi. Rahasia yang harus digali. Tragedi yang harus dialami.
  • Kita dapat mengukur keberadaan kita terhadap Allah dengan kepekaan kita terhadap penderitaan dan kesusahan orang lain.
  • Kalau nyata harta benda tak dapat menangkis sakit, tidak dapat menolak demam, tidak dapat menghindarkan maut, nyatalah bahwa kesusahan yang menimpa orang kaya serupa dengan  kesusahan yang menimpa orang miskin.
  • Tahukah engkau semboyanku? Aku mau! Dua patah kata yang ringkas itu sudah beberapa kali mendukung membawa aku melintasi gunung keberatan dan kesusahan. Kata "Aku tiada dapat!" melenyapkan rasa berani. Kalimat "Aku mau!" membuat kita mudah mendaki puncak gunung.
  • Jangan bersedih, kesusahan bukanlah sesuatu yang abadi. Mari tersenyum, lepaskan beban di hati.
  • Kita berdoa kalau kesusahan dan membutuhkan sesuatu, mestinya kita juga 
berdoa dalam kegembiraan besar dan saat rezeki melimpah.
  • Siapa yang bisa mengatakan bahwa satu momen cinta yang berbunga-bunga atau kebahagiaan saat bernafas atau berjalan di pagi yang cerah dan menghirup segarnya udara, tidak sebanding dengan semua kesusahan dan usaha yang dituntut oleh dunia?
  • Laki-laki yang benar-benar memenangkan cinta seorang wanita di dunia ini, aku tak peduli meskipun ia meninggal dalam kesusahan – kehidupannya sudah menjadi kesuksesan.
  • Kebahagiaan lebih banyak menipu daripada kesusahan.
  • Tahukah engkau semboyanku? Aku mau! Dua patah kata yang ringkas itu sudah beberapa kali mendukung membawa aku melintasi gunung keberatan dan kesusahan. Kata "Aku tiada dapat!" melenyapkan rasa berani. Kalimat "Aku mau!" membuat kita mudah mendaki puncak gunung.
+7

Kata-kata Bijak 1 s/d 20 dari 40.

  • Buya Hamka Kalau nyata harta benda tak dapat menangkis sakit, tidak dapat menolak demam, tidak dapat menghindarkan maut, nyatalah bahwa kesusahan yang menimpa orang kaya serupa dengan kesusahan yang menimpa orang miskin.
    Buya Hamka
    Seorang ulama, aktivis dan sastrawan Indonesia (1908 - 1981)
    - +
    +94
  • Khalil Gibran Kita berdoa kalau kesusahan dan membutuhkan sesuatu, mestinya kita juga
    berdoa dalam kegembiraan besar dan saat rezeki melimpah.
    Asli: You pray in your distress and in your need; would that you might pray also in the fullness of your joy and in your days of abundance.
    Khalil Gibran
    Penulis dan pelukis dari Lebanon-Amerika (1883 - 1931)
    - +
    +39
  • Martin Luther King Kebahagiaan lebih banyak menipu daripada kesusahan.
    Martin Luther King
    Pendeta dan aktivis HAM dari Amerika Serikat (1929 - 1968)
    - +
    +37
  • Christina Juzwar Di balik setiap kesusahan, pasti akan ada jalan. Sekecil apa pun, seperti cuaca yang panas menyengat menggila, pasti akan ditutup dengan rintik hujan yang menyejukkan.
    Sumber: For Better Or Worse 322
    Christina Juzwar
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +34
  • Dewi Lestari Berat hati kuakui, kesusahan, kegembiraan, ketika keduanya lewat bersamaan tanpa permisi, maka sensasinya sama.
    Dewi Lestari
    Penulis dan penyanyi dari Indonesia (1976 - )
    - +
    +32
  • Erich Fromm Siapa yang bisa mengatakan bahwa satu momen cinta yang berbunga-bunga atau kebahagiaan saat bernafas atau berjalan di pagi yang cerah dan menghirup segarnya udara, tidak sebanding dengan semua kesusahan dan usaha yang dituntut oleh dunia?
    Asli: Who will tell whether one happy moment of love or the joy of breathing or walking on a bright morning and smelling the fresh air, is not worth all the suffering and effort which life implies.
    Sumber: The Sane Society (1955) p. 150
    Erich Fromm
    Filsuf dan psikolog dari Jerman dan Amerika Serikat (1900 - 1980)
    - +
    +32
  • William Shakespeare Jangan membebani kenangan kita dengan kesusahan yang telah berlaku.
    Asli: Let us not burden our remembrances with a heaviness that's gone.
