Kata-kata Bijak: dengan bentuk-apakah

  • Dari begitu banyak sahabat, dan tak menemukan sahabat yang lebih baik daripada menjaga lidah. Aku memikirkan tentang semua pakaian, tetapi tidak menemukan pakaian yang lebih baik daripada takwa. Aku merenungkan tentang segala jenis amal baik, namun tidak mendapatkan yang lebih baik daripada memberi nasihat baik. Aku mencari segala bentuk rezki, tapi tidak menemukan rezki yang lebih baik daripada sabar.
  • Kasih sayang merupakan bentuk tertinggi dari sikap tanpa kekerasan.
  • Ketika gemuruh ombak batin tak menentu dan kita merasa kehilangan harapan dan daya. Berpikirlah bahwa "Apakah keterpurukan adalah akhir perjalanan hidup?".
  • Bukalah mata Anda, lihat ke dalam. Apakah Anda puas dengan hidup yang Anda jalani?
  • Kita harus melatih hati kita agar tidak terlalu sensitif. Hati yang terlatih dan kuat akan terpelihara dari segala macam bentuk dendam kesumat.
  • Mungkin hati seperti langit yang tak bisa diduga. Tak tahu kapan mendung dan hujan akan datang, tak tahu apa pelangi tengah menanti di balik gelap. Cinta pun demikian. Tak tahu kapan hati akan dihuni seseorang. Tak tahu apakah bahagia ataukah sedih kelak.
  • Kupikir kita sudah sepakat kalau hubungan kita nggak perlu diberi label tertentu. Kita punya komitmen, itu sudah sangat jelas, mau bentuk seperti apa lagi? Pacar, tunangan, itu hanya istilah. Tidak ada bedanya dengan teman dekat.
  • Kau harus berani mempertahankan nyalimu untuk selalu bertanya pada kemapanan, kelaziman, dan segala bentuk pidato yang disuarakan oleh para penguasa.
  • Rahmat sering datang kepada kita dalam bentuk kesakitan, kehilangan dan kekecewaan; tetapi kalau kita sabar, kita segera akan melihat bentuk aslinya.
  • Aku memejamkan mata, berusaha menemukanmu di sana. Apakah kamu juga terjaga dengan mimpi yang sama?
  • Anda tidak perlu siapa pun untuk memberitahu Anda siapa Anda atau Apakah anda itu.. Anda adalah Anda!
  • Saat kita memutuskan memaafkan seseorang, itu bukan persoalan apakah orang itu salah, dan kita benar. Apakah orang itu memang jahat atau aniaya, bukan! Kita memutuskan memaafkan seseorang karena kita berhak atas kedamaian di dalam hati.
  • Kita tidak perlu membuktikan pada siapapun bahwa kita itu baik. Buat apa? Sama sekali tidak perlu. Jangan merepotkan diri sendiri dengan penilaian orang lain. Karena toh, kalaupun orang lain menganggap kita demikian, pada akhirnya tetap kita sendiri yang tahu persis apakah kita memang sebaik itu.
  • Saat kita tertawa, hanya kitalah yang tahu persis apakah tawa itu bahagia atau tidak. Boleh jadi kita sedang tertawa dalam seluruh kesedihan. Orang lain hanya melihat wajah.
  • Apakah yang akan dikenakan nabi Muhammad, "Seandainya beliau hidup di masa kini? Tetap berjubah sajakah, seperti orang arab dari pedalaman semenanjung bergurun luas itu, ataukah mengenakan pakaian "lebih universal", seperti celana, dasi, dan jas?
  • Ketenangan adalah bentuk dari kesadaran diri yang anggun.
  • Yang benar-benar menarik bagi saya adalah apakah Tuhan punya pilihan dalam penciptaan Dunia.
  • Semua orang sukses adalah pemimpi besar. Mereka membayangkan apakah masa depan mereka akan menjadi ideal dari semua segi kebaikan, dan mereka bekerja setiap hari mengarah pada impian mereka yang tinggi yakni cita-cita atau tujuan.
  • Memaafkan adalah bentuk tertinggi dari pengertian dan bentuk terkuat dari kasih sayang.
  • Pada akhirnya, inilah tujuan pemilihan umum. Apakah kita berpartisipasi dalam politik sinisme atau harapan?
+17

Kata-kata Bijak 1 s/d 20 dari 1134.

