Kata-kata Bijak sama bijak/kata-kadang-kadang

Kata-kata Bijak 241 s/d 260 dari 2032.

  • Aqessa Aninda Tidak ada yang mengerti. Kadang cinta berwujud ciuman atau pelukan. Kadang cinta hanya berwujud dalam sebuah doa. Dan tak banyak yang menyadarinya.
    Sumber: Satu Ruang 314
    Aqessa Aninda
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +21
  • Felix Siauw Yang bijak mencari kebenaran dari nasihat, yang bebal mencari kesalahan dari penasihat.
    Felix Siauw
    Seorang ustadz etnis Tionghoa kelahiran Palembang, Sumatera Selatan, Indonesia. (1984 - )
    - +
    +21
  • Joko Pinurbo Anda boleh menulis puisi untuk atau kepada siapa saja asal jangan sampai lupa menulis untuk atau kepada saya. Siapakan saya? Saya adalah Kata.
    Joko Pinurbo
    Penyair dari Indonesia (1962 - )
    - +
    +20
  • Alit Susanto Cinta memang ga selalu mulus, kadang konflik muncul, itu pasti. Setiap konflik yang muncul dalam hubungan itu adalah titik untuk menemukan pengertian baru dari pasangan masing-masing.
    Sumber: Skripshit
    Alit Susanto
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +20
  • Karl Heinrich Waggerl Kata asing itu seperti foto yang buram.
    Asli: Ein Fremdwort ist wie ein unscharfes Foto.
    Karl Heinrich Waggerl
    Penulis dari Austria (1897 - 1973)
    - +
    +20
  • Firman Nofeki Pohon masalah selalu menyembunyikan buah yang manis. Kadang kita harus menunggu buah itu matang dan jatuh agar dapat merasakan betapa manisnya ia.
    Firman Nofeki
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +20
  • Abdurrahman Wahid Saya tidak berbicara dengan kata mungkin.
    Abdurrahman Wahid
    Presiden ke-4 Indonesia (1940 - 2009)
    - +
    +20
  • Abdurrahman Wahid Saya tidak berbicara dengan kata mungkin.
    Abdurrahman Wahid
    Politisi Indonesia dan pemimpin Muslim (1940 - 2009)
    - +
    +20
  • Plato Seorang pahlawan lahir diantara ratusan. Orang bijak ditemukan diantara ribuan, tapi sesuatu yang dicapai mungkin tidak ditemukan bahkan di antara seratus ribu orang.
    Plato
    Filsuf dari Yunani (427 SM - 347 SM)
    - +
    +20
  • Sapardi Djoko Damono Tak ada yang lebih bijak
    Dari hujan bulan Juni
    Dihapuskannya jejak-jejak kakinya
    Yang ragu-ragu di jalan itu
    Sumber: Hujan di bulan Juni
    Sapardi Djoko Damono
    Penulis dari Indonesia (1940 - 2020)
    - +
    +20
  • Salim A. Fillah Bahwa cinta adalah persoalan berusaha untuk mencintai. Bahwa cinta bukanlah gejolak hati yang datang sendiri melihat paras ayu atau janggut rapi. Bahwa sebagaimana cinta kepada Allah yang tak serta merta mengisi hati kita. Karena cinta memang harus diupayakan. Karena cinta adalah kata kerja. Lakukanlah kerja jiwa dan raga untuk mencintainya. Kerjakan cinta yang ku-maksud agar kau temukan cinta yang kau maksudkan. Cinta-mata airnya adalah niat baik dari hati yang tulus. Alirannya adalah kerja yang terus menerus.
    - +
    +19
  • Elbert Hubbard Dia yang tidak mengerti diammu mungkin tidak akan mengerti kata-katamu.
    Asli: He who does not understand your silence will probably not understand your words.
    Elbert Hubbard
    Penulis dan penerbit dari Amerika Serikat (1856 - 1915)
    - +
    +19
  • Ayra Kadang, luka sementara akibat perpisahan itu lebih baik dibandingkan luka yang akan semakin bertambah kala mempertahankan sebuah kebersamaan yang semu.
    Sumber: Sister's Scandal 209
    Ayra
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +19
  • Rohmatikal Maskur Kau dan aku terlupa. Pernah ada rasa dalam pena. Saat rasa terungkap dalam untaian kata.
    Rohmatikal Maskur
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +19
  • Andrea Hirata Kawan, kadang kala, cinta dan gila samar bedanya.
    Sumber: Mimpi-mimpi Lintang 153
    Andrea Hirata
    Penulis dari Indonesia (1967 - )
    - +
    +19
  • Dwitasari Kurasa tak ada yang perlu lagi untuk dijelaskan. Seberapa panjang kata yang kulontarkan belum tentu membuatnya paham. Aku diam.
    Sumber: Jatuh Cinta Diam-Diam 12
    Dwitasari
    Penulis dari Indonesia (1994 - )
    - +
    +19
  • Arthur Wellesley Wellington Orang bijak belajar ketika mereka bisa. Orang bodoh belajar ketika mereka harus.
    Asli: Wise people learn when they can; fools learn when they must.
    Arthur Wellesley Wellington
    Jeneral dan negarawan dari Irlandia (1769 - 1852)
    - +
    +19
  • Jenderal Soedirman Saya akan peringatkan Belanda, kalau mereka menyakiti Soekarno, maka bagi mereka tidak akan pernah ada kata ampun.
    Jenderal Soedirman
    Jenderal pada masa Revolusi Nasional Indonesia (1916 - 1950)
    - +
    +19
  • Tere Liye Urusan perasaan kadang tak sesederhana kalkulator.
    Sumber: Dikatakan atau Tidak Dikatakan, Itu Tetap Cinta 51
    Tere Liye
    Penulis dari Indonesia (1979 - )
    - +
    +19
  • Helvy Tiana Rosa Bagi seorang perempuan sepertinya, cukuplah kata: "masih" atau "tidak". Dengan mengucapkan satu saja dari dua kata itu, kau telah membebaskannya dari penantian, juga airmata.
    Helvy Tiana Rosa
    Sastrawan asal Indonesia (1970 - )
    - +
    +18
Semua kata bijak dan ucapan terkenal bijak/kata-kadang-kadang akan selalu Anda temukan di (halaman 13)