Kata-kata Bijak: dengan kerakusan

Kata-kata Bijak 1 s/d 8 dari 8.

1
  • Goenawan Mohamad Manusia memang bukan semuanya wali; tapi mungkin sejarah juga mengajari kita bahwa keadaan tak sempurna bukanlah dasar untuk terus-menerus menghalalkan kerakusan, keadaan tersebut justru untuk kesediaan ditegur, untuk mengerti rasa malu dan dosa.
    Sumber: Catatan Pinggir 1
    Goenawan Mohamad
    Sastrawan dan pendiri Majalah Tempo dari Indonesia 1941-
    - +
    +16
  • Pramoedya Ananta Toer Luka terhadap kebanggaan dan harga diri tak juga mau hilang. Bila teringat kembali bagaimana hina aku dijual. Aku tak mampu mengampuni kerakusan Sastrotomo dan kelemahan istrinya. Sekali dalam hidup orang mesti menentukan sikap. Kalau tidak dia takkan menjadi apa-apa.
    Sumber: Bumi Manusia
    Pramoedya Ananta Toer
    Penulis dari Indonesia 1925-2006
    - +
    +8
  • Ba Yue Chang An Berapa banyakkah hubungan yang kandas karena keegoisan, dan berapa banyakkah cinta yang memudar karena kerakusan?
    Sumber: The Stolen Years 143
    - +
    +2
  • Thomas Hobbes Daging menahan badai saat ini saja; pikiran, masa lalu dan masa depan serta masa kini. Kerakusan adalah nafsu pikiran.
    Asli: The flesh endures the storms of the present alone; the mind, those of the past and future as well as the present. Gluttony is a lust of the mind.
    Thomas Hobbes
    Filsuf dari Britania Raya 1588-1679
    - +
    +1
  • Ben Jonson Jadi, di dalam perutnya, dapatkah dia mengubah dosa, Nafsu itu keluar, kerakusan itu masuk.
    Asli: Thus, in his belly, can he change a sin,
    Lust it comes out, that gluttony went in.
    Sumber: The Works of Ben Jonson, First Folio
    Ben Jonson
    Penyair dari Britania Raya 1573-1637
    - +
     0
  • Peter de Vries Kerakusan adalah pelarian emosional, pertanda ada sesuatu yang memakan kita.
    Asli: Gluttony is an emotional escape, a sign something is eating us.
    Peter de Vries
    Penulis dari Amerika Serikat 1910-1993
    - +
     0
  • Pramoedya Ananta Toer Teror merupakan sistem untuk menundukan rakyat, sedang kerakusan berlebihan menjadi tujuan dari pendudukan itu.
    Pramoedya Ananta Toer
    Penulis dari Indonesia 1925-2006
    - +
     0
  • K. Fischer Tingkat kekayaan tidak berbanding lurus dengan tingkat kerakusan seseorang.
    Sumber: Berlabuh di Lindoya 155
    K. Fischer
    Penulis dari Indonesia
    - +
    -1
1
Kata-kata kerakusan - quotes, kata-kata bijak dan kutipan dengan kerakusan yang terbaik dan terkenal: 8 ditemukan

Arti kata kerakusan menerut KBBI

kerakusan [ke·ra·kus·an]

Kata Nomina (kata benda)

Arti: perihal rakus; ketamakan

Lihat arti kerakusan lengkap

Kata kunci dari kata bijak ini:

  1. terus-menerus
  2. menghalalkan
  3. kebanggaan
  4. mengampuni
  5. sastrotomo
  6. menentukan