Kata-kata Bijak sama helen

Kata-kata Bijak 1 s/d 20 dari 100.

  • Helen Keller Dalam setiap keindahan, selalu ada mata yang memandang. Dalam setiap kebenaran, selalu ada telinga yang mendengar. Dalam setiap kasih, selalu ada hati yang menerima.
    Helen Keller
    Penulis dari Amerika Serikat (1880 - 1968)
    - +
    +657
  • Helen Keller Berjalan di kegelapan bersama teman lebih baik dari pada berjalan sendirian di dalam terang.
    Asli: Walking with a friend in the dark is better than walking alone in the light.
    Helen Keller
    Penulis dari Amerika Serikat (1880 - 1968)
    - +
    +270
  • Helen Keller Cinta layaknya setangkai bunga yang tidak boleh aku sentuh, tapi wanginya membuat taman menjadi tempat yang menakjubkan.
    Helen Keller
    Penulis dari Amerika Serikat (1880 - 1968)
    - +
    +228
  • Helen Keller Jauhkan wajah mu dari sinar matahari dan kamu tidak bisa melihat bayangan.
    Helen Keller
    Penulis dari Amerika Serikat (1880 - 1968)
    - +
    +114
  • Helen Keller Cinta itu seperti seekor kupu-kupu indah yang mungkin tidak dapat kita sentuh, tetapi keindahannya menjadikan sebuah taman tempat yang sangat menyenangkan.
    Helen Keller
    Penulis dari Amerika Serikat (1880 - 1968)
    - +
    +95
  • Helen Keller Aku rindu menyelesaikan pekerjaan besar dan mulia, tapi tugas utamaku adalah untuk menyelesaikan pekerjaan kecil seakan itu pekerjaan besar dan mulia.
    Helen Keller
    Penulis dari Amerika Serikat (1880 - 1968)
    - +
    +93
  • Helen Keller Jangan tanya kapan, tapi keajaiban pasti akan datang menghampiri orang yang selalu melakukan yang terbaik, buat dirinya sendiri maupun orang lain.
    Helen Keller
    Penulis dari Amerika Serikat (1880 - 1968)
    - +
    +84
  • Helen Keller Hal-hal terbaik dan terindah di dunia ini tidak bisa dilihat atau disentuh. Semuanya harus dirasakan dengan hati.
    Asli: It’s the best and most beautiful things in this world can not be seen or touched. They must be felt with the heart.
    Helen Keller
    Penulis dari Amerika Serikat (1880 - 1968)
    - +
    +80
  • Helen Keller Hasil tertinggi pendidikan adalah toleransi.
    Asli: The highest result of education is tolerance.
    Helen Keller
    Penulis dari Amerika Serikat (1880 - 1968)
    - +
    +79
  • Helen Keller Aku jarang berpikir mengenai keterbatasanku dan mereka tidak pernah membuatku bersedih. Mungkin ada sentuhan rindu pasa satu waktu, tapi itu samar layaknya tiupan angin diantara bunga-bunga.
    Helen Keller
    Penulis dari Amerika Serikat (1880 - 1968)
    - +
    +66
  • Helen Keller Di belakang dan di depan ku ada Tuhan dan aku tidak takut.
    Helen Keller
    Penulis dari Amerika Serikat (1880 - 1968)
    - +
    +63
  • Helen Rowland Sebelum menikah, seorang pria akan sulit tidur sepanjang malam untuk memikirkan sesuatu yang kaukatakan. Setelah pernikahan, ia akan terlelap bahkan sebelum kau selesai mengatakannya.
    Helen Rowland
    Wartawan dari Amerika Serikat (1875 - 1950)
    - +
    +59
  • Helen Keller Aku tidak ingin kedamaian yang melampaui pemahaman, aku mau pemahaman yang membawa kedamaian.
    Helen Keller
    Penulis dari Amerika Serikat (1880 - 1968)
    - +
    +56
  • Helen Rowland Jika Anda ingin hidup bahagia dengan laki-laki, Anda harus banyak memahaminya dan sedikit mencintainya. Jika Anda ingin berbahagia dengan perempuan, Anda harus lebih banyak mencintainya dan jangan coba-coba memahaminya.
    Asli: To be happy with a man you must understand him a lot and love him a little. To be happy with a woman you must love her a lot and not try to understand her at all.
    Sumber: A Guide to Men (1922) Fourth Interlude
    Helen Rowland
    Wartawan dari Amerika Serikat (1875 - 1950)
    - +
    +53
  • Helen Keller Karakter tidak dapat dikembangkan dengan mudah dan tenang. Hanya melalui pengalaman ujian dan penderitaan jiwa dapat diperkuat, ambisi menginspirasi, dan keberhasilan yang dicapai.
    Asli: Character cannot be developed in ease and quiet. Only through experience of trial and suffering can the soul be strengthened, vision cleared, ambition inspired, and success achieved.
    Helen Keller
    Penulis dari Amerika Serikat (1880 - 1968)
    - +
    +51
  • Helen Keller Keamanan kebanyakan hanyalah takhayul. Hal itu tidak pernah ada di alam, begitu pula anak-anak manusia yang merasakannya. Menghindari bahaya tidak lebih aman dalam waktu lama dari pada menghadapinya.
    Helen Keller
    Penulis dari Amerika Serikat (1880 - 1968)
    - +
    +48
  • Helen Keller Tidak ada orang pesimis yang pernah menemukan rahasia dari bintang, atau berlayar ke pulau baru, atau membuka jalan keluar baru bagi jiwa manusia.
    Helen Keller
    Penulis dari Amerika Serikat (1880 - 1968)
    - +
    +45
  • Helen Keller Jangan pernah menundukkan kepalamu, selalu tegakkan tinggi-tinggi. Lihatlah dunia lurus dari matamu.
    Asli: Never bend your head. Always hold it high. Look the world straight in the eye.
    Helen Keller
    Penulis dari Amerika Serikat (1880 - 1968)
    - +
    +42
  • Helen Keller Saat salah satu pintu kebahagiaan tertutup, pintu yang lain terbuka. Hanya seringkali kita terpaku begitu lama pada pintu yang tertutup sehingga tak melihat yang telah terbuka untuk kita.
    Asli: When one door of happiness closes, another opens; but often we look so long at the closed door that we do not see the one which has been opened for us.
    Sumber: We Bereaved (1929)
    Helen Keller
    Penulis dari Amerika Serikat (1880 - 1968)
    - +
    +41
  • Helen Keller Cinta seperti bunga indah, yang mungkin tak dapat dipegang, tapi harumnya membuat taman menjadi tempat yang membahagiakan.
    Helen Keller
    Penulis dari Amerika Serikat (1880 - 1968)
    - +
    +36
Semua kata bijak dan ucapan terkenal helen akan selalu Anda temukan di