  • Tere Liye Saat kita tertawa, hanya kitalah yang tahu persis apakah tawa itu bahagia atau tidak. Boleh jadi kita sedang tertawa dalam seluruh kesedihan. Orang lain hanya melihat wajah.
    Sumber: Rindu
    Tere Liye
    Penulis dari Indonesia 1979-
    - +
    1,6k
  • Umar bin Khattab Dari begitu banyak sahabat, dan tak menemukan sahabat yang lebih baik daripada menjaga lidah. Aku memikirkan tentang semua pakaian, tetapi tidak menemukan pakaian yang lebih baik daripada takwa. Aku merenungkan tentang segala jenis amal baik, namun tidak mendapatkan yang lebih baik daripada memberi nasihat baik. Aku mencari segala bentuk rezki, tapi tidak menemukan rezki yang lebih baik daripada sabar.
    Umar bin Khattab
    Khalifah kedua 583-644 M
    - +
    1,6k
  • Fiersa Besari Jika mereka bertanya padaku apakah aku menyesal, jawabanku adalah tidak. Berhasil ataupun gagal, aku bangga hidup di atas keputusan yang kubuat sendiri.
    Sumber: Garis Waktu
    Fiersa Besari
    Penulis dan pemusik dari Indonesia
    - +
    1,1k
  • Tere Liye Ketika melupakanmu sama rumitnya dengan melupakan hujan. Ketika merasa bahagia dan sakit di waktu bersamaan, merasa yakin dan ragu dalam satu hela nafas, merasa senang sekaligus cemas secara serempak. Apakah ini yang disebut jatuh cinta?
    Sumber: Hujan
    Tere Liye
    Penulis dari Indonesia 1979-
    - +
    +642
  • Ali bin Abi Thalib Bila sikap lemah lembut hanya mengakibatkan timbulnya kekerasan maka kekerasan adalah suatu bentuk kelembutan hati.
    Ali bin Abi Thalib
    Pemeluk Islam pertama dan juga keluarga dari Nabi Muhammad 599-661
    - +
    +584
  • Achmad Mustafa Bisri Adalah terlalu berani membawa ayat-ayat dan sunah Rasul SAW untuk kepentingan politik praktis. Itu merupakan pelecehan dan sekaligus membuat umat bingung. Lihatlah, tokoh partai ini menggunakan ayat dan hadis ini untuk mendukung partainya. Apa ini tidak membingungkan masyarakat? Bila kemudian, dengan menggunakan sabda Allah dan Rasul-Nya, masyarakat awam meyakininya sebagai kebenaran mutlak, apa tidak terjadi sikap mutlak-mutlakan antar pendukung partai? Kalau tidak mengerti politik, mbok sudah, rela saja tidak usah berpolitik, daripada membawa-bawa agama. Apakah tokoh-tokoh yang suka membawa-bawa ayat dan hadis itu tidak memikirkan akibatnya di dunia maupun di akhirat kelak? Bagaimana kalau masing-masing pendukung yang awam itu meyakini bahwa mendukung partainya sama dengan mendukung agama dan memperjuangkan partainya sama dengan jihad fi sabilillah?
    Sumber: Lukisan Kaligrafi 15
    Achmad Mustafa Bisri
    Penyair dan penulis kolom dari Indonesia 1944-
    - +
    +423
  • Emha Ainun Nadjib Yang penting bukan apakah kita menang atau kalah, Tuhan tidak mewajibkan manusia untuk menang sehingga kalah pun bukan dosa, yang penting adalah apakah seseorang berjuang atau tak berjuang.
    Emha Ainun Nadjib
    Seorang seniman, budayawan, penyair, serta intelektual asal Indonesia. 1953-
    - +
    +402
  • Socrates Setelah berusia tua, Socrates belajar musik. Lalu ada orang berkata padanya, "Apakah engkau tidak malu belajar di usia tua?". Dia menjawab, "Aku merasa lebih malu menjadi orang yang bodoh di usia tua."
    Socrates
    Filsuf dari Yunani 469 SM - 399 SM
    - +
    +350
  • Emha Ainun Nadjib Apakah yang menyelubungi kehidupan ini selain cahaya?
