Kata-kata Bijak sama hasrat-hasratku

Kata-kata Bijak 1 s/d 20 dari 97.

  • Khalil Gibran Hidup adalah kegelapan jika tanpa hasrat dan keinginan. Dan semua hasrat serta keinginan adalah buta, jika tidak disertai pengetahuan. Dan pengetahuan adalah hampa jika tidak diikuti pelajaran. Dan setiap pelajaran akan sia-sia jika tidak disertai cinta.
    Khalil Gibran
    Penulis dan pelukis dari Lebanon-Amerika (1883 - 1931)
    - +
    +600
  • Albert Einstein Aku tak punya bakat khusus. Aku hanya dipenuhi hasrat akan rasa penasaran.
    Asli: I have no special talent. I am only passionately curious.
    In 1952 tegen Carl Seelig, zijn biograaf
    Albert Einstein
    Ahli fisika dari Jerman dan Amerika Serikat (1879 - 1955)
    - +
    +196
  • Khrisna Pabichara Penyakit pertama yang diidap para perantau adalah rindu kampung. Penyakit ini menyebabkan hasrat ingin pulang yang akut. Bagi mereka yang bisa melewati masa kritis, akan bertahan di tanah rantau. Sebaliknya, mereka yang tak mampu sembuh dan seluruh benaknya digerogoti bakteri rindu, akan pulang ketempat asal dengan gelar yang menyakitkan: orang-orang kalah.
    Khrisna Pabichara
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +85
  • Ludwig Van Beethoven Memainkan not yang salah bukanlah hal yang fatal. Bermain tanpa hasrat, itu baru tak termaafkan.
    Ludwig Van Beethoven
    Penyusun dari Jerman (1770 - 1827)
    - +
    +44
  • Jalaluddin Rumi Perih cinta inilah yang membuka tabir hasrat pencinta:
    Tiada penyakit yang dapat menyamai dukacita hati ini.
    Jalaluddin Rumi
    Penyair sufi, ahli hukum, sarjana Islam dan teolog dari Persia (1207 - 1273)
    - +
    +42
  • Thomas B. Macaulay Saya pilih menjadi orang miskin yang tinggal di pondok penuh buku daripada menjadi raja yang tak punya hasrat untuk membaca.
    Asli: I would rather be a poor man in a garret with plenty of books than a king who did not love reading.
    Letter to his Niece (15 September 1842)
    Thomas B. Macaulay
    Eseis dan sejarawan dari Amerika Serikat (1800 - 1859)
    - +
    +21
  • Augustinus Kebahagiaan timbul kerana keberhasilan hasrat dan cita-cita.
    Augustinus
    Filsuf, teolog dan ayah Gereja dari Romawi Kuno (354 - 430)
    - +
    +20
  • Dale Carnegie Berulang kali sejarah telah diubah oleh orang-orang yang memiliki hasrat dan kemampuan untuk menyeberangkan keyakinan dan emosi mereka kepada pendengar mereka.
    Dale Carnegie
    Penulis dari Amerika Serikat (1888 - 1955)
    - +
    +19
  • Lord George Byron Dalam hasrat cinta pertamanya, wanita mencintai kekasihnya. Selebihnya, yang dia cinta hanyalah cinta.
    Lord George Byron
    Penyair dari Inggris (1788 - 1824)
    - +
    +18
  • Andrea Dworkin Pornografi mengungkapkan bahwa kesenangan laki-laki sangat terkait dengan mengorbankan, menyakiti, mengeksploitasi; bahwa kesenangan seksual dan hasrat seksual dalam privasi imajinasi pria tidak dapat dipisahkan dari kebrutalan sejarah pria. Dunia pribadi yang didominasi oleh laki-laki sebagai hak dan kebebasan mereka adalah bayangan cermin dari dunia publik tentang kesadisan dan kekejaman yang disesalkan oleh laki-laki secara konsisten dan benar. Dalam pengalaman kesenangan laki-laki inilah seseorang menemukan makna sejarah laki-laki.
