Kata-kata Bijak: dengan jiwa-jiwa

Kata-kata Bijak 41 s/d 60 dari 632.

  • Emha Ainun Nadjib Apa gunanya ilmu kalau tidak memperluas jiwa seseorang sehingga ia berlaku seperti samudera yang menampung sampah-sampah?
    Emha Ainun Nadjib
    Seorang seniman, budayawan, penyair, serta intelektual asal Indonesia. 1953-
    - +
    +79
  • Otto Iskandardinata Kalau Indonesia merdeka boleh ditebus dengan jiwa seorang anak Indonesia, saya telah memajukan diri sebagai kandidat yang pertama untuk pengorbanan ini.
    Otto Iskandardinata
    Pahlawan Nasional Indonesia 1897-1945
    - +
    +76
  • Lao-Zu Musik dalam jiwa dapat didengar oleh alam semesta.
    Lao-Zu
    Filsuf dari Tiongkok +/- 600 SM
    - +
    +76
  • Jalaluddin Rumi Keakraban dan keramahan lahir bila jiwa kita jadi gembira.
    Jalaluddin Rumi
    Penyair sufi, ahli hukum, sarjana Islam dan teolog dari Persia 1207-1273
    - +
    +72
  • Dewi Lestari Separuh jiwa yang dia pikir hilang ternyata tidak pernah ke mana-mana, hanya berganti sisi, permainan gelap terangnya matahari dan bulan.
    Sumber: Filosofi Kopi
    Dewi Lestari
    Penulis dan penyanyi dari Indonesia 1976-
    - +
    +72
  • Buya Hamka Kemerdekaan sauatu negara dapat dijamin teguh berdiri apabila berpangkal pada kemerdekaan jiwa.
    Buya Hamka
    Seorang ulama, aktivis dan sastrawan Indonesia 1908-1981
    - +
    +63
  • Buya Hamka Kemunduran negara tidak akan terjadi kalau tidak kemunduran budi dan kekusutan jiwa.
    Sumber: Dari Lembah Cita-Cita
    Buya Hamka
    Seorang ulama, aktivis dan sastrawan Indonesia 1908-1981
    - +
    +58
  • Plato Cinta adalah gerak jiwa yang kosong tanpa pikiran.
    Plato
    Filsuf dari Yunani 427 SM - 347 SM
    - +
    +55
  • Rohmatikal Maskur Kadang tanpa sadar kita memperpanjang jarak antara jiwa-jiwa, kemudian lupa cara kembali untuk duduk bersama.
    Rohmatikal Maskur
    Penulis dari Indonesia 1994-
    - +
    +55
  • Najwa Shihab Pada kaum muda kita menitip masa depan, jangan biarkan jiwa mereka hangus oleh ego dan dendam.
    Sumber: #Semangat28
    Najwa Shihab
    Presenter berita, jurnalis dari Indonesia 1977-
    - +
    +55
  • Hermann Hesse Kebijaksanaan hanyalah persiapan jiwa, kapasitas, seni rahasia berpikir, merasa dan bernapas pikiran persatuan di setiap saat dalam kehidupan.
    Hermann Hesse
    Penulis, penyair dan Peraih Nobel sastra (1946) Jerman-Swiss 1877-1962
    - +
    +54
  • Mario Teguh Tuhan mengasihi semua jiwa ciptaan-Nya, dan dari semua jiwa yang dikasihi Tuhan, Anda adalah jiwa yang khusus. Jika tidak, mengapakah Anda merasa bahwa yang kita bicarakan ini hanya untuk Anda? Tersenyumlah penuh kasih kepada Tuhanmu. Kapankah engkau terakhir kali tersenyum dan menyapa Tuhanmu dengan penuh kasih? Kapankah engkau terakhir menyapa Tuhan dengan suaramu yang lembut dan penuh kemanjaan? Jika engkau merindukan kehidupan yang damai dan indah, ketahuilah bahwa Tuhanmu merindukan sapa dan senyum damai dan indah dari mu, jiwa kesayangan-Nya.
    Mario Teguh
    Motivator dan konsultan dari Indonesia 1956-
    - +
    +52
  • Helen Keller Karakter tidak dapat dikembangkan dengan mudah dan tenang. Hanya melalui pengalaman ujian dan penderitaan jiwa dapat diperkuat, ambisi menginspirasi, dan keberhasilan yang dicapai.
    Asli: Character cannot be developed in ease and quiet. Only through experience of trial and suffering can the soul be strengthened, vision cleared, ambition inspired, and success achieved.
    Helen Keller
    Penulis dari Amerika Serikat 1880-1968
    - +
    +51
  • Bediuzzaman Said Nursi Penderitaan jiwa mengarahkan keburukan. Putus asa adalah sumber kesesatan; dan kegelapan hati, pangkal penderitaan jiwa.
    Bediuzzaman Said Nursi
    Ulama dan intelektual dari Turki 1877-1960
    - +
    +51
  • Karl Marx Agama adalah nafas dari orang yang tertekan, hati dari dunia yang tak punya hati dan jiwa dari keadaan yang tak berjiwa. Agama adalah candu masyarakat.
    Asli: Die Religion ist der Seufzer der bedrängten Kreatur, das Gemüth einer herzlosen Welt, wie sie der Geist geistloser Zustände ist. Sie ist das Opium des Volks.
    Sumber: Zur Kritik der Hegelschen Rechtsphilosophie (1844)
    Karl Marx
    Ekonom dan filsuf dari Jerman 1818-1883
    - +
    +48
  • Benjamin Franklin Orang-orang yang bisa mencintai secara mendalam, tidak akan pernah tua. Mungkin mereka meninggal dalam usia tua, tapi jiwa mereka tetap muda.
    Benjamin Franklin
    Negarawan dan ahli fisika dari Amerika Serikat 1706-1790
    - +
    +48
  • Albert Einstein Agama sejati adalah hidup yang sesungguhnya - hidup dengan seluruh jiwa seseorang, dengan seluruh kebaikan dan kebajikan seseorang.
    Asli: True religion is real living; living with all one's soul, with all one's goodness
    Albert Einstein
    Ahli fisika dari Jerman dan Amerika Serikat 1879-1955
    - +
    +47
  • Iwan Fals Harta dunia jadi penggoda, membuat miskin jiwa kita.
    Sumber: Seperti Matahari - album Iwan Fals Suara Hati 2002
    Iwan Fals
    Penyanyi beraliran Balada, Pop dan Rock dari Indonesia 1961-
    - +
    +47
  • Firman Nofeki Engkaulah arakan awan-awan yang menjatuhkan hujan kesejukan, akulah yang senantiasa menyimpan rintiknya, mengalirkannya kedalam anak-anak sungai jiwa yang tenang.
    Firman Nofeki
    Penulis dari Indonesia 1994-
    - +
    +46
  • Helen Keller Tidak ada orang pesimis yang pernah menemukan rahasia dari bintang, atau berlayar ke pulau baru, atau membuka jalan keluar baru bagi jiwa manusia.
    Helen Keller
    Penulis dari Amerika Serikat 1880-1968
    - +
    +45
Kata-kata jiwa-jiwa - quotes, kata-kata bijak dan kutipan dengan jiwa-jiwa yang terbaik dan terkenal: 632 ditemukan (halaman 3)

Kata kunci dari kata bijak ini:

  1. kesayangan-nya
  2. mengalirkannya
  3. kebijaksanaan
  4. menginspirasi
  5. dikembangkan
  6. keberhasilan