Kata-kata Bijak: dengan film

  • Hidup memang tidak pernah sedrama di film, tapi hidup juga tidak pernah segampang di film.
  • Benci jadi cinta cuma ada di film dan novel.
  • Tak ada film yang jelek,yang ada bagus dan sangat bagus.
  • Kata orang, cinta hanya ada di novel percintaan dan film-film roman. Di dunia nyata,cinta yang setulus hati dan sepenuh jiwa nggak pernah ada.
  • Itik buruk rupa yang berubah menjadi angsa hanya terjadi di negeri dongeng. Gadis biasa yang terlihat cantik saat memakai gaun bagus juga hanya terjadi di dalam film. Dalam kehidupan nyata, gaun bagus tidak selamanya bisa mengubah seseorang menjadi Cinderella.
  • Untuk uang saya, saya tidak berpikir ada komedi yang lebih baik daripada 'Kung Fu Hustle' dalam banyak tahun. Film itu baru saja menjatuhkan saya.
  • Saya akan terus berakting, meski sudah tidak terpakai lagi di film. Teater adalah hidup saya, dan dari teater saya akan hidup.
  • Salah satu film saya berjudul 'True Lies.' Itu adalah apa yang seharusnya Demokrat sebut saat konvensi mereka.
  • Sesekali jadilah film kartun: dijepit, digilas, bangkit lagi.
  • Ketika saya membuat 'Real Steel,' sutradara sebenarnya memiliki robot di monitor, jadi dia tahu di mana semuanya berada. Jadi secara teknis, ada kemajuan. Tapi pada akhirnya, film adalah tentang cerita dan karakter, jadi semua hal lainnya bagus, tetapi kecuali Anda memiliki dua elemen itu, m
  • Ketika aku depresi, aku menonton film Bruce Lee, aku belajar semua hal dari Bruce Lee.
  • Menjadi pecinta alam tidak butuh orang yang ingin terlihat keren seperti di film-film. Bagi para anak manja, tempat ini adalah neraka.
+9

Kata-kata Bijak 1 s/d 20 dari 261.

  • Arthur Gordon Cinta itu memiliki begitu banyak hal kecil. Berdansa di dalam gelap, menunggu telepon berdering, membuka kotak bunga-bunga. Cinta itu bergandengan waktu menonton film, cinta itu melantunkan lagu sedih perlahan-lahan, cinta itu berjalan di waktu hujan. Cinta itu bertengkar dan berdamai lagi. Cinta itu gagasan pertama yang hangat dan membuat rasa kantuk di pagi hari, dan ciuman terakhir di malam hari.
    Arthur Gordon
    Penulis dari Amerika Serikat
    - +
    +72
  • Didi Petet Saya akan terus berakting, meski sudah tidak terpakai lagi di film. Teater adalah hidup saya, dan dari teater saya akan hidup.
    Didi Petet
    Aktor dan sutradara dari Indonesia 1956-2015
    - +
    +33
  • Basuki Tjahaja Purnama Mau kembali ke zaman Al Capone? Dulu film Godfather, bir enggak boleh diperjualbelikan di Amerika, akhirnya di bagasi mobil Al Capone itu jualan bir semua. Banyak orang yang mati gara-gara gituan, pas dibuka (bagasinya) banyak yang mati. Jadi logikanya di mana, kamu melarang (peredaran bir) itu. Kalau enggak boleh jual alkohol, ya sudah, kalau begitu kamu enggak boleh minum obat batuk, kan alkohol juga itu.
    Basuki Tjahaja Purnama
    Politikus dan Gubernur Jakarta 1966-
    - +
    +29
  • Jackie Chan Ketika aku depresi, aku menonton film Bruce Lee, aku belajar semua hal dari Bruce Lee.
    Asli: When I got depressed, I watched Bruce Lee movies. I learned everything from Bruce Lee.
    Jackie Chan
    Aktor, seniman bela diri, sutradara dan produser dari Hong Kong 1954-
    - +
    +28
  • Pramoedya Ananta Toer Aku boleh seorang pelacur! Aku boleh seorang sampah masyarakat! Aku seorang bintang film gagal! Tapi beradat! Tidak. Aku juga punya tanah air. Aku Larasati, bintang ara. Sedang sebutan Miss pun aku tak pernah pakai. Ara! Cukup Ara. Mengapa mesti dengan Miss? Sebutan itu akan membuat aku berkulit putih. Apakah sebutan itu tantangan kaum pria, kalau aku milik siapa saja?
    Sumber: Larasati
    Pramoedya Ananta Toer
    Penulis dari Indonesia 1925-2006
    - +
    +27
  • Inggrid Sonya Ibarat sebuah film, hidup adalah sebuah panggung sandiwara. Yang memerlukan tokoh-tokoh terkait untuk menghidupkan film itu. Tokoh yang lebih dari dua adalah hal mutlak untuk sebuah film. Dan jika tokohnya tinggal satu orang, tanpa tokoh pembantu, atau lawan, bisa dikatakan film itu telah berakhir, bukan?.
    Sumber: Revered Back 117
    Inggrid Sonya
    Penulis dari Indonesia 1997-
    - +
    +24
  • John Lasseter Catatan dari saya tak lebih penting dari catatan penulis cerita misalnya. Catatan apapun yang membuat sebuah film lebih baik, itu yang kami pakai, tak masalah dari siapa pun datangnya. Itulah kolaborasi yang sehat. Dalam situasi hierarkis, susah buat tiap orang untuk jujur, terutama kalau itu tentang sesuatu yang tak berjalan baik.
    - +
    +23
  • Eddie Redmayne Aku selalu mencoba menggambarkan pembuatan film seperti perkemahan musim panas, atau hari libur dimana kamu menghabiskan waktu sepanjang hari, setiap hari dengan kumpulan orang-orang baru yang kamu sukai, dan kemudian tidak pernah bertemu lagi.
    - +
    +21
  • Steve Martin Anda tahu apa masalah Anda, itu karena Anda belum melihat cukup banyak film - semua teka-teki kehidupan dijawab dalam film.
    Asli: You know what your problem is, it's that you haven't seen enough movies - all of life's riddles are answered in the movies.

