Kata-kata Bijak: dengan buku-buku

Kata-kata Bijak 41 s/d 60 dari 730.

  • Walter Benjamin Buku dan pelacur bertengkar di depan umum.
    Asli: Books and harlots have their quarrels in public.
    Walter Benjamin
    Filsuf dari Jerman 1882-1940
    - +
    +30
  • Ika Natassa Toko buku itu bukti nyata bahwa keberagaman selera bisa kumpul di bawah satu atap tanpa harus saling mencela.
    Sumber: Critical Eleven 14
    Ika Natassa
    Penulis dari Indonesia 1977-
    - +
    +30
  • Riawani Elyta Kenalilah karakter positif yang kita miliki, pertahankan, dan upgrade karakter itu dengan banyak membaca buku-buku yang bermanfaat, senantiasa mendekatkan diri kepada-Nya, agar pertolongan-Nya nggak akan pernah meninggalkan kita dalam kondisi se-desperate apa pun. Juga biasakan bergaul dalam lingkungan pergaulan yang sehat dan positif.
    Sumber: Kitab Sakti Remadja Oenggoel 63
    Riawani Elyta
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +29
  • Francis Bacon Sebagian buku ditulis untuk dicicipi, yang lainnya untuk ditelan, dan sebagian kecil untuk dikunyah dan dicerna; maknanya, sebagian buku ditulis untuk dibaca segelintir saja, yang lainnya untuk dibaca, tetapi tidak dengan penuh rasa ingin tahu; dan sebagian kecil untuk dibaca seluruhnya, dengan ketekunan dan penuh perhatian.
    Sumber: Essays (1597) Of Studies
    Francis Bacon
    Filsuf dan negarawan dari Inggris 1561-1626
    - +
    +29
  • C. S. Lewis Kamu tidak bisa mendapatkan secangkir teh yang cukup besar atau sebuah buku yang bukup panjang untuk menyenangkanku.
    C. S. Lewis
    Penulis dari Britania-Raya 1898-1963
    - +
    +28
  • Putu Wijaya Saya tidak bilang teori itu tidak perlu. Praktek itu memang berdasarkan teori. Tetapi praktek itu bukan semata-mata teori yang dipraktekkan, ini hidup bukan buku yang gampang diatur.
    Sumber: Perang
    Putu Wijaya
    Sastrawan dari Indonesia 1944-
    - +
    +28
  • J.K. Rowling Aku menulis untuk diri sendiri, aku rasa tak seorang pun akan menikmati buku ini lebih dari yang kurasakan saat membacanya.
    J.K. Rowling
    Novelis, Pencipta tokoh Harry Potter 1965-
    - +
    +26
  • Rene Descartes Membaca semua buku yang bagus layaknya sebuah percakapan dengan pemikiran terbaik di abad-abad sebelumnya.
    Rene Descartes
    Filsuf, ilmuwan dari Perancis 1596-1650
    - +
    +26
  • Franz Kafka Buku harus dijadikan kapak untuk mencairkan lautan beku dalam diri kita.
    Asli: Ein Buch muß die Axt sein für das gefrorene Meer in uns.
    Sumber: Surat kepada Oskar Pollak, 27 Januari 1904
    Franz Kafka
    Penulis dari Ceko 1883-1924
    - +
    +25
  • Mark Twain Jika Dunia ini sebuah buku, dan orang orang yang tidak melakukan perjalanan, hanya membaca halaman.
    Asli: If The world is a book, and people who do not travel, read only a page.
    Mark Twain
    Penulis (ns. dari Samuel Langhorne Clemens) dari Amerika Serikat 1835-1910
    - +
    +25
  • Marcus Tullius Cicero Sebuah ruangan tanpa buku seperti tubuh tanpa jiwa.
    Asli: Sine libris cella, sine anima corpus.
    Marcus Tullius Cicero
    Negarawan dan penulis dari Romawi Kuno 106 SM - 43 SM
    - +
    +25
  • Friedrich Nietzsche Adalah ambisiku untuk mengatakan dalam sepuluh kalimat apa yang orang lain tulis dalam satu buku.
    Friedrich Nietzsche
    Penyair dan filsuf dari Jerman 1844-1900
    - +
    +24
  • Joko Pinurbo Selamat ulang tahun, buku. Anggap saja aku kekasih
    atau pacar naasmu. Panjang umur, cetak-ulang selalu!
    Sumber: Selamat Ulang Tahun, Buku
    Joko Pinurbo
    Penyair dari Indonesia 1962-
    - +
    +24
  • Najwa Shihab Tanah air adalah sebuah buku yang terbuka, setiap generasi harus mengisinya dengan karya.
    Najwa Shihab
    Presenter berita, jurnalis dari Indonesia 1977-
    - +
    +24
  • Owen Meredith Kuasailah semua buku, tapi jangan biarkan buku menguasai Anda. Membacalah untuk hidup, bukan hidup untuk membaca.
    Asli: Master books, but do not let them master you. Read to live, not live to read.
    Owen Meredith
    Penulis, pengkritik dan politikus (Edward Bulwer-Lytton) dari Britania Raya 1803-1873
    - +
    +23
  • Raden Adjeng Kartini Bolehlah, negeri Belanda merasa berbahagia, memiliki tenaga-tenaga ahli, yang amat bersungguh mencurahkan seluruh akal dan pikiran dalam bidang pendidikan dan pengajaran remaja-remaja Belanda. Dalam hal ini anak-anak Belanda lebih beruntung dari pada anak-anak Jawa, yang telah memilki buku selain buku pelajaran sekolah.
    Sumber: Surat kepada Ny. Van Kol, 20 Agustus 1902
    Raden Adjeng Kartini
    Pahlawan Nasional Indonesia, feminis dan guru 1879-1904
    - +
    +22
  • Virginia Woolf Buku adalah cermin dari jiwa.
    Asli: Books are the mirrors of the soul.
    Sumber: Between the Acts
    Virginia Woolf
    Penulis dan feminis dari Britania Raya 1882-1941
    - +
    +22
  • Pia Devina Kemarin aku duduk di salah satu kursi di sudut ruangan perpustakaan untuk membaca. Ya, aku mencoba berusaha keras untuk membaca dengan benar tulisan-tulisan yang ada di halaman buku yang ada di depan mataku itu. Tapi rasanya aku tidak bisa fokus membaca. Kepalaku penuh dengan dia yang secara tidak sengaja kulihat sedang memilih buku di rak buku yang terdekat dengan tempat dudukku.
    Sumber: Love Lock 185
    Pia Devina
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +22
  • Mark Twain Klasik. Sebuah buku yang dipuji orang dan tidak dibaca.
    Asli: Classic. A book which people praise and don't read.
    Mark Twain
    Penulis (ns. dari Samuel Langhorne Clemens) dari Amerika Serikat 1835-1910
    - +
    +22
  • Tan Malaka Sudah pernah pengarang buku di Amerika meramalkan, bahwa kalau satu negara seperti Amerika mau menguasai samudera dan dunia, dia mesti rebut Indonesia lebih dahulu buat sendi kekuasaan.
    Sumber: Madilog 22
    Tan Malaka
    Aktivis kemerdekaan, filsuf dari Indonesia 1897-1949
    - +
    +22
Kata-kata buku-buku - quotes, kata-kata bijak dan kutipan dengan buku-buku yang terbaik dan terkenal: 730 ditemukan (halaman 3)

Kata kunci dari kata bijak ini:

  1. pertolongan-nya
  2. tulisan-tulisan
  3. kekasih atau
  4. tenaga-tenaga
  5. remaja-remaja
  6. perpustakaan