Kata-kata Bijak sama bijak/kata-srintil���mereka

Kata-kata Bijak 161 s/d 180 dari 6739.

  • Johann Kaspar Lavater Ada orang yang jarang berbicara, tapi mampu menghentikan cercaan orang bodoh yang banyak omong hanya dengan satu kata. Dialah seorang jenius atau seorang pahlawan.
    Johann Kaspar Lavater
    Teolog dan mistik dari Swis (1741 - 1801)
    - +
    +85
  • Abdurrahman Wahid Jika kita berpegang teguh pada dasar-dasar Islam, kemudian kita berusaha untuk mempertahankannya dari sesuatu yang menurut kita sebuah ancaman, maka karena hal ini lah, kita sekarang melihat banyak orang mempertahankan kekuasaan, mempertahankan wilayah, mempertahankan segala hal yang mendasar dengan kepercayaan bahwa mereka membela Islam.
    Abdurrahman Wahid
    Presiden ke-4 Indonesia (1940 - 2009)
    - +
    +85
  • Abdurrahman Wahid Jika kita berpegang teguh pada dasar-dasar Islam, kemudian kita berusaha untuk mempertahankannya dari sesuatu yang menurut kita sebuah ancaman, maka karena hal ini lah, kita sekarang melihat banyak orang mempertahankan kekuasaan, mempertahankan wilayah, mempertahankan segala hal yang mendasar dengan kepercayaan bahwa mereka membela Islam.
    Abdurrahman Wahid
    Politisi Indonesia dan pemimpin Muslim (1940 - 2009)
    - +
    +85
  • Najwa Shihab Mari berhenti melihat penderita HIV/AIDS sebagai aib dan nista,mereka layak menyambung hidup & berdaya dengan dukungan kita.
    Sumber: Melawan Prasangka
    Najwa Shihab
    Presenter berita, jurnalis dari Indonesia (1977 - )
    - +
    +84
  • Boy Candra Tahukah kamu? Hal-hal kecil sering kali membunuh kita dengan cara yang lebih besar, pelan-pelan, dalam jangka waktu Yang panjang. Semua kebiasaan itu membuatku dihantam kehilangan. Tak usah kamu tanya bagaimana sesaknya. Kamu tahu bagaimana rasanya menjabarkan sedih, tidak akan cukup jika hanya dengan sekadar kata pedih. Kehilangan membuatku tak ingin mengenali diriku sendiri. Aku berusaha untuk menjadi orang lain. Aku mencoba menikmati hari-hari yang bukan diriku lagi. Sebab, menjadi diriku artinya aku sama sekali tidak bisa melepaskanmu.
    Sumber: Sebuah Usaha Melupakan 222
    Boy Candra
    Penulis dari Indonesia (1989 - )
    - +
    +84
  • William Shakespeare Aku mencintaimu lebih dari kata - kata yang dapat menguasai masalah, lebih mahal dari penglihatan, ruang dan kebebasan.
    Asli: I love you more than words can wield the matter, Dearer than eyesight, space and liberty.
    Sumber: King Lear
    William Shakespeare
    Penyair dan dramawan dari Inggris (1564 - 1616)
    - +
    +83
  • Khrisna Pabichara Penyakit pertama yang diidap para perantau adalah rindu kampung. Penyakit ini menyebabkan hasrat ingin pulang yang akut. Bagi mereka yang bisa melewati masa kritis, akan bertahan di tanah rantau. Sebaliknya, mereka yang tak mampu sembuh dan seluruh benaknya digerogoti bakteri rindu, akan pulang ketempat asal dengan gelar yang menyakitkan: orang-orang kalah.
    Sumber: Surat Dahlan 15
    Khrisna Pabichara
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +83
  • José Mujica Saya disebut presiden termiskin di dunia, tetapi saya tak merasa miskin. Orang miskin adalah mereka yang bekerja hanya untuk menjaga gaya hidup mewahnya dan selalu menginginkan lebih.
    José Mujica
    Politikus dan Presiden Uruguay (1935 - )
    - +
    +82
  • John Dewey Waktu dan ingatan adalah seniman yang sebenarnya, mereka membentuk kenyataan mendekati apa yang diinginkan hati.
    John Dewey
    Filsuf dari Amerika Serikat (1859 - 1952)
    - +
    +82
  • Sujiwo Tejo Presiden, gubernur, bupati, dan lain-lain bukanlah pemimpin. Mereka lebih tepatnya pegawai kita, maksimal direktur. Dan kitalah komisarisnya.