    Kegelapan hanyalah ketika taburan cahaya tak diterima.
    Sumber: Tahajjud cintaku
    Emha Ainun Nadjib
    Seorang seniman, budayawan, penyair, serta intelektual asal Indonesia. 1953-
    - +
    +334
  • Tere Liye Saat kita memutuskan memaafkan seseorang, itu bukan persoalan apakah orang itu salah, dan kita benar. Apakah orang itu memang jahat atau aniaya, bukan! Kita memutuskan memaafkan seseorang karena kita berhak atas kedamaian di dalam hati.
    Sumber: Rindu
    Tere Liye
    Penulis dari Indonesia 1979-
    - +
    +332
  • Mahatma Gandhi Kasih sayang merupakan bentuk tertinggi dari sikap tanpa kekerasan.
    Mahatma Gandhi
    Politikus dari India 1869-1948
    - +
    +317
  • Sujiwo Tejo Apakah selama ini kita masuk ke dalam agama atau agama yang kita masukkan ke dalam diri kita?
    Sujiwo Tejo
    Wartawan, pelukis, budayawan dan penulis dari Indonesia 1962-
    - +
    +298
  • Seno Gumira Ajidarma Kamu sering bertanya: Apakah kegembiraan hidup? Sebuah pesta? Sebotol bir? Sepotong musik jazz? Semangkok bakso? Sebait puisi? Sebatang rokok? Seorang istri? Ah ya, apakah kebahagiaan hidup? Selembar ijazah? Sebuah rumah? Sebuah mobil? Walkman? Ganja? Orgasme? Pacar? Kamu selalu bertanya bagaimana caranya menikmati hidup.
    Sumber: Matinya Seorang Penari Telanjang
    Seno Gumira Ajidarma
    Penulis dari Indonesia 1958-
    - +
    +286
  • Tere Liye Waktu dan jarak akan menyingkap rahasia besarnya, apakah rasa suka itu semakin besar, atau semakin memudar.
    Sumber: Kau, Aku Dan Sepucuk Angpau Merah
    Tere Liye
    Penulis dari Indonesia 1979-
    - +
    +255
  • Jalaluddin Rumi Seperti bentuk dalam sebuah cermin, kuikuti Wajah itu. Tuhan menampakkan dan menyembunyikan sifat-sifat-Nya.
    Jalaluddin Rumi
    Penyair sufi, ahli hukum, sarjana Islam dan teolog dari Persia 1207-1273
    - +
    +251
  • Nabi Muhammad SAW Allah tidak melihat bentuk rupa dan harta benda kalian, tapi Dia melihat hati dan amal kalian.
    Nabi Muhammad SAW
    Nabi dan rasul terakhir umat muslim 570 M - 632 M
    - +
    +232
  • Fiersa Besari Meng-copast tulisan idolamu tanpa mencantumkan namanya, itu bukan bentuk rasa kagum. Itu bentuk ingin menyerupai, gagal, lalu memakai jalan pintas agar dibilang keren oleh orang lain.
    Fiersa Besari
    Penulis dan pemusik dari Indonesia
    - +
    +223
  • Kang Maman (Maman Suherman) Mungkin ibu lebih kerap menelpon untuk menanyakan keadaanku setiap hari, tapi apakah aku tahu, bahwa sebenarnya ayahlah yang mengingatkan ibu untuk meneleponku?
    Kang Maman (Maman Suherman)
    Penulis, Produser, dari Indonesia 1965-
    - +
    +197
  • Fiersa Besari Kakimu bisa kau taruh di tempat tertinggi,tapi apakah hatimu bisa kau taruh di tempat terendah?
    Sumber: Garis Waktu
    Fiersa Besari
    Penulis dan pemusik dari Indonesia
    - +
    +188
  • Eiji Yoshikawa Apakah permata itu? Yaitu cinta yang kuat d antara saudara. Rasa kasih sayang di antara kaum sedarah.
    Eiji Yoshikawa
    Novelis dari Jepang 1892-1962
    - +
    +162
Kata-kata bentuk-apakah - quotes, kata-kata bijak dan kutipan dengan bentuk-apakah yang terbaik dan terkenal: 1134 ditemukan

Kata kunci dari kata bijak ini:

  1. mutlak-mutlakan
  2. sifat-sifat-nya
  3. menyembunyikan
  4. menyelubungi
  5. mencantumkan
  6. mengingatkan