Kata-kata Bijak sama bijak/kata-orang-orang

Kata-kata Bijak 301 s/d 320 dari 11900.

  • Oki Setiana Dewi Perempuan itu mutiara dan mutiara itu selalu dicari-cari orang, walaupun keberadaannya tersembunyi. Begitupun wanita, ingat seburuk dan senakal apapun pria, pasti akan memilih wanita yang baik-baik.
    Oki Setiana Dewi
    Pemeran dan penulis dari Indonesia (1989 - )
    - +
    +120
  • Nelson Mandela Tak ada orang yang terlahir untuk membenci orang lain karena warna kulitnya, latar belakangnya, atau agamanya. Orang harus belajar untuk membenci. Jika bisa belajar untuk membenci, maka mereka bisa diajar untuk mengasihi karena kasih lebih alamiah bagi hati manusia ketimbang sebaliknya.
    Nelson Mandela
    Pengacara, politikus dari Afrika Selatan (1918 - 2013)
    - +
    +120
  • Erich Fromm Bersatu dengan orang lain adalah kebutuhan terdalam dari setiap manusia.
    Erich Fromm
    Filsuf dan psikolog dari Jerman dan Amerika Serikat (1900 - 1980)
    - +
    +119
  • Kurt Cobain Ingin menjadi orang lain adalah pemborosan dari diri Anda.
    Asli: Wanting to be someone else is a waste of the person you are.
    Kurt Cobain
    Pemusik, penyanyi dan gitaris Nirvana dari Amerika Serikat (1967 - 1994)
    - +
    +119
  • Helvy Tiana Rosa Cantik itu pilihan. Ketulusan serta bahagia yang selalu kau upayakan hadir di hatimu bagi diri dan orang lain, senantiasa akan memancar hingga wajah. Itulah kecantikan sejati.
    Helvy Tiana Rosa
    Sastrawan asal Indonesia (1970 - )
    - +
    +117
  • Joseph Stalin Kematian satu orang adalah tragedi, kematian jutaan orang adalah statistik.
    Joseph Stalin
    Pemimpin Uni Soviet (1878 - 1953)
    - +
    +117
  • Tere Liye Kita tidak perlu menjelaskan hal-hal kepada orang yang tidak mau mendengarkan penjelasan. Jangan menghabiskan waktu.
    Tere Liye
    Penulis dari Indonesia (1979 - )
    - +
    +117
  • Bob Sadino Orang “Pintar” merasa gengsi ketika gagal di satu bidang sehingga langsung beralih ke bidang lain, ketika menghadapi hambatan. Orang “Bodoh” seringkali tidak punya pilihan kecuali mengalahkan hambatan tersebut.
    Bob Sadino
    Pengusaha dari Indonesia (1933 - 2015)
    - +
    +117
  • Voltaire Saya tahu tidak ada orang-orang hebat kecuali mereka yang memiliki pengabdian besar pada kemanusiaan.
    Voltaire
    Penulis dan filsuf dari Perancis (1694 - 1778)
    - +
    +117
  • W.S. Rendra Selama orang-orang sakti masih bersemayam dibawah panji-panji koalisi... Teka-Teki bangsa ini tak akan mampu terbukti.
    W.S. Rendra
    Penyair dari Indonesia (1935 - 2009)
    - +
    +117
  • Jenderal Soedirman Banyak orang menyebut penderitaan mereka sebagai nasib, namun sesungguhnya penderitaan adalah akibat kebodohan mereka sendiri.
    Jenderal Soedirman
    Jenderal pada masa Revolusi Nasional Indonesia (1916 - 1950)
    - +
    +116
  • Dame Edith Sitwell Saya bisa sabar menghadapi kebodohan tapi tidak tahan dengan orang bodoh yang membanggakan kebodohannya.
    Dame Edith Sitwell
    Penyair dari Britania Raya (1887 - 1964)
    - +
    +115
  • Seneca Dunia tertidur dan orang-orang sedang bermimpi. Tapi esok, ketika subuh tiba, kita bisa membuat mimpi kita menjadi kenyataan.
    Seneca
    Filsuf, negarawan dan dramawan dari Romawi Kuno (5 SM - 65)
    - +
    +114
  • Mahatma Gandhi Pengecut tidak akan mampu mengungkapkan cinta. Cinta adalah hak prerogatif bagi orang-orang yang berani.
    Mahatma Gandhi
    Politikus dari India (1869 - 1948)
    - +
    +114
  • Salvador Dali Hanya ada satu perbedaaan antara orang gila dan diriku. Orang gila berpikir dia waras. Aku tahu aku gila.
    Salvador Dali
    Pelukis dari Spanyol (1904 - 1989)
    - +
    +113
  • W.S. Rendra Hidup macam apa hidup ini. Di taman yang gelap orang menjual badan, agar mulutnya tersumpal makan.
    Sumber: Sajak kenalan lamamu
    W.S. Rendra
    Penyair dari Indonesia (1935 - 2009)
    - +
    +113
  • Emha Ainun Nadjib Kalau saya kadang bicara pakai bahasa Jawa, jangan dibilang Jawasentris. Saya cuman berekspresi sebagai orang Jawa. Saya lahir dan dibesar di Jawa. Diperintah Tuhan jadi orang Jawa. Maka saya mencintai dan mendalami budaya saya.
    Emha Ainun Nadjib
    Seorang seniman, budayawan, penyair, serta intelektual asal Indonesia. (1953 - )
    - +
    +113
  • M. Aan Mansyur Langit menjatuhkan banyak kata sifat.
    Sumber: Menyaksikan Pagi dari Beranda
    M. Aan Mansyur
    Penyair, Penulis dari Indonesia (1982 - )
    - +
    +113
  • Adolf Hitler Cara terbaik menemukan dirimu adalah dengan meleburkan diri dalam pelayanan orang lain.
    Adolf Hitler
    Politikus dari Jerman (1889 - 1945)
    - +
    +112
  • Albert Einstein Kemarahan besar hanya ada di dalam dada orang yang bodoh.
    Asli: Big anger dwells only in the bosom of fools.
    Albert Einstein
    Ahli fisika dari Jerman dan Amerika Serikat (1879 - 1955)
    - +
    +112
Semua kata bijak dan ucapan terkenal bijak/kata-orang-orang akan selalu Anda temukan di (halaman 16)