Kata-kata Bijak 1 s/d 5 dari 5.
-
Ketika hidup terasa berat kau jalani. Beragam kesempitan hidup menghantui. Sesaat kesedihan menusuk menyesakkan hati. Termasuk kegalauan akan siapa pendamping hidup ini. Mohonlah ampunan kepada Allah tanpa henti.
-
Menyimpan kegaduhan picisan, menolak menyebar kegalauan melelahkan.
-
Setiap perjalanan seharusnya menambah keimanan, bukan menyisakan kegalauan demi kegalauan.
Asma Nadia
Penulis dari Indonesia, Pendiri Forum Lingkar Pena dan Manajer Asma Nadia Publishing House (1972 - ) -
Para murid selalu meminta maaf atas kegalauan mereka.
-
Lagi-lagi air mata bening meluncur dari kantong matanya. Air mata kegalauan dalam menentukan nasib hidupnya yang tak menentu.
Semua kata bijak dan ucapan terkenal kegalauan akan selalu Anda temukan di JagoKata.com