Kata-kata Bijak sama biar

  • Ketika kamu bilang biar Tuhan yang membalas, yang harus kamu tau adalah bahwa yang kamu alami sekarang adalah balasan dari Tuhan.
  • Aku tinggalkan Kekayaan alam Indonesia, biar semua negara besar dunia iri dengan Indonesia, dan aku tinggalkan hingga bangsa Indonesia sendiri yang mengolahnya.
  • Buat apa mereka sekolah? Entar malah jadi kaya,” katanya. “Kalau mereka tetap miskin, malah banyak gunanya, kan? Biar ada yang terus berdesak-desakan dan saling injak setiap kali ada pembagian beras dan sumbangan. Biar ada yang terus bisa ditipu setiap menjelang pemilu. Kau tahu, itulah sebabnya, ke
  • Menuntut ilmu di PM bukan buat gagah-gagahan dan bukan biar bisa bahasa asing. Tapi menuntut ilmu karena Tuhan semata. Karena itulah kalian tidak akan kami beri ijazah, tidak akan kami beri ikan tapi akan mendapat ilmu dan kail. Kami, para ustad, ikhlas mendidik kalian dan kalian ikhlaskan pula niat
  • Karena itu jadilah seorang pembaharu, biar orang lain yang ikut meniru.
Daripada terus mengikuti tren tanpa henti, sebab hidup bisa habis tanpa diisi.
  • Aduh, kekasihku, isi hatiku dengan katamu, penuhi dadaku dengan cahayamu, biar bersinar mataku sendu, biar berbinar gelakku rayu
  • Anak muda memang harus semangat, bangun pagi, kerja pagi, biar Indonesia makin maju.
  • Hujan, yang mengenakan mantel, sepatu panjang, dan payung
berdiri di samping tiang listrik.
Katanya kepada lampu jalan, Tutup matamu dan tidurlah. Biar
kujaga malam
  • Jangan anggap remeh si manusia, yang kelihatannya begitu sederhana; biar penglihatanmu setajam elang, pikiranmu setajam pisau cukur, perabaanmu lebih peka dari para dewa, pendengaran dapat menangkap musik dan ratap-tangis kehidupan; pengetahuanmu tentang manusia takkan bakal bisa kemput.
  • Ada orang-orang yang kemungkinan sebaiknya cukup menetap dalam hati kita saja, tapi tidak bisa tinggal dalam hidup kita. Maka, biarlah begitu adanya, biar menetap di hati, diterima dengan lapang. Toh dunia ini selalu ada misteri yang tidak bisa dijelaskan. Menerimanya dengan baik justru membawa keda
+7

Kata-kata Bijak 1 s/d 20 dari 94.

  • Soekarno Aku tinggalkan Kekayaan alam Indonesia, biar semua negara besar dunia iri dengan Indonesia, dan aku tinggalkan hingga bangsa Indonesia sendiri yang mengolahnya.
    Soekarno
    Presiden pertama Indonesia (1901 - 1970)
    - +
    +229
  • Tere Liye Hidup harus terus berlanjut tidak peduli seberapa menyakitkan atau membahagiakan, biar waktu yang jadi obat.
    Sumber: Ayahku (bukan) pembohong 242
    Tere Liye
    Penulis dari Indonesia (1979 - )
    - +
    +196
  • Cak Lontong (Lies Hartono) Ketika kamu bilang biar Tuhan yang membalas, yang harus kamu tau adalah bahwa yang kamu alami sekarang adalah balasan dari Tuhan.
    Cak Lontong (Lies Hartono)
    Komedian asal Indonesia (1970 - )
    - +
    +143
  • Basuki Tjahaja Purnama Nasionalisme sempit itu yg bahaya. biar jelek, biar maling yg penting sesuku, satu ras dan agama dengan saya. itu yg buat negara ini terpuruk!
    Basuki Tjahaja Purnama
    Politikus dan Gubernur Jakarta (1966 - )
    - +
    +132
  • Najwa Shihab Karena itu jadilah seorang pembaharu, biar orang lain yang ikut meniru.
    Daripada terus mengikuti tren tanpa henti, sebab hidup bisa habis tanpa diisi.
    Sumber: Pencuri Perhatian
    Najwa Shihab
    Presenter berita, jurnalis dari Indonesia (1977 - )
    - +
    +48
  • Pramoedya Ananta Toer Jangan anggap remeh si manusia, yang kelihatannya begitu sederhana; biar penglihatanmu setajam elang, pikiranmu setajam pisau cukur, perabaanmu lebih peka dari para dewa, pendengaran dapat menangkap musik dan ratap-tangis kehidupan; pengetahuanmu tentang manusia takkan bakal bisa kemput.
    Pramoedya Ananta Toer
    Penulis dari Indonesia (1925 - 2006)
    - +
    +44
  • Pidi Baiq Rindu itu berat biar aku saja yang menanggungnya.
    Sumber: Dilan
    Pidi Baiq
    Penulis, musisi, seniman dari Indonesia (1972 - )
    - +
    +43
  • Rons Imawan Air bisa memadamkan api. Itulah kenapa saat hatimu terbakar, kamu harus menangis. Biar api di dadamu padam oleh air mata.
    Sumber: The Fabulous Udin
    Rons Imawan
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +39
  • Sapardi Djoko Damono Hujan, yang mengenakan mantel, sepatu panjang, dan payung
    berdiri di samping tiang listrik.
    Katanya kepada lampu jalan, Tutup matamu dan tidurlah. Biar
    kujaga malam
    Sumber: Percakapan Malam Hujan
    Sapardi Djoko Damono
    Penulis dari Indonesia (1940 - 2020)
    - +
    +31
  • Chara Perdana Biarkan aku padamkan sejenak, lentera yang menyinari kita berdua.
    Biar saja kita dalam kegelapan. Biar saja kisah kita sedikit saja melenyap. Biar saja kita menemukan momentum dimana vektor kita berada. Biar saja kebahagiaan merangkak dan menyapa. Biar saja aku memilikimu… sedikit saja.
    Sumber: Pena dan Daun Senja 37
    Chara Perdana
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +21
  • Muhammad Jusuf Kalla Biar tidak capek itu harus ikhlas. Ikhlas itu harus sama antara hati, pikiran dan perbuatan.
    Muhammad Jusuf Kalla
    Wakil Presiden Indonesia (1942 - )
    - +
    +20
  • Jerinx Kalau dipikir-pikir hidup ini sebenarnya simpel. Makanya jangan dipikirin, biar ribet dan seru.
    Jerinx
    Personel band Superman Is Dead (SID) dari Indonesia (1977 - )
    - +
    +20
  • Iwan Fals Memang usia kita muda namun cinta soal hati, biar mereka bicara telinga kita terkunci.
    Sumber: Buku Ini Aku Pinjam - album Iwan Fals 1910 1988
    Iwan Fals
    Penyanyi beraliran Balada, Pop dan Rock dari Indonesia (1961 - )
    - +
    +20
  • Tere Liye Ada orang-orang yang kemungkinan sebaiknya cukup menetap dalam hati kita saja, tapi tidak bisa tinggal dalam hidup kita. Maka, biarlah begitu adanya, biar menetap di hati, diterima dengan lapang. Toh dunia ini selalu ada misteri yang tidak bisa dijelaskan. Menerimanya dengan baik justru membawa kedamaian.
    Sumber: Hujan 255
    Tere Liye
    Penulis dari Indonesia (1979 - )
    - +
    +19
  • Boy Candra Ada yang sedang menabung dengan sangat keras, biar bisa bersama lebih lama. Ada yang sedang menghabiskan uang untuk kebersamaan yang sementara.
    Boy Candra
    Penulis dari Indonesia (1989 - )
    - +
    +18
  • Pramoedya Ananta Toer Bakal jadi apa kau ini kalau aku tidak sanggup bersikap keras? Terhadap siapa saja. Dalam hal ini biar cuma aku yang jadi kurban, sudah kurelakan jadi budak belian. Kaulah yang terlalu lemah, Ann, berbelas kasihan tidak pada tempatnya.
    Sumber: Bumi Manusia
    Pramoedya Ananta Toer
    Penulis dari Indonesia (1925 - 2006)
    - +
    +17
  • Ahmad Fuadi Menuntut ilmu di PM bukan buat gagah-gagahan dan bukan biar bisa bahasa asing. Tapi menuntut ilmu karena Tuhan semata. Karena itulah kalian tidak akan kami beri ijazah, tidak akan kami beri ikan tapi akan mendapat ilmu dan kail. Kami, para ustad, ikhlas mendidik kalian dan kalian ikhlaskan pula niat untuk mau dididik
    Sumber: Negri Lima Menara 50
    Ahmad Fuadi
    Penulis dari Indonesia (1972 - )
    - +
    +17
  • Pramoedya Ananta Toer Negeri Matahari Terbit, negeri Kaisar Meiji itu berseru pada para perantaunya, menganjurkan: Belajar berdiri sendiri! Jangan hanya jual tenaga pada siapa pun! Ubah kedudukan kuli jadi pengusaha, biar kecil seperti apa pun; tak ada modal? Berserikat, bentuk modal! Belajar kerja sama! Bertekun dalam pekerjaan!
    Sumber: Anak semua bangsa
    Pramoedya Ananta Toer
    Penulis dari Indonesia (1925 - 2006)
    - +
    +16
  • Diego Christian Aku cuma harus mencelupkan kaki ke air laut. Nanti biar ombak yang menyampaikan rinduku.
    Sumber: Kepada Gema
    Diego Christian
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +14
  • Amir Hamzah Biar siuman dewi-nyanyi
    Gambuh asmara lurus lampai
    Lemah ramping melidah api
    Halus harum mengasap keramat
    Sumber: Barangkali
    Amir Hamzah
    Penyair dari Indonesia (1911 - 1946)
    - +
    +14
Semua kata bijak dan ucapan terkenal biar akan selalu Anda temukan di