Kata-kata Bijak sama bijak/kata-mencari-cari

Kata-kata Bijak 201 s/d 220 dari 2015.

  • Zig Ziglar Anda tidak bisa memberikan sesuatu yang tidak Anda miliki. Dengan kata lain, cinta kasih dan penghargaan yang harus Anda berikan kepada orang lain adalah sesuatu yang harus Anda miliki dalam diri Anda sendiri.
    Zig Ziglar
    Penulis dari Amerika Serikat (1926 - 2012)
    - +
    +29
  • Christina Tirta Cari dan temukan cintamu. Perjuangkan apabila memang layak. Namun lepaskan bila cinta itu menyakitimu. Cinta itu seharusnya membuat hidupmu bebas dan bahagia. Bukan membuatmu merana dan tersiksa.
    Sumber: Dangerous Games 198
    Christina Tirta
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +29
  • Dewi Lestari Dalam diammu, aku mendengar banyak suara. Diammu berkata-kata.
    Sumber: Filosofi Kopi: Kumpulan Cerita dan Prosa Satu Dekade
    Dewi Lestari
    Penulis dan penyanyi dari Indonesia (1976 - )
    - +
    +29
  • Sun Tzu Dalam sebuah peperangan, seorang jenderal yang menang hanya akan bertempur setelah memastikan sudah mendapatkan kemenangan, sedangkan dia yang ditakdirkan untuk kalah adalah yang bertempur dahulu dan baru kemudian mencari kemenangan.
    Sun Tzu
    Jenderal dan penulis dari Tiongkok (544 SM - 496 SM)
    - +
    +29
  • Sun Tzu Dalam sebuah peperangan, seorang jenderal yang menang hanya akan bertempur setelah memastikan sudah mendapatkan kemenangan, sedangkan dia yang ditakdirkan untuk kalah adalah yang bertempur dahulu dan baru kemudian mencari kemenangan.
    Sun Tzu
    Ahli Strategi Militer Tiongkok, Penulis (400 SM - 430 SM)
    - +
    +29
  • Usman Arrumy Huruf demi huruf bergelora dan bergerilya berdenyut diujung pena lalu leleh jadi kata airmata kita pelihara dari masa ke sangkala agar manakala sudah tiada, tak cuma kita tapi semuanya bisa merasakan kesunyian yang sejauh ini kita bina.
    Sumber: Mantra Asmara 39
    Usman Arrumy
    Penulis dari Indonesia (1990 - )
    - +
    +29
  • Abdul Somad Jangan batasi ibadah hanya ketika di Masjid. Ada yang menganggap beramal itu hanya ketika duduk di Masjid, shalat, zikir dan membaca Al-Quran. Jangan lupa, bekerja dari jam 8 pagi sampai 4 sore, ditambah lagi apabila lembur itu juga adalah amal. Karena, bekerja mencari nafkah yang halal untuk keluarga di rumah adalah ibadah, bernilai pahala di hadapan Allah Ta'ala. Maka, kalau dipahami bahwa bekerja adalah amal ibadah, tidak akan ada pegawai yang main "game online" saat jam kantor, tidak akan ada pedagang yang memainkan timbangan, tidak akan ada karyawan yang curang dalam laporan tugasnya.
    Abdul Somad
     
