Kata-kata Bijak sama keberatan

  • Jika pesawat harus di-delay sampai 24 jam, mungkin aku tidak akan keberatan sama sekali. Menunggu itu akan menyenangkan jika ada teman yang menyenangkan, bukan?
  • Tahukah engkau semboyanku? Aku mau! Dua patah kata yang ringkas itu sudah beberapa kali mendukung membawa aku melintasi gunung keberatan dan kesusahan. Kata "Aku tiada dapat!" melenyapkan rasa berani. Kalimat "Aku mau!" membuat kita mudah mendaki puncak gunung.
  • Aku tidak pernah keberatan menunggu siapa pun berapa lama pun selama aku mencintainya.
  • Tahukah engkau semboyanku? Aku mau! Dua patah kata yang ringkas itu sudah beberapa kali mendukung membawa aku melintasi gunung keberatan dan kesusahan. Kata "Aku tiada dapat!" melenyapkan rasa berani. Kalimat "Aku mau!" membuat kita mudah mendaki puncak gunung.
  • Saya tidak keberatan membuat lelucon, namun saya tidak ingin terlihat seperti yang lainnya.
+2

Kata-kata Bijak 1 s/d 20 dari 45.

  • Seno Gumira Ajidarma Aku tidak pernah keberatan menunggu siapa pun berapa lama pun selama aku mencintainya.
    Seno Gumira Ajidarma
    Penulis dari Indonesia (1958 - )
    - +
    +39
  • AL Dhimas Toko buku bagiku adalah surga. Tempat ilmu pengetahuan dan hiburan tersedia. Tempat aku bisa merasakan kenyamanan sekaligus kedamaian. Bukankah semua itu ada di surga?! Aku menghirup dalam-dalam aroma yang kucium saat ini. Mungkin orang lain akan menganggap ini berlebihan, tetapi dapat aku katakan aku bisa mencium aroma wangi kertas. Aroma yang mengelilingi surgaku ini. Aroma yang kusukai. Di mana aku berdiri, aroma itu selalu ada. Itu sebabnya aku menyukai seluruh bagian toko buku. Aku bisa berada di bagian buku tentang kuliner selama berjam-jam tanpa ada masalah. Sama halnya dengan berada di bagian komik atau novel. Bahkan, aku tidak keberatan jika mengelilingi bagian stationery berulang-ulang. Begitu besarnya kecintaanku akan toko buku, sampai aku pernah mengkhayalkan akan bertemu dengan soulmate-ku di toko buku…
    AL Dhimas
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +15
  • Fiersa Besari Padahal, berinteraksi itu sebetulnya mudah: lakukan sesuatu yang jika orang lain lakukan padamu, kau takkan keberatan. Jangan lakukan sesuatu yang jika orang lain lakukan padamu, kau akan marah dan kecewa.
    Fiersa Besari
    Penulis dan pemusik dari Indonesia (1984 - )
    - +
    +14
  • Lawrence Ferlinghetti Bumi adalah tempat yang indah untuk lahir jika kau tidak keberatan beberapa orang meninggal setiap waktu atau kadangkala hanya kelaparan, yang untungnya, orang itu bukan kamu.
    Asli: The world is a beautiful place to be born into if you don't mind some people dying all the time or maybe only starving some of the time which isn't half bad if it isn't you
    Lawrence Ferlinghetti
    Penyair dan penulis dari Amerika Serikat (1919 - 2021)
    - +
    +11
  • Marilyn Monroe Saya tidak keberatan hidup di dalam dunia lelaki, selama saya dapat menjadi wanita di dalamnya.
    Asli: I don't mind living in a man's world, as long as I can be a woman in it.
    Marilyn Monroe
    Aktris dari Amerika Serikat (1926 - 1962)
    - +
    +9
  • Mark Twain Umur adalah masalah pikiran menguasai materi. itu tidak masalah, Jika Anda tidak keberatan.
    Asli: Age is an issue of mind over matter. it doesn’t matter, If you don’t mind.
    Mark Twain
    Penulis (ns. dari Samuel Langhorne Clemens) dari Amerika Serikat (1835 - 1910)
    - +
    +8
  • Ziggy Zezsyazeoviennazabrizkie Ketika kita menyukai sesuatu, tentunya kita ingin hal-hal lain yang kita sukai juga menyukai sesuatu itu, supaya semua hal yang kita sukai bisa selalu bersama-sama tanpa rasa keberatan.
    Ziggy Zezsyazeoviennazabrizkie
    Penulis dari Indonesia (1993 - )
    - +
    +7
  • Antoine Rivarol Penggoda yang licik, dengan menghindari keburukan sifat buruk, seringkali membungkam keberatan.
    Asli: The cunning tempter, by avoiding the grossness of vice, often silences objections.
    Antoine Rivarol
    Wartawan dari Perancis (1753 - 1801)
    - +
    +7
  • Raden Adjeng Kartini Tahukah engkau semboyanku? Aku mau! Dua patah kata yang ringkas itu sudah beberapa kali mendukung membawa aku melintasi gunung keberatan dan kesusahan. Kata "Aku tiada dapat!" melenyapkan rasa berani. Kalimat "Aku mau!" membuat kita mudah mendaki puncak gunung.
    Raden Adjeng Kartini
    Pahlawan Nasional Indonesia, feminis dan guru (1879 - 1904)
    - +
    +7
  • Indah Hanaco Aku paham semua teori patah hati dan butuh waktu untuk menyembuhkan luka itu. Masalahnya, aku keberatan mematuhinya. Aku merasa manusia harus bijak memanfaatkan waktu. Kenapa manusia mesti membuang waktu untuk menangisi sesuatu yang tidak bisa berubah? Berduka pun ada masa kadaluarsanya.
    Indah Hanaco
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +6
  • Mario Teguh Lebih mudah meneruskan apa adanya, walau pun tidak mudah hidup dalam kesulitan. Maka jangan ganggu dia yang sulit berubah, walau pun itu untuk kebaikannya sendiri. Biarkanlah dia mengutamakan yang mudah sekarang, karena dia tidak keberatan dengan kesulitannya.
    Mario Teguh
    Motivator dan konsultan dari Indonesia (1956 - )
    - +
    +6
  • dr. Meta Hanindita Mama adalah koki pribadi saya. Biarpun menu yang bisa beliau masak terbatas, saya sama sekali nggak keberatan makan masakan mama terus.
    dr. Meta Hanindita
    Dokter dan Penulis dari Indonesia (1984 - )
    - +
    +5
  • Okke Sepatumerah Jika pesawat harus di-delay sampai 24 jam, mungkin aku tidak akan keberatan sama sekali. Menunggu itu akan menyenangkan jika ada teman yang menyenangkan, bukan?
    Okke Sepatumerah
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +3
  • Marilyn Monroe Saya tidak keberatan membuat lelucon, namun saya tidak ingin terlihat seperti yang lainnya.
    Asli: I don't mind making jokes, but I don't want to look like one.
    Marilyn Monroe
    Aktris dari Amerika Serikat (1926 - 1962)
    - +
    +3
  • Ahmad Tohari Sebentuk roh telah berangkat, kembali ke tempat asal-muasalnya. Hidup telah berjabat tangan dengan mati, lenyaplah sudah diri dan kelakuan karena semua telah larut dalam keberatan semesta.
    Ahmad Tohari
    Sastrawan dan budayawan dari Indonesia (1948 - )
    - +
    +3
  • Oliver Goldsmith Cara terbaik untuk menyenangkan satu setengah dunia adalah dengan tidak keberatan dengan apa yang dikatakan oleh setengah lainnya.
    Asli: The best way to please one half of the world is not to mind, what the other half says.
    Oliver Goldsmith
    Penulis dan penyair dari Irlandia (1728 - 1774)
    - +
    +2
  • Ria N. Badaria Kakak tanya kamu, apa kamu mau menolak kakak? Apa kamu keberatan kalau kita coba mengikuti rencana mereka?
    Ria N. Badaria
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +2
  • Sir Edward Appleton Saya tidak keberatan bahasa apa yang dinyanyikan dalam opera selama itu bahasa yang saya tidak mengerti.
    Asli: I don't mind what language an opera is sung in so long as it is a language I don't understand.
    The Observer 28 August 1955
    Sir Edward Appleton
    Ahli fisika dari Inggris (1892 - 1965)
    - +
    +2
  • Samuel Butler Saya tidak keberatan berbohong tapi saya benci ketidakakuratannya.
    Asli: I do not mind lying but I hate inaccuracy.
    Samuel Butler
    Penyair dari Inggris (1835 - 1902)
    - +
    +2
  • Marilyn Monroe Saya tidak keberatan hidup di dunia pria selama saya bisa menjadi wanita di dalamnya.
    Asli: I don't mind living in a man's world as long as I can be a woman in it.
    Marilyn Monroe
    Aktris dari Amerika Serikat (1926 - 1962)
    - +
    +2
Semua kata bijak dan ucapan terkenal keberatan akan selalu Anda temukan di JagoKata.com