Kata-kata Bijak: dengan jean

Anda cari jean. Maksud anda:

Kata-kata Bijak 21 s/d 40 dari 402.

  • Jean de La Fontaine Tidak ada yang lebih berbahaya daripada teman yang bodoh; Lebih baik musuh yang bijaksana.
    Asli: Rien n'est si dangereux qu'un ignorant ami;
    Mieux vaudrait un sage ennemi.
    Sumber: Fables
    Jean de La Fontaine
    Penulis dari Perancis 1621-1695
    - +
    +26
  • Jean-Paul Sartre Untuk mengetahui apakah hidup itu berharga, sesekali Anda harus mengambil resiko.
    Jean-Paul Sartre
    Penulis, filsuf dan Peraih Nobel sastra (1964) dari Perancis 1905-1980
    - +
    +25
  • Jean-Paul Sartre Hanya orang yang sedang tidak mengayuh yang memiliki waktu untuk ketenangan.
    Jean-Paul Sartre
    Penulis, filsuf dan Peraih Nobel sastra (1964) dari Perancis 1905-1980
    - +
    +23
  • Jean-Paul Sartre Eksistensi itu letaknya sebelum esensi.
    Jean-Paul Sartre
    Penulis, filsuf dan Peraih Nobel sastra (1964) dari Perancis 1905-1980
    - +
    +22
  • Jean-Paul Sartre Jam tiga selalu terlalu awal atau terlalu terlambat untuk apapun yang ingin kau lakukan.
    Jean-Paul Sartre
    Penulis, filsuf dan Peraih Nobel sastra (1964) dari Perancis 1905-1980
    - +
    +22
  • Jean de La Fontaine Kesabaran dan perjalanan waktu lebih berkuasa dari kekuatan dan kemarahan.
    Jean de La Fontaine
    Penulis dari Perancis 1621-1695
    - +
    +22
  • Jean-Paul Sartre Kita tak menilai orang yang kita cintai.
    Jean-Paul Sartre
    Penulis, filsuf dan Peraih Nobel sastra (1964) dari Perancis 1905-1980
    - +
    +20
  • Jean Paul Pemalu takut sebelum bahaya datang, pengecut takut saat bahaya terjadi, dan pemberani takut setelah bahaya berlalu.
    Jean Paul
    Penyair (ns. dari Johann P.F. Richter) dari Jerman 1763-1825
    - +
    +19
  • Jean-Jacques Rousseau Jika bahagia dapat diwujudkan dalam perkawinan, akan terciptalah surga di dunia.
    Jean-Jacques Rousseau
    Penulis dan filsuf dari Perancis 1712-1778
    - +
    +18
  • Jean-Jacques Rousseau Aku mungkin tidak lebih baik dari orang lain, tapi paling tidak aku berbeda.
    Jean-Jacques Rousseau
    Penulis dan filsuf dari Perancis 1712-1778
    - +
    +17
  • Jean-Jacques Rousseau Hati nurani adalah suara jiwa; hawa nafsu adalah suara raga.
    Asli: La conscience est la voix de l'âme, les passions sont la voix du corps
    Sumber: Dialogues
    Jean-Jacques Rousseau
    Penulis dan filsuf dari Perancis 1712-1778
    - +
    +16
  • Jean-Paul Sartre Ketiadaan menghantui manusia.
    Jean-Paul Sartre
    Penulis, filsuf dan Peraih Nobel sastra (1964) dari Perancis 1905-1980
    - +
    +15
  • Jean-Paul Sartre Dalam cinta, satu tambah satu adalah satu.
    Jean-Paul Sartre
    Penulis, filsuf dan Peraih Nobel sastra (1964) dari Perancis 1905-1980
    - +
    +14
  • Jean Kerr Menikahi seseorang laki-laki ibarat membeli barang yang telah kau kagumi sekian lama saat terpajang di etalase toko. Kau bisa mencintainya ketika membawanya pulang, namun tidak mesti ia akan selalu cocok dengan barang-barang lain yang ada di rumahmu.
    Jean Kerr
    Penulis, dramawan dari Amerika Serikat 1923-2003
    - +
    +14
  • Jean-Paul Sartre Tak ada kenyataan kecuali dalam aksi.
    Jean-Paul Sartre
    Penulis, filsuf dan Peraih Nobel sastra (1964) dari Perancis 1905-1980
    - +
    +14
  • Jean-Paul Sartre Eksistensi adalah ketidaksempurnaan.
    Jean-Paul Sartre
    Penulis, filsuf dan Peraih Nobel sastra (1964) dari Perancis 1905-1980
    - +
    +13
  • Jean-Paul Sartre Hidup tidak akan ada artinya ketika Anda kehilangan ilusi yang abadi.
    Jean-Paul Sartre
    Penulis, filsuf dan Peraih Nobel sastra (1964) dari Perancis 1905-1980
    - +
    +13
  • Jean-Paul Sartre Kehidupan dimulai dari sisi lain dari keputusasaan.
    Jean-Paul Sartre
    Penulis, filsuf dan Peraih Nobel sastra (1964) dari Perancis 1905-1980
    - +
    +13
  • Jean-Jacques Rousseau Jika seseorang dapat memperpanjang kebahagiaan cinta dalam pernikahan, itu akan menjadi surga di bumi.
    Asli: Si l'on pouvait prolonger le bonheur de l'amour dans le mariage, ce serait le paradis sur la terre.
    Jean-Jacques Rousseau
    Penulis dan filsuf dari Perancis 1712-1778
    - +
    +12
  • Jean-Jacques Rousseau Keindahan dan kecantikan wanita laksana negeri kecil yang berdaulat.
    Jean-Jacques Rousseau
    Penulis dan filsuf dari Perancis 1712-1778
    - +
    +12
Kata-kata jean - quotes, kata-kata bijak dan kutipan dengan jean yang terbaik dan terkenal: 402 ditemukan (halaman 2)

Kata kunci dari kata bijak ini:

  1. ketidaksempurnaan
  2. memperpanjang
  3. kebahagiaan
  4. perjalanan
  5. diwujudkan
  6. perkawinan