Kata-kata Bijak sama depan

Kata-kata Bijak 41 s/d 60 dari 916.

  • Bill Gates Masa depan adalah yang paling penting; itulah sebabnya saya tidak terlalu sering menoleh ke belakang.
    Bill Gates
    Pengusaha (Microsoft) dan dermawan dari Amerika Serikat (1955 - )
    - +
    +62
  • Soe Tjen Marching Bila hidup adalah guru, aku seperti murid yang tak mampu menjawab pertanyaannya di depan kelas. Yang kuinginkan adalah menghilang, menghilang, menghilang dari tatapan murid lain yang mengejek. Lenyap dari segala pandangan mereka.
    Soe Tjen Marching
    Aktivis, penulis dan komposer dari Indonesia (1971 - )
    - +
    +59
  • Nelson Mandela Lebih baik untuk memimpin dari belakang dan menempatkan orang lain di depan, terutama ketika Anda merayakan kemenangan ketika hal-hal baik terjadi. Anda mengambil garis depan ketika ada bahaya. Kemudian orang-orang akan menghargai kepemimpinan Anda.
    Nelson Mandela
    Pengacara, politikus dari Afrika Selatan (1918 - 2013)
    - +
    +59
  • Buddha Apa yang menjadikan anda saat ini berdasarkan apa yang anda lakukan selama ini. Apa yang menjadikan anda di masa depan berdasarkan apa yang anda lakukan saat ini.
    Buddha
    Pemimpin spiritual, lahir Siddharta Gautama (450 SM - 370 SM)
    - +
    +57
  • George Bernard Shaw Kita menjadi bijak bukan oleh ingatan masa lalu kita, tetapi dengan tanggung jawab untuk masa depan kita.
    Asli: We are made wise not by the recollection of our past, but by the responsibility for our future.
    George Bernard Shaw
    Penulis, pengkritik dan Peraih Nobel sastra (1925) dari Irlandia dan Inggris (1856 - 1950)
    - +
    +57
  • DJ Tek Jika kau ingin meminta maaf atas kesalahan yang kau lakukan di masa lalu, cukup dengan melakukan sesuatu yang benar di masa depan.
    DJ Tek
     