    Asli: Pornography reveals that male pleasure is inextricably tied to victimizing, hurting, exploiting; that sexual fun and sexual passion in the privacy of the male imagination are inseparable from the brutality of male history. The private world of sexual dominance that men demand as their right and their freedom is the mirror image of the public world of sadism and atrocity that men consistently and self-righteously deplore. It is in the male experience of pleasure that one finds the meaning of male history.
    Andrea Dworkin
    Penulis, aktivis dari Amerika (1946 - 2005)
    - +
    +16
  • Anthony Robbins Tidak ada kebesaran tanpa hasrat untuk menjadi hebat, entah itu aspirasi seorang atlet atau seniman, ilmuwan, orangtua, atau pebisnis.
    Asli: There is no greatness without a passion to be great, whether it’s the aspiration of an athlete or an artist, a scientist, a parent, or a businessperson.
    Anthony Robbins
    Motivator dan penulis dari Amerika (1960 - )
    - +
    +16
  • Ashley Montagu Cinta adalah sebuah perasaan memperhatikan, menyayangi, menyukai yang mendalam, biasanya disertai dengan rasa rindu dan hasrat terhadap sang objek; kasih sayang antara sepasang lawan jenis, kurang lebih ditimbulkan oleh dan disertai dengan hasrat dan nafsu.
    Ashley Montagu
    Antropolog dari Amerika Serikat (1905 - 1999)
    - +
    +13
  • Mark Manson Hasrat untuk mengejar semakin banyak pengalaman positif sesungguhnya adalah sebuah pengalaman negatif. Sebaliknya, secara paradoksal, penerimaan seseorang terhadap pengalaman negative justru merupakan sebuah pengalaman positif.
    - +
    +13
  • Bill Cosby Untuk menjadi sukses, hasrat Anda akan kesuksesan harus lebih besar daripada ketakutan Anda akan kegagalan.
    Bill Cosby
    Aktor, komedian, producer dari Amerika Serikat (1937 - )
    - +
    +12
  • John Stuart Mill Aku telah belajar menemukan kebahagiaan dengan membatasi hasrat-hasratku, ketimbang berusaha memuaskan mereka.
    John Stuart Mill
    Ekonom dari Inggris (1806 - 1873)
    - +
    +11
  • Samuel Taylor Coleridge Cinta adalah hasrat untuk bersatu dengan sesuatu yang dirasa perlu untuk melengkapi dirinya, dengan cara-cara yang paling sempurna yang diizinkan oleh alam.
    Samuel Taylor Coleridge
    Penyair dan pengkritik dari Inggris (1772 - 1834)
    - +
    +11
  • Constantine P. Cavafy Tubuh mengingat, bukan hanya betapa kau dicintai, bukan hanya ranjang-ranjang tempatmu berbaring, tapi juga gejolak hasrat cinta yang berkilauan terang di mata yang memandangmu, bergetar suaranya karenamu;hanya beberapa rintangan saja yang mampu mengecewakannya.
    Constantine P. Cavafy
    Penyair dari Yunani (1863 - 1933)
    - +
    +11
  • Khalil Gibran Cinta hanya mengajarkan untuk melindungimu bahkan dari dirimu sendiri. Adalah cinta, yang bebas dari api, yang menahanku dari mengikutimu pergi ke tempat yang jauh. Cinta membunuh hasratku sehingga engkau bisa hidup bebas dan benar. Cinta yang terbatas mencari kepemilikan dari orang yang dicintai, namun cinta yang tak terbatas hanya mencari dirinya.
    Khalil Gibran
    Penulis dan pelukis dari Lebanon-Amerika (1883 - 1931)
    - +
    +10
  • John Locke Hasrat dari kedisiplinan adalah latarbelakang dari karakter.
    Asli: The discipline of desire is the background of character.
    John Locke
    Filsuf dari Inggris (1632 - 1704)
    - +
    +10
  • Will Durant Pengetahuan adalah mata dari hasrat dan bisa menjadi pilot bagi jiwa.
    Asli: Knowledge is the eye of desire and can become the pilot of the soul.
    Will Durant
    Sejarawan dan penulis dari Amerika Serikat (1885 - 1981)
    - +
    +10
Semua kata bijak dan ucapan terkenal hasrat-hasratku akan selalu Anda temukan di JagoKata.com