    Sumber: The Tempest 5, 1, 9
    William Shakespeare
    Penyair dan dramawan dari Inggris (1564 - 1616)
    - +
    +30
  • Robert Green Ingersoll Laki-laki yang benar-benar memenangkan cinta seorang wanita di dunia ini, aku tak peduli meskipun ia meninggal dalam kesusahan – kehidupannya sudah menjadi kesuksesan.
    Asli: The man who has really won the love of one good woman in this world, I do not care if he dies in the ditch a beggar – his life has been a success.
    Robert Green Ingersoll
    Pengacara dan politikus dari Amerika Serikat (1833 - 1899)
    - +
    +30
  • Mohammad Hatta Kita dapat mengukur keberadaan kita terhadap Allah dengan kepekaan kita terhadap penderitaan dan kesusahan orang lain.
    Mohammad Hatta
    Pejuang, negarawan, ekonom, dan juga Wakil Presiden Indonesia (1902 - 1980)
    - +
    +25
  • Merry Riana Hidup adalah suatu tantangan yang harus dihadapi. Perjuangan yang harus dimenangkan. Kesusahan yang harus diatasi. Rahasia yang harus digali. Tragedi yang harus dialami.
    Merry Riana
    Motivator, pengusaha dan penulis dari Indonesia (1980 - )
    - +
    +18
  • Merry Riana Jangan bersedih, kesusahan bukanlah sesuatu yang abadi. Mari tersenyum, lepaskan beban di hati.
    Merry Riana
    Motivator, pengusaha dan penulis dari Indonesia (1980 - )
    - +
    +15
  • Abdullah Gymnastiar Kenikmatan bagi orang yang diuji dengan kesusahan karena dia berhasil membuatnya lebih dekat kepada Allah dengan evaluasi diri, taubat dan memperbaiki diri.
    Abdullah Gymnastiar
    Pendakwah, penulis buku, pengusaha dari Indonesia (1962 - )
    - +
    +12
  • Abdullah Gymnastiar Ingatlah hidup adalah perpindahan dari satu cobaan ke cobaan lainnya. Cobaan tidak selalu identik dengan kesusahan, tapi bisa juga berupa kemudahan.
    Abdullah Gymnastiar
    Pendakwah, penulis buku, pengusaha dari Indonesia (1962 - )
    - +
    +11
  • Jefri Al Buchori Selama tinggal di dunia tidak akan ada kesenangan dan kesusahan yang abadi.
    Jefri Al Buchori
    Pendakwah (ustad), penyanyi dari Indonesia (1973 - 2013)
    - +
    +6
  • Raden Adjeng Kartini Tahukah engkau semboyanku? Aku mau! Dua patah kata yang ringkas itu sudah beberapa kali mendukung membawa aku melintasi gunung keberatan dan kesusahan. Kata "Aku tiada dapat!" melenyapkan rasa berani. Kalimat "Aku mau!" membuat kita mudah mendaki puncak gunung.
    Raden Adjeng Kartini
    Pahlawan Nasional Indonesia, feminis dan guru (1879 - 1904)
    - +
    +5
  • Pramoedya Ananta Toer Bahwa orang yang punya itu banyak menimbulkan kesusahan pada yang tak punya. Dan mereka tak merasai ini.
    Sumber: Bukan Pasarmalam
    Pramoedya Ananta Toer
    Penulis dari Indonesia (1925 - 2006)
    - +
    +4
  • Mia Arsjad Yang namanya manusia itu mahluk sosial. Jangankan sama orang yang kenal, sama orang yang nggak kenal pun, kalau kesusahan, kita bantu kan?
    Sumber: Runaway Ran 207
    Mia Arsjad
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +4
  • Ursula Poznanski Berhenti menggangu orang lain hanya karena perasaanmu. Kau hanya akan mendapatkan kesusahan. Yang paling menyakitkan.
    Sumber: Erebos 351
    Ursula Poznanski
    Penulis, Penyanyi dari Austria (1968 - )
    - +
    +3
  • Abdullah Gymnastiar Kesusahan dan kemudahan yang menjauhkan kita dari Allah adalah musibah bagi kita, dan segala sesuatu yang bisa mendekatkan kita kepada Allah adalah nikmat.
    Abdullah Gymnastiar
    Pendakwah, penulis buku, pengusaha dari Indonesia (1962 - )
    - +
    +3
  • Anne Brontë Betapa anehnya kita sering sekali menangis karena kesusahan satu sama lain, ketika kita tidak mencucurkan air mata untuk diri kita sendiri!
    Asli: How odd it is that we so often weep for each other's distresses, when we shed not a tear for our own!
    Anne Brontë
    Penulis dari Inggris (1820 - 1849)
    - +
    +2
Semua kata bijak dan ucapan terkenal kesusahan akan selalu Anda temukan di