Kata-kata Bijak sama kesunyian

  • Dan modern adalah juga kesunyian manusia yatim-piatu dikutuk untuk membebaskan diri dari segala ikatan yang tidak diperlukan: adat, darah, bahkan juga bumi, kalau perlu juga sesamanya.
  • Kesunyian adalah kawan sejati yang tak pernah berkhianat.
  • Bunga-bunga kesunyian pun seperti diciptakan untuk menandai kemurungan di setiap kota.
  • Mengenai faktor keheningan, kesunyian, dan kegelapan, kita hanya dapat mengatakan bahwa mereka sebenarnya adalah unsur-unsur yang menghasilkan kecemasan kekanak-kanakan yang sebagian besar manusia tidak pernah bisa sepenuhnya bebas.
  • Kesunyian adalah bahasa Tuhan, selain itu hanyalah terjemahan yang buruk.
  • Segala sesuatu memiliki keajaiban bahkan kegelapan dan kesunyian.
  • Orang-orang hebat seperti elang, dan membangun sarang mereka di atas kesunyian yang tinggi.
  • Pernahkah pelangi menangis karena hujan dan langit mau mewarnainya? Jika sempat, tolong katakan pada hujan untuk menitik satu kali pada tiga puluh tahun kesunyian ujung pelangi yang tak terbatas. Mungkin saja asa yang tersesat menemukan jalan pulang dan darah tak harus pada telapak tangan yang beku.
  • Keindahan adalah cahaya yang memancar dari kesunyian jiwa dan menyinari tubuh, seperti kehidupan yang datang dari kasih bumi yang memberikan warna bunga keindahan dan mencipta dalam kalbu apa yang disebut cinta, yang tercipta antara laki-laki dan perempuan.
  • Permata yang bisu, dalam kesunyian lebih memberi pengaruh kepada cinta seorang perempuan, daripada kata-kata cinta yang berjiwa.
+7

Kata-kata Bijak 1 s/d 20 dari 30.