    Sujiwo Tejo
    Wartawan, pelukis, budayawan dan penulis dari Indonesia (1962 - )
    - +
    +81
  • Stephen Hawking Saya tidak habis pikir. Orang-orang yang membual tentang IQ mereka adalah pecundang.
    Asli: I have no idea. People who boast about their IQ are losers.
    Sumber: The New York Times (12 Desember 2004)
    Stephen Hawking
    Ahli fisika teoretis dari Britania Raya (1942 - 2018)
    - +
    +81
  • Plato Kebaikan menyatukan orang-orang yang mencintainya meskipun mereka dalam keadaan saling memarahi dan membenci.
    Plato
    Filsuf dari Yunani (427 SM - 347 SM)
    - +
    +80
  • Raditya Dika Pada akhirnya, orang yang jatuh cinta diam-diam hanya bisa mendoakan. Mereka cuma bisa mendoakan, setelah capek berharap, pengharapan yang ada dari dulu, yang tumbuh dari mulai kecil sekali, hingga makin lama makin besar, lalu semakin lama semakin jauh.
    Sumber: Marmut Merah Jambu
    Raditya Dika
    Penulis, pelawak, aktor, pemeran dan sutradara dari Indonesia (1984 - )
    - +
    +80
  • Sujiwo Tejo Pas ditinju, refleks kita ngeles ke kiri atau ke kanan. Bagaimana kita akan mengubahnya dengan menunduk. Wong refleks itu kata para ahli gerakan tak sadar.
    Sumber: Ngawur Karena Benar
    Sujiwo Tejo
    Wartawan, pelukis, budayawan dan penulis dari Indonesia (1962 - )
    - +
    +80
  • Sujiwo Tejo Ateis lebih tepatnya adalah orang-orang yang mengaku beragama dan bertuhan, tapi tindakannya korup. mereka tidak benar-benar bertuhan, mereka mengaku menuhankan Allah atau dengan apapun memberi nama, tetapi sejatinya mereka Tuhankan duit. Duit itu berbentuk. Padahal, konon, tuhan tidak berbentuk.
    Sumber: Republik #Jancukers 14
    Sujiwo Tejo
    Wartawan, pelukis, budayawan dan penulis dari Indonesia (1962 - )
    - +
    +79
  • Fiersa Besari Betapa menyedihkan melihat anak-anak muda takut mengungkapkan pendapatnya pada orang-orang yang mereka idolakan, hanya karena takut idolanya marah, menyebarluaskan opini mereka, lalu berujung memblokir. Padahal, kritik adalah salah satu bahan baku berkarya, bukan hanya sanjungan.
    Fiersa Besari
    Penulis dan pemusik dari Indonesia (1984 - )
    - +
    +77
  • Abu Hamid Al Ghazali Setengah tak percaya pada Tuhan di dunia ini disebabkan oleh orang-orang yang membuat tampilan jelek pada agamanya karena perilaku buruk dan kebodohan mereka.
    Abu Hamid Al Ghazali
    Filsuf dan sofis dari Persia (1058 - 1111)
    - +
    +77
  • John Lennon Ketika saya berusia 5 tahun, ibu saya selalu mengatakan kepada saya bahwa kebahagiaan adalah kunci kehidupan. Ketika saya pergi ke sekolah, mereka bertanya kepada saya ingin menjadi apa ketika telah dewasa, saya menuliskan 'bahagia'. Mereka bilang saya tidak mengerti tugas yang diberikan, dan saya mengatakan kepada mereka mereka tidak mengerti kehidupan.
    Asli: When I was 5 years old, my mother always told me that happiness was the key to life. When I went to school, they asked me what I wanted to be when I grew up. I wrote down 'happy'. They told me I didn’t understand the assignment, and I told them they didn’t understand life.
    John Lennon
    Musisi rock dari Britania Raya (1940 - 1980)
    - +
    +76
  • Alvi Syahrin Menurutnya, foto selalu berbicara jelas tanpa perlu kata-kata. Kau hanya perlu memandang sebuah foto dalam beberapa detik, dan kau akan mendapatkan rentetan cerita dari foto tersebut. Foto menyimpan kenangan dengan nyata.
    Sumber: Little Snow in Zürich 15
    Alvi Syahrin
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +76
  • Plato Mereka yang tidak tersentuh karena cinta, adalah orang-orang yang berjalan di dalam gelap gulita. Dan pada sentuhan cinta, setiap orang jadi penyair.
    Plato
    Filsuf dari Yunani (427 SM - 347 SM)
    - +
    +76
Semua kata bijak dan ucapan terkenal bijak/kata-srintil���mereka akan selalu Anda temukan di (halaman 9)