Kata-kata Bijak 1 s/d 10 dari 1476.
-
Cara dia ngelihat cinta akan berbeda semenjak patah hati itu.
Sumber: Koala Kumal 207 -
Lepaskanlah. Maka esok lusa, jika dia adalah cinta sejatimu, dia pasti akan kembali dengan cara mengagumkan. Ada saja takdir hebat yang tercipta untuk kita. Jika dia tidak kembali, maka sederhana jadinya, itu bukan cinta sejatimu.
Sumber: Rindu -
Aku tidak tahu cara membencimu dengan baik dan benar, seperti kau tidak tahu cara menyayangiku dengan baik dan benar.
Sumber: Garis Waktu -
Seseorang yang tepat tak selalu datang tepat waktu. Kadang ia datang setelah kau lelah disakiti oleh seseorang yang tidak tahu cara menghargaimu.
Sumber: Garis Waktu -
Setiap orang pasti akan mengalami patah hati yang mengubah cara pandangnya terhadap cinta seumur hidupnya.
Sumber: Koala Kumal 207 -
Tak ada musuh abadi, tak punya teman sejati. Yang ada hanya kepentingan ada yang menjadi hobi pakai cara tak terpuji. Waspadai politik adu domba yang akan merusak kita.
Sumber: Politik -
Menyayangimu sangatlah mudah, aku bisa melakukannya berulang kali tanpa pernah bosan. Yang sulit itu cara menunjukkannya.
Sumber: Garis Waktu -
Marah itu gampang, tapi marah kepada siapa, dengan kadar kemarahan yang pas, pada saat dan tujuan yang tepat, serta dengan cara yang benar itu yang sulit.
Sumber: Ethica Nicomachea buku 2 -
Mereka yang tidak tahu bagaimana caranya hidup, harus tahu cara meninggal yang baik.
Asli:Those who do not know how to live must make a merit of dying.
― George Bernard Shaw
Penulis, pengkritik dan Peraih Nobel sastra (1925) dari Irlandia dan Inggris 1856-1950 -
Aku tidak mahir mengejar, tapi aku tahu cara menunggumu.
Sumber: Garis Waktu
Kata-kata cara-cara - quotes, kata-kata bijak dan kutipan dengan cara-cara yang terbaik dan terkenal: 1476 ditemukan