Kata-kata Bijak 1 s/d 11 dari 11.
-
Keluar dari kekacauan, cari kesederhanaan. Dari perselisihan, cari harmonis. Di tengah kesulitan terletak kesempatan.
-
Jika pemimpin tidak harmonis, rakyat juga yang akan teriris.
-
Aku bingung mengapa orang-orang perkotaan jarang yang memiliki impian memiliki keluarga yang hangat dan harmonis ya?
-
Ketika sekelompok manusia bersatu dan bekerja sama dengan harmonis, peningkatan energi yang tercipta melalui kerja sama tersebut dialami setiap individu di dalam kelompok.
Asli:When a group of individual brains are coordinated and function in Harmony, the increased energy created through that alliance, becomes available to every individual brain in the group.
Think and Grow Rich Ch. 10 -
Kamu hanya takut jika kamu tidak harmonis dengan dirimu sendiri.
Asli:You are only afraid if you are not in harmony with yourself.
-
Hanya dalam doa kita mencapai kumpulan tubuh, pikiran, dan roh yang lengkap dan harmonis yang memberi kekuatannya tak tergoyahkan kepada manusia yang lemah.Asli:Only in prayer do we achieve that complete and harmonious assembly of body, mind, and spirit which gives the frail human reed its unshakable strength.
-
Kita tidak bisa memilih lahir sebagai anak kaya atau miskin, dari orang tua yang harmonis atau berkelahi melulu. Kita tidak bisa memilih talenta kita.
-
Preferensi untuk subjek tertentu dalam seni apapun merupakan pertanda yang harmonis antara seniman dan masyarakat.
Asli:The preference for certain subjects in any art is a sign of compact between the artist and society.
-
Antusiasme menanamkan dirinya secara magnetis dan menyatukan semuanya menjadi satu kesatuan perasaan dan sentimen yang bahagia dan harmonis.
Asli:Enthusiasm imparts itself magnetically and fuses all into one happy and harmonious unity of feeling and sentiment.
-
Dari sudut pandang Taoisme, hasil alami dari cara hidup harmonis ini adalah kebahagiaan.
Asli:From the Taoist point of view, the natural result of this harmonious way of living is happiness.
-
Kecantikan adalah hubungan yang harmonis antara sesuatu di alam kita dan kualitas objek yang menyenangkan kita.
Asli:Beauty is a harmonious relation between something in our nature and the quality of the object which delights us.
Semua kata bijak dan ucapan terkenal harmonis akan selalu Anda temukan di JagoKata.com