  • Pramoedya Ananta Toer Dan modern adalah juga kesunyian manusia yatim-piatu dikutuk untuk membebaskan diri dari segala ikatan yang tidak diperlukan: adat, darah, bahkan juga bumi, kalau perlu juga sesamanya.
    Sumber: Minke 2
    Pramoedya Ananta Toer
    Penulis dari Indonesia (1925 - 2006)
    - +
    +171
  • Konfusius Kesunyian adalah kawan sejati yang tak pernah berkhianat.
    Konfusius
    Filsuf dari Tiongkok (551 SM - 479 SM)
    - +
    +158
  • Khalil Gibran Keindahan adalah cahaya yang memancar dari kesunyian jiwa dan menyinari tubuh, seperti kehidupan yang datang dari kasih bumi yang memberikan warna bunga keindahan dan mencipta dalam kalbu apa yang disebut cinta, yang tercipta antara laki-laki dan perempuan.
    Khalil Gibran
    Penulis dan pelukis dari Lebanon-Amerika (1883 - 1931)
    - +
    +99
  • Jalaluddin Rumi Kesunyian adalah bahasa Tuhan, selain itu hanyalah terjemahan yang buruk.
    Jalaluddin Rumi
    Penyair sufi, ahli hukum, sarjana Islam dan teolog dari Persia (1207 - 1273)
    - +
    +73
  • William Shakespeare Permata yang bisu, dalam kesunyian lebih memberi pengaruh kepada cinta seorang perempuan, daripada kata-kata cinta yang berjiwa.
    William Shakespeare
    Penyair dan dramawan dari Inggris (1564 - 1616)
    - +
    +72
  • Johann Wolfgang von Goethe Bakat terbentuk dalam gelombang kesunyian, watak terbentuk dalam riak besar kehidupan
    Asli: Es bildet ein Talent sich in der Stille, Sich ein Charakter in dem Strom der Welt.
    Sumber: Torquato Tasso
    Johann Wolfgang von Goethe
    Penulis dan penyair dari Jerman (1749 - 1832)
    - +
    +59
  • Deepak Chopra Agar dapat mengambil keputusan yang tepat dalam hidup ini, anda harus
    mendengar jiwa anda. Untuk dapat melakukannya, anda perlu merasakan kesenyapan; yang ditakuti oleh sebagian besar orang, karena dalam kesunyian anda dapat mendengar kebenaran dan melihat pemecahan-pemecahan.
    Deepak Chopra
    Penulis spiritualitas dari India (1946 - )
    - +
    +36
  • Bernard Batubara Purnama kedua telah terbentuk sempurna di atas sana. Perempuan janda beranak satu itu tengah bersenandung sendirian di atas papan di pinggir sungai tempat ia biasa mandi. Tentu saja, senandungnya hanya terlantun di dalam dada. Menyatu bersama kesunyian gelombang kecil Sungai Kapuas dan kepak sayap burung-burung di udara.
    Sumber: Jatuh Cinta adalah Cara Terbaik untuk Bunuh Diri 120
    Bernard Batubara
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +35
  • Usman Arrumy Huruf demi huruf bergelora dan bergerilya berdenyut diujung pena lalu leleh jadi kata airmata kita pelihara dari masa ke sangkala agar manakala sudah tiada, tak cuma kita tapi semuanya bisa merasakan kesunyian yang sejauh ini kita bina.
    Sumber: Mantra Asmara 39
    Usman Arrumy
    Penulis dari Indonesia (1990 - )
    - +
    +29
  • Helen Keller Segala sesuatu memiliki keajaiban bahkan kegelapan dan kesunyian.
    Helen Keller
    Penulis dari Amerika Serikat (1880 - 1968)
    - +
    +26
  • Eve Shi Ia mundur ke arah belakang, dan perempuan itu menegakkan bahu. Dalam kesunyian kamar, derak tulang yang mengiringi tiap gerakannya senyaring letusan pistol. Krek. Bahu kanan. Krek. Bahu kiri. Lalu perempuan itu pelan-pelan menolehkan kepala.
    Sumber: Lost 190
    Eve Shi
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +23
  • Ruwi Meita Pernahkah pelangi menangis karena hujan dan langit mau mewarnainya? Jika sempat, tolong katakan pada hujan untuk menitik satu kali pada tiga puluh tahun kesunyian ujung pelangi yang tak terbatas. Mungkin saja asa yang tersesat menemukan jalan pulang dan darah tak harus pada telapak tangan yang beku.
    Sumber: Alias 2
    Ruwi Meita
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +14
  • Haruki Murakami Kesunyian, saya menemukannya, adalah sesuatu yang benar-benar bisa engkau dengar.
    Haruki Murakami
    Penulis dari Jepan (1949 - )
    - +
    +13
  • John Milton Kesunyian adalah kesenangan.
    Asli: Silence was pleased.
    John Milton
    Penyair dari Britania Raya (1608 - 1674)
    - +
    +12
  • Leyla Hana Dalam kesunyian Ramadhan di kota yang pernah menjadi benteng pertahanan melawan Scotlandia di abad pertengahan ini, aku mencoba bertahan dan berusaha menggapai kemanisan iman itu. Untuk menghidupkan suasana Ramadhan, maka aku pun menyepakati target-target amalan yang hendak dicapai bersama-sama teman-teman muslin di sini.
    Sumber: Serunya Puasa Ramadhan di Luar Negeri 141
    Leyla Hana
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +8
  • Wijayanto Sungguh, keberkahan sebuah majelis tidak dilihat dari banyaknya orang yang hadir, namun berapa generasi unggul yang lahir dari kesunyian itu.
    Wijayanto
     
    - +
    +8
  • Helmut Qualtinger Tidak ada yang lebih baik daripada mendengarkan kesunyian orang bodoh.
    Asli: Es gibt kaum etwas Schöneres, als dem Schweigen eines Dummkopfes zuzuhören.
    Helmut Qualtinger
    Aktor, komedian dan penulis dari Austria (1928 - 1986)
    - +
    +4
  • Risda Nur Widia Kami mengerat bunga-bunga kesunyian itu seraya mencium harum kenangan akan orang-orang yang telah dibantai.
    Sumber: Bunga Kesunyian yang Tumbuh di Jantungmu
    Risda Nur Widia
    Penulis dari Indonesia (1992 - )
    - +
    +3
  • Boy Candra Minta didoain jika berulang tahun. Apa tidak cukup minta didoakan di dalam hati saja? Apakah harus melalui video ucapan yang kemudian diposting di media sosial? Bukankah doa sejatinya adalah permohonan dalam kesunyian?
    Boy Candra
    Penulis dari Indonesia (1989 - )
    - +
    +2
  • Risda Nur Widia Ahh, apakah aku juga dilahirkan seperti sekuntum bunga kesunyian itu? Hidup dari kesedihan dan kenangan muram.
    Sumber: Bunga Kesunyian yang Tumbuh di Jantungmu
    Risda Nur Widia
    Penulis dari Indonesia (1992 - )
    - +
    +1
Semua kata bijak dan ucapan terkenal kesunyian akan selalu Anda temukan di