Kata-kata Bijak sama berjatuhan

  • Kata-kata lembut yang kita katakan kepada pasangan kita tersimpan di suatu tempat rahasia di surga. Pada suatu hari, mereka akan berjatuhan bagaikan hujan, lalu tersebar, dan misteri cinta kita akan tumbuh bersemi di segala penjuru dunia.

Kata-kata Bijak 1 s/d 3 dari 3.

  • Jalaluddin Rumi Kata-kata lembut yang kita katakan kepada pasangan kita tersimpan di suatu tempat rahasia di surga. Pada suatu hari, mereka akan berjatuhan bagaikan hujan, lalu tersebar, dan misteri cinta kita akan tumbuh bersemi di segala penjuru dunia.
    Jalaluddin Rumi
    Penyair sufi, ahli hukum, sarjana Islam dan teolog dari Persia (1207 - 1273)
    - +
    +209
  • Muhammad Akhyar Jika bahkan sebelum hujan aku sudah membawa kemana-mana kamu, lalu aku harus berlindung pada apa ketika kamu-kamu yang berjatuhan.
    Muhammad Akhyar
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +5
  • Windry Ramadhina Maka, hujan turun, Sayang, Rapat dan keruh. Namun, hingga malam larut, si gadis gila buku tetap sendiri di sudut Afternoon Tea. Dan, butir-butir air yang berjatuhan di luar jendela, hujan itu tidak akan berhenti untuk waktu yang sangat panjang.
    Windry Ramadhina
    Penulis novel dari Indonesia
    - +
    +2
Semua kata bijak dan ucapan terkenal berjatuhan akan selalu Anda temukan di JagoKata.com

Kata kunci dari kata bijak ini: