Kata-kata Bijak: dengan betapa

  • Betapa mahalnya ongkos pendidikan sekolah bagi sebuah negara miskin; tapi juga betapa omong kosongnya sistem sekolah itu untuk menghilangkan jurang kemiskinan tersebut.
  • Betapa ironisnya realitas saat harus bersanding dengan dunia dongeng.
  • Betapa takut diri kita ketika menghadapi kematian. Apalagi kalau menghadapi seorang diri, sepi, dingin dan gelap. Yang ada hanya diri sendiri saja. Tidak ada yang membimbing, hal itu sangat menakutkan.
  • Demam karena kehilangan. Betapa tubuh lebih paham bagaimana mahalnya kehilangan orang yang kita sayangi.
  • Betapa daun-daun yang tanggal sama dengan air matanya, selalu setiap hari.
  • Betapa ironis fakta bahwa seorang pria, sekuat apa pun dirinya, bisa remuk gara-gara wanita. Wanita sanggup menghancurkan; wanita pun mampu membangkitkan.
  • Beberapa orang memang belum terlalu mengerti betapa berharganya seorang ibu.
  • Betapa hidup ini sudah kehilangan hiburan yang bermutu.
  • Betapa tidak bahagianya dia yang tidak bisa memaafkan dirinya sendiri.
  • Betapa hidup bisa berubah sekejapan mata saja.
  • Jika orang tidak percaya betapa sederhananya matematika, itu karena mereka tidak menyadari betapa rumitnya hidup.
  • Istri yang tidak menyaksikan suaminya memancing, tidak akan tahu betapa sabar lelaki yang dinikahinya.
  • Betapa gawatnya ketika hukum telah kehilangan nyali.
  • Betapa sederhana hidup ini sesungguhnya yang pelik cuma liku dan tafsirannya.
  • Orang yang baik itu adalah orang yang tidak peduli betapa buruknya dia selama ini, terus maju menuju ke arah perubahan diri dari hari ke hari.
  • Sistem pendidikan yang bijaksana setidaknya akan mengajarkan kita betapa sedikitnya yang belum diketahui oleh manusia, seberapa banyak yang masih harus ia pelajari.
  • Cinta adalah puisi berbagai indra. Cinta adalah kunci untuk membuka segala sesuatu yang besar dalam takdir manusia. Cinta itu luhur, tetapi juga bisa tidak berarti apa-apa. Betapa hinanya menggunakan kita;cinta; untuk menyebut reproduksi spesies.
  • Tidak peduli betapa indahnya teori Anda, tidak peduli seberapa pintar Anda. Jika tidak setuju dengan eksperimen, itu salah.
  • Betapa sedikit yang bisa dilakukan di bawah semangat ketakutan.
  • Betapa bahagia saat kita duduk di istana, kau dan aku,
Dua sosok dan dua tubuh namun hanya satu jiwa, kau dan aku.
+17

Kata-kata Bijak 1 s/d 10 dari 388.

  • Jalaluddin Rumi Betapa bahagia saat kita duduk di istana, kau dan aku,
    Dua sosok dan dua tubuh namun hanya satu jiwa, kau dan aku.
    Jalaluddin Rumi
    Penyair sufi, ahli hukum, sarjana Islam dan teolog dari Persia 1207-1273
    - +
    1,3k
  • Edgar W. Howe Istri yang tidak menyaksikan suaminya memancing, tidak akan tahu betapa sabar lelaki yang dinikahinya.
    Edgar W. Howe
    Wartawan dan penulis dari Amerika Serikat 1853-1937
    - +
    +246
  • Bernard Batubara Kau lah yang memiliki kuasa atas dirimu sendiri. Jalan yang kau lihat akan selalu gelap kalau kau memandangnya demikian. Aku percaya di dalam hatimu masih ada matahari kecil yang kau tutupi. Bukalah sejenak, Fa. Dan kau akan menyadari betapa indahnya pelangi yang selama ini kau hindari. Perasaanmu itu.
    Sumber: Milana 113
    Bernard Batubara
    Penulis dari Indonesia 1989-
    - +
    +197
  • Pramoedya Ananta Toer Betapa sederhana hidup ini sesungguhnya yang pelik cuma liku dan tafsirannya.
    Sumber: Rumah Kaca (1988)
    Pramoedya Ananta Toer
    Penulis dari Indonesia 1925-2006
    - +
    +136
  • Abraham Lincoln Betapa pun banyaknya kucing berkelahi, selalu saja banyak anak kucing lahir.
    Abraham Lincoln
    Negarawan dan presiden (ke-16) dari Amerika Serikat 1809-1865
    - +
    +132
  • Pramoedya Ananta Toer Di sana, di kampung nelayan tetesan deras keringat membuat orang tak sempat membuat kehormatan, bahkan tak sempat mendapatkan nasi dalam hidupnya terkecuali jagung tumbuk yang kuning. Betapa mahalnya kehormatan dan nasi.
    Sumber: Gadis Pantai
    Pramoedya Ananta Toer
    Penulis dari Indonesia 1925-2006
    - +
    +128
  • Dwitasari Ah, betapa melupakan sungguh sangat sulit, meskipun aku begitu yakin telah mengikhlaskan.
    Sumber: Jatuh Cinta Diam-Diam 162
    Dwitasari
    Penulis dari Indonesia 1994 -
    - +
    +88
  • Najwa Shihab Demikian cepat dan fananya kekuasaan, betapa suap dan godaan uang telah menghinakan.
    Sumber: Sidang Rakyat : Masih Tidak Percaya
    Najwa Shihab
    Presenter berita, jurnalis dari Indonesia 1977-
    - +
    +86
  • Abdullah Gymnastiar Betapa buruk perilaku munafik, seseorang menasihati orang lain agar rendah hati, padahal dirinya sendiri sedang berlaku sombong.
    Abdullah Gymnastiar
    Pendakwah, penulis buku, pengusaha dari Indonesia 1962-
    - +
    +79
  • Fiersa Besari Betapa menyedihkan melihat anak-anak muda takut mengungkapkan pendapatnya pada orang-orang yang mereka idolakan, hanya karena takut idolanya marah, menyebarluaskan opini mereka, lalu berujung memblokir. Padahal, kritik adalah salah satu bahan baku berkarya, bukan hanya sanjungan.
    Fiersa Besari
    Penulis dan pemusik dari Indonesia
    - +
    +76
Kata-kata betapa - quotes, kata-kata bijak dan kutipan dengan betapa yang terbaik dan terkenal: 388 ditemukan

Arti kata betapa menerut KBBI

betapa [be·ta·pa]

Kata Arkais, Pronomina
  1. 1) kata tanya untuk menanyakan cara, perbuatan, pendapat, dan sebagainya; bagaimana
    contoh: 'betapa bicaramu?'
  2. 2) kata seru penanda rasa heran, kagum, sedih, dan sebagainya; alangkah; sungguh Partikel
    contoh: 'betapa sedihnya orang yang kematian ibu'
  3. 3) meskipun Partikel
    contoh: 'betapa dicarinya, tidak kunjung bertemu juga'
  4. 4) sebagaimana; seperti Kata Arkais, Partikel
    contoh: 'diperlakukan betapa adat orang dahulu kala'

Lihat arti betapa lengkap

Kata kunci dari kata bijak ini:

  1. menyebarluaskan
  2. mengungkapkan
  3. tafsirannya
  4. mendapatkan
  5. menghinakan
  6. menyedihkan