    Steve Martin
    Aktor dan komedian dari Amerika Serikat 1945-
    - +
    +20
  • Didi Petet Tak ada film yang jelek,yang ada bagus dan sangat bagus.
    Didi Petet
    Aktor dan sutradara dari Indonesia 1956-2015
    - +
    +16
  • Lia Indra Andriana Itik buruk rupa yang berubah menjadi angsa hanya terjadi di negeri dongeng. Gadis biasa yang terlihat cantik saat memakai gaun bagus juga hanya terjadi di dalam film. Dalam kehidupan nyata, gaun bagus tidak selamanya bisa mengubah seseorang menjadi Cinderella.
    Sumber: Paper Romance 95
    Lia Indra Andriana
    Penulis dari Indonesia 1986-
    - +
    +13
  • Dyah Rinni Apa cewek-cewek tidak melihat bahwa cowok mereka sengaja bahwa mereka mereka ke film horor agar mendapat pelukan gratis?
    Sumber: Beautiful Liar 82
    Dyah Rinni
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +12
  • Ferdinand Rama cinta pertama gue emang nggak kayak film Shrek yang forever after itu. Cinta gue berakhir dengan pahit. Layu sebelum berkembang! Gugur bunga banget! Sialan,cinta pertama memang pantas dibilang cinta monyet. Karena yang berhasil ngedapetin cinta pertama cuma monyet doang!
    Sumber: Seketika Galau 166
    - +
    +12
  • Ika Natassa Hidup memang tidak pernah sedrama di film, tapi hidup juga tidak pernah segampang di film.
    Sumber: Critical Eleven 40
    Ika Natassa
    Penulis dari Indonesia 1977-
    - +
    +12
  • Dahlan Iskan Sesekali jadilah film kartun: dijepit, digilas, bangkit lagi.
    Dahlan Iskan
    Politikus dari Indonesia 1951-
    - +
    +12
  • Nita Trismaya Menjadi pecinta alam tidak butuh orang yang ingin terlihat keren seperti di film-film. Bagi para anak manja, tempat ini adalah neraka.
    Sumber: Little Edelweiss 6
    Nita Trismaya
    Penulis dari Indonesia 1968-
    - +
    +11
  • Eve Shi Nggak usah nonton film horor kita juga tahu, muka mahluk halus nggak ada yang cakep. Gilabanget kalo gue mesti tunggu kuntilanak atau apa pun di kamar mandi sekolah menunjukkan mukanya. Gimana kalau tulang hidungnya bolong? Pipinya sobek sampai kelihatan gigi? Atau kulit mukanya terkelupas?
    Sumber: Aku Tahu Kamu Hantu 32
    Eve Shi
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +11
  • Sutan Salim Nasution Tipe Jagoan: Jomblo tipe ini disebut juga high quality jomblo. Seperti kebanyakan jagoan di film, dia memiliki wajah menarik, tubuh atletis, dan sifat yang cool. Disegani teman, ditakuti saingan. Kalau ‘nembak’ gak pernah meleset. Tapi, namanya juga jagoan film, jomblo seperti ini hanyalah cerita fiksi belaka.
    Sumber: Jomblo #rapopo
    Sutan Salim Nasution
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +11
  • Feisal Abdul Rauf Di Malaysia, dimana budaya barat sangat berpengaruh, aku besar dengan mendengarkan Elvis dan The Beatles dan menonton film-film Amerika. Semua orang ingin menjadi seperti orang Amerika. Sebaliknya, ketika aku berada disana, aku melihat seorang siswa Amerika yang berkecukupan ingin bergabung dengan Dunia Ketiga.
    Feisal Abdul Rauf
    Imam Sufi, penulis, dan aktivis dari Kuwait / Amerika Serikat 1948-
    - +
    +8
  • Cindy Pricilla Namanya juga film. Apa saja bisa terjadi. Tergantung pada sutradara yang ibarat Tuhan, bebas mengatur apa saja.
    Sumber: Rain in Paris 15
    Cindy Pricilla
    Penulis dari Indonesia 1995-
    - +
    +6
Kata-kata film - quotes, kata-kata bijak dan kutipan dengan film yang terbaik dan terkenal: 261 ditemukan

Arti kata film menerut KBBI

film

Kata Nomina (kata benda)
  1. 1) selaput tipis yang dibuat dari seluloid untuk tempat gambar negatif (yang akan dibuat potret) atau untuk tempat gambar positif (yang akan dimainkan dalam bioskop)
    contoh: 'gulungan film yang disita itu berisi cerita sadisme'
  2. 2) lakon (cerita) gambar hidup
    contoh: 'malam itu ia hendak menonton sebuah film komedi'

Lihat arti film lengkap

Kata kunci dari kata bijak ini:

  1. diperjualbelikan
  2. menggambarkan
  3. menghabiskan
  4. mendengarkan
  5. berkecukupan
  6. menunjukkan