    - +
    +29
  • Cak Lontong (Lies Hartono) Orang tua yang baik adalah bisa memberi contoh pada anaknya. Orang tua yang bijak adalah bisa belajar dari anaknya.
    Cak Lontong (Lies Hartono)
    Komedian asal Indonesia (1970 - )
    - +
    +29
  • Sholom Alechem Bagi orang yang bijak, hidup itu adalah mimpi. Bagi orang tolol, hidup itu adalah permainan. Bagi orang kaya, hidup itu adalah komedi. Bagi orang miskin, hidup itu adalah sebuah tragedi.
    - +
    +28
  • Wiji Thukul Jika kau tahan kata-katamu
    mulutmu tak bisa mengucapkan apa maumu.
    Sumber: Ucapkan Kata-Katamu
    Wiji Thukul
    Penyair dari Indonesia (1963 - 1998)
    - +
    +28
  • Soekarno Kalau kita mencari demokrasi hendaknya bukan demokrasi barat, tetapi permusyawaratan yang memberi hdup, yakni politik economische democratie yang mampu mendatangkan kesejahteraan sosial! Rakyat Indonesia sudah lama bicara tentang hal ini. Apakah yang dimaksud dengan Ratu Adil? Yang dimaksud dengan faham Ratu Adil ialah social rechtvaardigheid. Rakyat ingin sejahtera. Rakyat yang tadinya merasa dirinya kurang makan kurang pakaian, menciptakan dunia baru yang di dalmnya ada keadilan, di bawah pimpinan Ratu-Adil.
    Soekarno
    Presiden pertama Indonesia (1901 - 1970)
    - +
    +28
  • Ginanjar Teguh Iman Ketika seseorang memutuskan keluar dari zona nyaman, justru ia telah keluar dari zona tidak nyamannya untuk mencari zona nyaman yang sebenarnya.
    Ginanjar Teguh Iman
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +28
  • Abdullah Gymnastiar Tiada hari tanpa mencari ilmu, tiada hari kecuali bertambah amal, dan tiada hari kecuali akan menambah bersih hati kita dengan manajemen qalbu.
    Abdullah Gymnastiar
    Pendakwah, penulis buku, pengusaha dari Indonesia (1962 - )
    - +
    +28
  • Alfred Lord Tennyson Ayolah teman-teman, tidak terlalu terlambat untuk mencari dunia baru.
    Asli: Come friends, it's not too late to seek a newer world.
    Alfred Lord Tennyson
    Penyair dari Inggris (1809 - 1892)
    - +
    +27
  • Friedrich Nietzsche Baru-baru ini kudengar kata-kata ini darinya: "Tuhan telah mati; karena belas kasihannya kepada manusia."
    Asli: Und jüngst hörte ich ihn dies Wort sagen: "Gott ist tot; an seinem Mitleiden mit den Menschen ist Gott gestorben."
    Sumber: Also sprach Zarathustra S. 348
    Friedrich Nietzsche
    Penyair dan filsuf dari Jerman (1844 - 1900)
    - +
    +27
  • Ann Landers Setelah memenangkan sebuah pertengkaran dengan istrinya, yang paling bijak adalah bila suami meminta maaf kepadanya.
    Ann Landers
    Kolumnis dari Amerika Serikat (1918 - 2002)
    - +
    +27
  • Dwitasari Ini munafik. Sungguh. Aku berusaha membuatnya merasa bahwa segalanya baik-baik saja meskipun yang kurasakan saat ini adalah perasaan yng bahkan kata pun tak mampu mendeskripsikannya.
    Sumber: Jatuh Cinta Diam-Diam 12
    Dwitasari
    Penulis dari Indonesia (1994 - )
    - +
    +26
  • Bambang Pamungkas Jika (konon katanya) semangatnya saja sama (untuk masa depan sepak bola Indonesia yang lebih baik), mengapa sulit sekali (untuk mencari titik temu) ?
    Bambang Pamungkas
    Pemain sepak bola Indonesia (1980 - )
    - +
    +26
  • Raditya Dika Kata bokap. Cewek itu lahir dengan satu tulang rusuk. Laki punya dua. Lalu laki-laki ngasih satu tulang rusuk nya ke wanita.
    Sumber: Kambing Jantan
    Raditya Dika
    Penulis, pelawak, aktor, pemeran dan sutradara dari Indonesia (1984 - )
    - +
    +26
  • Helvy Tiana Rosa Ketika bahasa tak lagi percaya pada kata, apa yang masih bisa kita ucap? Cinta... Ketika wajahmu tak lagi menampakkan.
    Sumber: Mata Ketiga Cinta
    Helvy Tiana Rosa
    Sastrawan asal Indonesia (1970 - )
    - +
    +26
Semua kata bijak dan ucapan terkenal bijak/kata-mencari-cari akan selalu Anda temukan di (halaman 11)