Kata-kata Bijak sama kebenaran-nya

Kata-kata Bijak 41 s/d 60 dari 869.

  • Marcus Aurelius Segala sesuatu yang kita dengar adalah pendapat, bukan fakta. Segala sesuatu yang kita lihat adalah perspektif, bukan kebenaran.
    Marcus Aurelius
    Kaisar dari Romawi Kuno (121 - 180)
    - +
    +81
  • Milan Kundera Hanya karya sastra yang mampu menyingkap fragmen tak dikenal keberadaan manusia yang memilik alasan bertahan. Menjadi penulis bukan mengkhotbahkan kebenaran melainkan menemukan kebenaran.
    Milan Kundera
    Penulis dan pengkritik dari Ceko (1929 - 2023)
    - +
    +78
  • Eminem Banyak kebenaran dikatakan bercanda.
    Asli: A lot of truth is said in jest.
    Eminem
    Rapper dan pemusik dari Amerika Serikat (ns. dari Marshall Bruce Mathers III) (1972 - )
    - +
    +77
  • Albert Camus Hanya kebenaran bisa menghadapi ketidakadilan. Kebenaran atau cinta.
    Asli: Seule la vérité peut affronter l'injustice. La vérité ou bien l'amour.
    Albert Camus
    Penulis, eseis dan Peraih Nobel sastra (1956) dari Perancis (1913 - 1960)
    - +
    +76
  • Jean-Paul Sartre Bagian terburuk dari dibohongi adalah mengetahui bahwa Anda tidak layak untuk mendapatkan kebenaran.
    Jean-Paul Sartre
    Penulis, filsuf dan Peraih Nobel sastra (1964) dari Perancis (1905 - 1980)
    - +
    +72
  • Johan Budi Kampus merupakan penjaga bandul keadilan dan kebenaran, sebab kampus dapat melahirkan intelektual-intelektual muda yang dapat memimpin bangsa.
    Johan Budi
    Pelaksana tugas (Plt.) pimpinan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dari Indonesia (1966 - )
    - +
    +72
  • Jerinx Opini yang dibangun berdasar prasangka tanpa fakta adalah awal dari berakhirnya sebuah kebenaran.
    Jerinx
    Personel band Superman Is Dead (SID) dari Indonesia (1977 - )
    - +
    +71
  • Nicolaus Copernicus Untuk mengetahui karya kebesaran Tuhan, untuk memahami kebijaksanaan, keagungan dan kekuasaan-Nya. Untuk menghargai derajat dan hukum-Nya yang luar biasa, pasti semua ini harus menjadi sesuatu yang menyenangkan dan dapat diterima sebagai ibadah kepada-Nya.
    Nicolaus Copernicus
    Matematika dan astronom dari Polandia (1473 - 1543)
    - +
    +71
  • Tere Liye Jatuh cinta itu persis seperti komputer atau HP kau tiba-tiba terkena virus, kena-nya gampang, tapi memperbaiki, servis datanya susah kali - bahkan tetap tidak bisa diperbaiki hingga kapan pun.
    Tere Liye
    Penulis dari Indonesia (1979 - )
    - +
    +68
  • Basuki Tjahaja Purnama Kalaupun Saya mati demi memperjuangkan kebenaran dan menegakkan keadilan, kalian tidak akan pernah bisa membeli cara mati Saya.
    Basuki Tjahaja Purnama
    Politikus dan Gubernur Jakarta (1966 - )
    - +
    +68
  • Arthur Schopenhauer Semua kebenaran di dunia ini harus melewati tiga langkah. Pertama ditertawakan, kedua ditentang dengan kasar, dan ketiga diterima tanpa pembuktian dan alasan.
    Asli: Alle Wahrheit durchläuft drei Stufen. Zuerst wird sie lächerlich gemacht oder verzerrt. Dann wird sie bekämpft. Und schließlich wird sie als selbstverständlich angenommen.
    diatribusikan
    Arthur Schopenhauer
    Filsuf dari Jerman (1788 - 1860)
    - +
    +68
  • Ahmad Wahib Tuhan, bisakah aku menerima hukum-Mu tanpa meragukannya lebih dahulu? Karena itu Tuhan, maklumilah lebih dulu bila aku masih ragu akan kebenaran hukum-hukum-Mu. Jika Engkau tak suka hal itu, berilah aku pengertian-pengertian sehingga keraguan itu hilang. Tuhan, murkakah Engkau bila aku berbicara dengan hati dan otak yang bebas, hati dan otak sendiri yang telah Engkau berikan kpadaku dengan kemampuan bebasnya sekali ? Tuhan, aku ingin bertanya pada Engkau dalam suasana bebas. Aku percaya, Engkau tidak hanya benci pada ucapan-ucapan yang munafik, tapi juga benci pada pikiran-pikiran yang munafik, yaitu pikiran-pikiran yang tidak berani memikirkan yang timbul dalam pikirannya, atau pikiran yang pura-pura tidak tahu akan pikirannya sendiri.
    Catatan Harian 9 Juni 1969
    Ahmad Wahib
    Pemikir dan pembaharu Islam dari Indonesia (1942 - 1973)
    - +
    +67
  • Jerinx Tirai malam hiasi serambi seribu puspa, kayuh rindu ini agar terdampar di hati nya.
    Jerinx
    Personel band Superman Is Dead (SID) dari Indonesia (1977 - )
    - +
    +64
  • Abraham Lincoln Ada syair tua yang tak kuingat siapa penyairnya, berbunyi: Kebenaran adalah anak daripada waktu.
    Abraham Lincoln
    Negarawan dan presiden (ke-16) dari Amerika Serikat (1809 - 1865)
    - +
    +60
  • Max Planck Kebenaran tidak pernah berjaya, lawan dia meninggal dunia.
    Asli: Die Wahrheit triumphiert nie, ihre Gegner sterben aus.
    Max Planck
    Ahli fisika dari Jerman (1858 - 1947)
    - +
    +60
  • Asma Nadia Pernikahan adalah ibadah, dan setiap ibadah bermuara pada cinta-Nya sebagai tujuan. Sudah sewajarnya setiap upaya meraih cinta-Nya dilakukan dengan sukacita.
    Asma Nadia
    Penulis dari Indonesia, Pendiri Forum Lingkar Pena dan Manajer Asma Nadia Publishing House (1972 - )
    - +
    +59
  • Bob Marley Kebenaran adalah, semua orang akan menyakiti Anda. Anda hanya harus menemukan orang yang layak untuk dialami.
    Asli: The truth is, everyone is going to hurt you. You just got to find the ones worth suffering for.
    Bob Marley
    Penyanyi, pencipta lagu, dan musisi reggae dari Jamaika (1945 - 1981)
    - +
    +57
  • Jerinx Jika cinta bisa teriak, maka angkasa tak cukup luas tuk bendung gema nya.
    Jerinx
    Personel band Superman Is Dead (SID) dari Indonesia (1977 - )
    - +
    +56
  • Alfred Lord Tennyson Kebohongan yang setengah kebenaran merupakan kegelapan dari semua kebohongan.
    Asli: A lie that is half-truth is the darkest of all lies.
    Alfred Lord Tennyson
    Penyair dari Inggris (1809 - 1892)
    - +
    +54
  • Adolf Hitler Bila kamu punya kebenaran, maka kebenaran itu harus ditambah dengan cinta, atau pesan dan pembawanya akan ditolak.
    Adolf Hitler
    Politikus dari Jerman (1889 - 1945)
    - +
    +52
Semua kata bijak dan ucapan terkenal kebenaran-nya akan selalu Anda temukan di JagoKata.com (halaman 3)