Kata-kata Bijak sama derita

  • Aroma rempah yang mengundang kolonialisme, derita panjang yang berujung nasionalisme.
  • Derita rakyat selalu lebih tua
walau penguasa baru naik
mengganti penguasa lama
  • Tak diinginkan, tak dicintai, tidak diperhatikan, dilupakan orang, itu merupakan derita kelaparan yang hebat, kemiskinan yang lebih besar daripada orang yang tak bisa makan. Kita harus saling merasakan hal itu.
  • Jadikan rasa sakit dan derita sebagai bahan bakar perjalanan hidup.
  • Sesuatu yang hebat dan besar selalu susah diraih. Itu sebabnya, saya mampu menahan derita karena ambisi mewujudkan mimpi yang lebih besar lagi.
  • Apakah artinya kesenian, bila terpisah dari derita lingkungan? Apakah artinya berpikir, bila terpisah dari masalah kehidupan?
  • Perempuan tua itu senantiasa bernama:
duka derita dan senyum yang abadi
tertulis dan terbaca jelas kata-kata puisi
dari ujung rambut sampai telapak kakinya
  • Cinta pertama adalah pengalaman paling indah bagi semua manusia. Cinta pertama penuh keindahan, dunia baru yang memenuhi seluruh sisi-sisi kalbu, memenuhi dunia dengan pelangi warna-warni, sehingga ia akan melupakan segala derita rahasia kehidupan ini.
  • Manusia mencengkeram harta kekayaan yang memberkukan bagai salju, namun obor cinta kasih senantiasa kucari, agar nyala apinya menyucikan hatiku dan menghanguskan benih penyakit kedurhakaan. Karena himpitan kebendaan membunuh manusia, pelan tanpa derita, cinta kasih membuatnya terjaga, dan perih meng
  • Bukan masalah betapa beratnya derita yang harus ditanggung seseorang gara-gara cinta, tetapi tidaklah seharusnya dia menelan obat yang merenggut jiwanya.
+7

Kata-kata Bijak 1 s/d 20 dari 40.

  • Rhoma Irama Siksa derita dan seribu bahagia terpendam dalam misteri cinta,
    banyak manusia yang dibuai dan dilanda tanpa tahu hakikinya cinta.
    Sumber: Lirik lagu Misteri Cinta
    Rhoma Irama
    Musisi dangdut dari Indonesia (1946 - )
    - +
    +401
  • Khalil Gibran Cinta pertama adalah pengalaman paling indah bagi semua manusia. Cinta pertama penuh keindahan, dunia baru yang memenuhi seluruh sisi-sisi kalbu, memenuhi dunia dengan pelangi warna-warni, sehingga ia akan melupakan segala derita rahasia kehidupan ini.
    Khalil Gibran
    Penulis dan pelukis dari Lebanon-Amerika (1883 - 1931)
    - +
    +320
  • Najwa Shihab Aroma rempah yang mengundang kolonialisme, derita panjang yang berujung nasionalisme.
    Sumber: Melihat Ke Timur
    Najwa Shihab
    Presenter berita, jurnalis dari Indonesia (1977 - )
    - +
    +287
  • Agnes Monica Sesuatu yang hebat dan besar selalu susah diraih. Itu sebabnya, saya mampu menahan derita karena ambisi mewujudkan mimpi yang lebih besar lagi.
    Agnes Monica
     