    - +
    +55
  • Najwa Shihab Pada kaum muda kita menitip masa depan, jangan biarkan jiwa mereka hangus oleh ego dan dendam.
    Sumber: #Semangat28
    Najwa Shihab
    Presenter berita, jurnalis dari Indonesia (1977 - )
    - +
    +55
  • Cak Lontong (Lies Hartono) Gelar insinyur tidak akan punya peran apa pun buat saya, makanya saya abadikan di kartu identitas saya di KTP. Tapi walaupun jelas-jelas tertulis gelar Ir di depan nama saya, tetap saja mereka panggil saya Cak Lontong dan itu terbukti setiap saat saya check in naik pesawat.
    Cak Lontong (Lies Hartono)
    Komedian asal Indonesia (1970 - )
    - +
    +53
  • Stephen Covey Sebagian masa depan kamu tergantung pada dengan siapa kamu bergaul.
    Sumber: The Seven Habits of Highly Effective Teens
    Stephen Covey
    Penulis dari Amerika Serikat (1932 - 2012)
    - +
    +52
  • Imam Syafi'i Maka, berpikirlah sebelum menentukan suatu ketetapan, atur strategi sebelum menyerang, dan musyawarahkan terlebih dahulu sebelum melangkah maju ke depan.
    Imam Syafi'i
    Mufti besar Sunni Islam dan pendiri mazhab Syafi'i (767 - 820)
    - +
    +50
  • Bernard Batubara Aku duduk di pinggir trotoar depan sekolah. Aku menggambar. Aku duduk menggambar setiap sore. Aku menggambar sendirian. Tidak ada yang menemani aku. Aku tidak punya teman. Aku punya pensil dan penghapus. Aku punya spidol dan penggaris. Aku punya krayon dan buku gambar. Aku punya buku catatan dan kertas-kertas. Aku punya bujur sangkar. Aku tidak punya teman.
    Sumber: Jatuh Cinta adalah Cara Terbaik untuk Bunuh Diri 81
    Bernard Batubara
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +49
  • Kezia Evi Wiadji Kenapa kaca depan mobil sangat besar sementara kaca spion begitu kecil? Karena masa lalu tidak sepenting masa depan kita. Jadi sekarang, pandanglah ke depan dan majulah.
    Sumber: I am Yours 120
    Kezia Evi Wiadji
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +49
  • Barack Obama Kita tahu bahwa pertarungan di depan akan sangat panjang, tetapi selalu ingat bahwa rintangan apa pun yang ada di jala kita, tidak ada yang dapat menghalangi jalan atas jutaan orang yang menyuarakan perubahan.
    Asli: We know the battle ahead will be long, but always remember that no matter what obstacles stand in our way, nothing can stand in the way of the power of millions of voices calling for change.
    Sumber: Pidato New Hampshire Primary Night (8 January 2008)
    Barack Obama
    Presiden (ke-44) dari Amerika Serikat (1961 - )
    - +
    +49
  • Alit Susanto Belajarlah dari masa lalu, karena di sanalah Tuhan memberikan banyak contekan untuk ujian di masa depan.
    Sumber: Skripshit
    Alit Susanto
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +47
  • Peter F. Drucker Cita-cita bukanlah takdir, tapi sebuah penunjuk arah. Ia bukan perintah, tapi komitmen. Ia tak menentukan masa depan, melainkan wahana untuk menggerakkan sumber daya dan energi bagi usaha membangun masa depan.
    Asli: Objectives are not fate; they are direction. They are not commands; they are commitments. They do not determine the future; they are means to mobilize the resources and energies of the business for the making of the future.
    Peter F. Drucker
    Konsultan manajemen dan penulis dari Austria (1909 - 2005)
    - +
    +47
  • Ridwan Kamil Keluarga adalah tempat kita berlabuh dan pondasi peradaban masa depan.
    Ridwan Kamil
    Arsitek dan Walikota Bandung, Indonesia (2013-2018) (1971 - )
    - +
    +45
  • Erlita Pratiwi Ketika saya melirik ke atas, sebuah bayangan putih transparan terlihat mencurigakan. Bayangan itu terus melayang-layang tidak tentu arah. Berlenggak-lenggok dari sudut ruangan ke sudut lain. Saya menajamkan pendengaran saya hinga saya yakin kalau bayangan itu merupakan sumber suara tawa yang mengganggu tadi. Belum sempat otak saya memahami apa yang terjadi, mata saya menangkap sesuatu yang aneh dari bayangan itu; garis-garis panjang menyerupai rambut yang terburai di belakangnya, melingkupi sesosok wajah pucat yang ada di depan bayangan itu.
    Sumber: Perempuan Terowongan Ceger 49
    Erlita Pratiwi
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +45
  • Paulo Coelho Lupakanlah masa depan, dan jalanilah setiap hari sesuai ajaran, percayalah bahwa Tuhan mencintai hamba-hambaNya. Tiap-Tiap hari pada dirinya membawa keabadian.
    Sumber: Sang Alkemis 111
    Paulo Coelho
    Penulis dari Brazil (1947 - )
    - +
    +45
  • Buddha Jangan berada pada masa lalu, jangan membayangkan masa depan, fokuskan pikiran pada apa yang ada hari ini.
    Buddha
    Pemimpin spiritual, lahir Siddharta Gautama (450 SM - 370 SM)
    - +
    +43
  • Eidelweis Almira Masa lalu yang menyedihkan memang tak harus diingat, dikenang kalau hal ini bisa menjadi boomerang untuk cinta di masa depan.
    Sumber: Nyanyian Patah Hati 196
    Eidelweis Almira
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +43
Semua kata bijak dan ucapan terkenal depan akan selalu Anda temukan di (halaman 3)