Kata-kata Bijak sama dan

Kata-kata Bijak 61 s/d 80 dari 18508.

  • W.S. Rendra Bukankah kehidupan sendiri adalah bahagia dan sedih? Bahagia karena napas mengalir dan jantung berdetak, sedih karena pikiran diliputi bayang-bayang.
    W.S. Rendra
    Penyair dari Indonesia (1935 - 2009)
    - +
    +729
  • Raditya Dika Inilah kenapa namanya jatuh cinta: kebanyakan orang terbang terlalu tinggi dan jatuh terlalu keras.
    Sumber: Manusia Setengah Salmon
    Raditya Dika
    Penulis, pelawak, aktor, pemeran dan sutradara dari Indonesia (1984 - )
    - +
    +723
  • Pramoedya Ananta Toer Jarang orang mau mengakui, kesederhanaan adalah kekayaan yang terbesar di dunia ini: suatu karunia alam. Dan yang terpenting diatas segala-galanya ialah keberaniannya. Kesederhaan adalah kejujuran, dan keberanian adalah ketulusan.
    Sumber: Mereka Yang Dilumpuhkan (1951)
    Pramoedya Ananta Toer
    Penulis dari Indonesia (1925 - 2006)
    - +
    +720
  • Najwa Shihab Apa karena hidup orang kecil patut menderita, dan orang miskin pantas terhina? Sebagai tumbal mereka tersisa jadi catatan kaki.
    Sumber: Menjadi Tumbal
    Najwa Shihab
    Presenter berita, jurnalis dari Indonesia (1977 - )
    - +
    +717
  • Soe Hok Gie Guru yang tak tahan kritik boleh masuk keranjang sampah. Guru bukan dewa dan selalu benar, dan murid bukan kerbau.
    Soe Hok Gie
    Aktivis Indonesia Tionghoa (1942 - 1969)
    - +
    +690
  • Imam Syafi'i Banyak orang yang telah meninggal, tapi nama baik mereka tetap kekal. Dan banyak orang yang masih hidup, tapi seakan mereka orang mati yang tak berguna.
    Imam Syafi'i
    Mufti besar Sunni Islam dan pendiri mazhab Syafi'i (767 - 820)
    - +
    +689
  • Pramoedya Ananta Toer Dan alangkah indah kehidupan tanpa merangkak-rangkak di hadapan orang lain.
    Pramoedya Ananta Toer
    Penulis dari Indonesia (1925 - 2006)
    - +
    +673
  • Boy Candra Pada hati kau akan tetap setia. Belajar mencari kata se-iya. Belajar mengerti bahwa ingin kita tak selalu sama, dan selalu belajar bagaimana kita mencari keputusan berdua.
    Sumber: Catatan Pendek untuk Cinta yang Panjang Cinta adalah Kesempatan, hlm. 52
    Boy Candra
    Penulis dari Indonesia (1989 - )
    - +
    +660
  • Kang Maman (Maman Suherman) Bukankah kesempurnaan rasa kopi itu dari rasa pahitnya ? dan sebagai mana sang putih, kopi yang pahit berwarna hitam itu membewa pesan : "bahwa hitampun bisa menjadi sahabat sejati, teman dalam mengarungi pahitnya kehidupan." Nikmatnya rasa, indahnya keberagaman. Selamat menyusuri pahit dan manisnya kehidupan.
    Kang Maman (Maman Suherman)
    Penulis, Produser, dari Indonesia (1965 - )
    - +
    +655
  • Umar bin Khattab Raihlah ilmu, dan untuk meraih ilmu belajarlah tenang dan sabar.
    Umar bin Khattab
    Khalifah kedua (583 - 644)
    - +
    +653
  • Tere Liye Ketika melupakanmu sama rumitnya dengan melupakan hujan. Ketika merasa bahagia dan sakit di waktu bersamaan, merasa yakin dan ragu dalam satu hela nafas, merasa senang sekaligus cemas secara serempak. Apakah ini yang disebut jatuh cinta?
    Sumber: Hujan
    Tere Liye
    Penulis dari Indonesia (1979 - )
    - +
    +642
  • W.S. Rendra Kesadaran adalah matahari,
    Kesabaran adalah bumi,
    Keberanian menjadi cakrawala, dan
    Perjuangan adalah pelaksanaan kata-kata.
    W.S. Rendra
    Penyair dari Indonesia (1935 - 2009)
    - +
    +629
  • Boy Candra Aku ingin kamu saja yang menemaniku membuka pagi hingga melepas senja, menenangkan malam dan membagi cerita.
    Sumber: Origami Hati
    Boy Candra
    Penulis dari Indonesia (1989 - )
    - +
    +617
  • Najwa Shihab Nyawa manusia bukan tragedi tontotan dan statistik belaka, ya, lebih baik tidak berangkat terbang daripada tidak pernah tiba.
    Sumber: Jurus Jonan
    Najwa Shihab
    Presenter berita, jurnalis dari Indonesia (1977 - )
    - +
    +602
  • Jalaluddin Rumi Dia adalah Yang tidak mempunyai ketiadaan,
    Saya mencintainya dan Saya mengaguminya.
    Jalaluddin Rumi
    Penyair sufi, ahli hukum, sarjana Islam dan teolog dari Persia (1207 - 1273)
    - +
    +601
  • Albert Einstein Imajinasi lebih penting daripada pengetahuan. Pengetahuan terbatas, sedangkan imajinasi seluas langit dan bumi.
    Asli: Imagination is more important than knowledge. Knowledge is limited , whereas imagination an area of ??sky and earth .
    Sumber: The Saturday Evening Post (1929)
    Albert Einstein
    Ahli fisika dari Jerman dan Amerika Serikat (1879 - 1955)
    - +
    +601
  • Khalil Gibran Hidup adalah kegelapan jika tanpa hasrat dan keinginan. Dan semua hasrat serta keinginan adalah buta, jika tidak disertai pengetahuan. Dan pengetahuan adalah hampa jika tidak diikuti pelajaran. Dan setiap pelajaran akan sia-sia jika tidak disertai cinta.
    Khalil Gibran
    Penulis dan pelukis dari Lebanon-Amerika (1883 - 1931)
    - +
    +598
  • Pramoedya Ananta Toer Duniaku bukan jabatan, pangkat, gaji, dan kecurangan. Duniaku bumi manusia dengan persoalannya .
    Sumber: Minke 135
    Pramoedya Ananta Toer
    Penulis dari Indonesia (1925 - 2006)
    - +
    +593
  • Tere Liye Tidak masalah sering dihina, dicaci. Banyak orang mulia lahir dari seluruh penghinaan dan cacian.
    Tere Liye
    Penulis dari Indonesia (1979 - )
    - +
    +588
  • Aristoteles Doa memberikan kekuatan pada orang yang lemah, membuat orang tidak percaya menjadi percaya dan memberikan keberanian pada orang yang ketakutan.
    Aristoteles
    Filsuf dari Yunani (384 SM - 322 SM)
    - +
    +586
Semua kata bijak dan ucapan terkenal dan akan selalu Anda temukan di (halaman 4)