    - +
    +98
  • W.S. Rendra Apakah artinya kesenian, bila terpisah dari derita lingkungan? Apakah artinya berpikir, bila terpisah dari masalah kehidupan?
    W.S. Rendra
    Penyair dari Indonesia (1935 - 2009)
    - +
    +50
  • Bunda Teresa Tak diinginkan, tak dicintai, tidak diperhatikan, dilupakan orang, itu merupakan derita kelaparan yang hebat, kemiskinan yang lebih besar daripada orang yang tak bisa makan. Kita harus saling merasakan hal itu.
    Bunda Teresa
    Biarawati Katolik Roma (nama lahir Agnes Gonxha Bojaxhiu) (1910 - 1997)
    - +
    +47
  • Joyce Brothers Bukan masalah betapa beratnya derita yang harus ditanggung seseorang gara-gara cinta, tetapi tidaklah seharusnya dia menelan obat yang merenggut jiwanya.
    Joyce Brothers
    Psikolog dan kolumnis dari Amerika Serikat (1927 - 2013)
    - +
    +44
  • Khalil Gibran Manusia mencengkeram harta kekayaan yang memberkukan bagai salju, namun obor cinta kasih senantiasa kucari, agar nyala apinya menyucikan hatiku dan menghanguskan benih penyakit kedurhakaan. Karena himpitan kebendaan membunuh manusia, pelan tanpa derita, cinta kasih membuatnya terjaga, dan perih menghidupkan kepekaan jiwa.
    Khalil Gibran
    Penulis dan pelukis dari Lebanon-Amerika (1883 - 1931)
    - +
    +30
  • Kenji Miyazawa Jadikan rasa sakit dan derita sebagai bahan bakar perjalanan hidup.
    - +
    +23
  • Wiji Thukul Derita rakyat selalu lebih tua
    walau penguasa baru naik
    mengganti penguasa lama
    Sumber: Apa Penguasa Kira
    Wiji Thukul
    Penyair dari Indonesia (1963 - 1998)
    - +
    +22
  • Wiji Thukul Umur derita rakyat
    panjangnya sepanjang umur
    peradaban
    Sumber: Apa Penguasa Kira
    Wiji Thukul
    Penyair dari Indonesia (1963 - 1998)
    - +
    +20
  • Helvy Tiana Rosa Sastra bisa menampung semua gejolak dalam diri, mengurangi derita serta membuatmu lebih peka serta berdaya.
    Helvy Tiana Rosa
    Sastrawan asal Indonesia (1970 - )
    - +
    +18
  • Gede Prama Derita bukan kutukan, ia cara sang jiwa mengetuk manusia.
    Gede Prama
    Penulis, pembicara dan motivator dari Indonesia (1963 - )
    - +
    +17
  • Pramoedya Ananta Toer Tapi seperti rambu lalu lintas yang setia, sedih dan derita selalu berpelukan dengan setia
    Sumber: PUISI UNTUK AYAH
    Pramoedya Ananta Toer
    Penulis dari Indonesia (1925 - 2006)
    - +
    +16
  • Muhammad Akhyar Bahkan jika tiap hela nafasmu adalah derita; masih ada jeda antar hela tempat kau bisa bahagia.
    Sumber: Cinta di Ujung Jari 111
    Muhammad Akhyar
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +14
  • Salim Darmadi Masa sakit memang menjadi masa di mana seorang manusia merasakan derita, meski di sana pula ada komponen penggugur dosa. Bagaimana pun, sakit adalah ujian. Tegar dan ikhtiar adalah jawaban agar dapat lulus dari ujian itu dengan gemilang.
    Sumber: Serpihan Inspirasi 142
    Salim Darmadi
     
    - +
    +11
  • Gede Prama Siapa yang mengalir dengan derita, ia sedang membayar utang dan mengalir dengan bebas.
    Gede Prama
    Penulis, pembicara dan motivator dari Indonesia (1963 - )
    - +
    +7
  • Gede Prama Derita adalah momentum membayar utang. Siapa saja yang melawan, tidak saja gagal membayar utang, ia malah menciptakan utang yang baru.
    Gede Prama
    Penulis, pembicara dan motivator dari Indonesia (1963 - )
    - +
    +5
  • Halim Bahriz Luka derita adalah sepetak tanah yang Tuhan berikan bersama waktu. Seolah pupuk untuk menanam bibit dalam hati kalian bernama ketabahan. Memunguti pengalaman membatangkan kekuatan, dan mungkin saja membuahkan kemungkinan terang dan tenang, di masa yang akan datang.
    Sumber: Segerombol Puisi Punggung - Dada 38
    Halim Bahriz
     
    - +
    +5
  • Mario Teguh Tahanlah tangismu di hadapan sesamamu, karena banyak di antara mereka sedang menyembunyikan derita hati yang mungkin lebih pedih dari kesedihanmu.
    Mario Teguh
    Motivator dan konsultan dari Indonesia (1956 - )
    - +
    +4
Semua kata bijak dan ucapan terkenal derita akan selalu Anda temukan di