Kata-kata Bijak sama bebas

Kata-kata Bijak 81 s/d 100 dari 340.

  • Cindy Pricilla Namanya juga film. Apa saja bisa terjadi. Tergantung pada sutradara yang ibarat Tuhan, bebas mengatur apa saja.
    Sumber: Rain in Paris 15
    Cindy Pricilla
    Penulis dari Indonesia (1995 - )
    - +
    +6
  • Mohammad Hatta Selama dengan buku, kalian boleh memenjarakanku dimana saja, karena dengan buku, aku merasa bebas.
    Mohammad Hatta
    Pejuang, negarawan, ekonom, dan juga Wakil Presiden Indonesia (1902 - 1980)
    - +
    +6
  • Walt Disney Warisan dan cita-cita kita, kode dan standar kita hal hal yang membuat kita hidup dan menginspirasi anak anak kita dilestarikan atau berkurang oleh seberapa bebas kita bertukar pikiran dan perasaan.
    Asli: Our heritage and ideals, our code and standards the things we live by and teach our children are preserved or diminished by how freely we exchange ideas and feelings.
    Walt Disney
    Produsen dari Amerika Serikat (1901 - 1966)
    - +
    +6
  • Primadonna Angela Hidupku nyaris tanpa masalah. Sebagai direktur pemasaran di salah satu bank pemerintah, gajiku lebih dari cukup untuk membiayai hidupku. Tinggal di apartemen milikku sendiri yang letaknya tak jauh dari kantorku di Gatot Subroto membuat hidupku nyaman, bebas macet.
    Sumber: Aku, Cinta, dan Petang 104
    Primadonna Angela
    Penulis dari Indonesia (1976 - )
    - +
    +5
  • Epicurus Kehidupan yang bebas tidak dapat memperoleh banyak harta benda, karena ini tidak mudah dilakukan tanpa penghambaan kepada gerombolan atau raja ...
    Asli: A free life cannot acquire many possessions, because this is not easy to do without servility to mobs or monarchs...
    Epicurus
    Filsuf dari Yunani (341 SM - 270 SM)
    - +
    +5
  • Ahmad Tohari Mereka mengira dengan melampiaskan dendam maka urusannya selesai. Nah, mereka keliru. Dengan cara itu bahkan mereka memulai urusan baru yang panjang dan lebih genting. Di dunia ini, Nak, tak ada sesuatu yang berdiri sendiri. Maksudku, tak suatu upaya apa pun yang bisa bebas dari akibat. Upaya baik berakibat baik, upaya buruk berakibat buruk.
    Sumber: Ronggeng Dukuh Paruk
    Ahmad Tohari
    Sastrawan dan budayawan dari Indonesia (1948 - )
    - +
    +5
  • Winna Efendi Nyaman berarti tidak perlu meminta maaf saat lengan kami bersenggolan secara tak sengaja, merokok dalam mobil dan bebas mengutak-atik stereo tanpa meminta ijin terlebih dahulu.
    Sumber: Melbourne
    Winna Efendi
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +5
  • Jimi Hendrix Saya bebas karena saya selalu berlari.
    Asli: If I'm free, it's because I'm always running.
    Jimi Hendrix
    Gitaris dan singer-songwriter dari Amerika Serikat (1942 - 1970)
    - +
    +5
  • Bob Dylan Tidak ada yang bebas, bahkan burung-burung dirantai ke langit.
    Asli: No one is free, even the birds are chained to the sky.
    Bob Dylan
    Pemusik dari Amerika Serikat (1941 - )
    - +
    +5
  • @bugurufunky Tuhan mengaruniakan pilihan dan kehendak bebas pada manusia. Kita bebas memilih, dengan catatan sadar akan resiko dan konsekuensi pilihan tersebut.
    Sumber: Bu Guru Funky 126
    @bugurufunky
     
    - +
    +5
  • Salman Rushdie Dua hal yang membentuk fondasi masyarakat terbuka - kebebasan berekspresi dan aturan hukum. Jika Anda tidak memiliki hal-hal itu, Anda tidak memiliki negara yang bebas.
    Asli: Two things form the bedrock of any open society - freedom of expression and rule of law. If you don't have those things, you don't have a free country.
    Salman Rushdie
    Penulis dari Inggris (1947 - )
    - +
    +4
  • Joyce Meyer Kau tidak bebas sampai kau tak merasa perlu mengesankan seseorang.
    Joyce Meyer
    Pendeta dari Amerika Serikat (1943 - )
    - +
    +4
  • Ayuwidya Ketika kamu bebas melakukan hal yang kamu suka untuk dirimu sendiri, itulah kejujuran.
    Sumber: Strawberry Cheesecake 89
    Ayuwidya
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +4
  • Halim Bahriz Mungkin rinduku tak punya maksud apa-apa. Selain rindu itu sendiri. Yang bergerak kesana-kemari. Menari bebas berlarian.
    Sumber: Segerombol Puisi Punggung - Dada 12
    Halim Bahriz
     
    - +
    +4
  • Jim Morrison Paparkan diri Anda pada ketakutan terdalam Anda: setelah itu, rasa takut tidak lagi memiliki kekuatan, dan ketakutan akan kebebasan menyusut dan lenyap. Anda pun bebas.
    Asli: Expose yourself to your deepest fear: after that, fear has no power, and the fear of freedom shrinks and vanishes. You are free.
    Jim Morrison
    Penyanyi, penyair dan copywriter dari Amerika Serikat (1943 - 1971)
    - +
    +4
  • Feisal Abdul Rauf Satu kesalahpahaman yang ada di dunia muslim, yang harus diperbaiki, adalah pandangan bahwa Muslim di Amerika adalah hidup di dalam keadaan yang sangat buruk. Mereka tidak bisa melaksanakan ibadahnya dengan bebas. Itu tidak benar sama sekali. Faktanya, kami tetap beribadah. Kami berpuasa, kami sembahyang, dan kami berdoa.
    Feisal Abdul Rauf
    Imam Sufi, penulis, dan aktivis dari Kuwait / Amerika Serikat (1948 - )
    - +
    +4
  • Blaise Pascal Tidak baik terlalu bebas.
    Asli: Il n'est pas bon d'être trop libre.
    Sumber: Pensées
    Blaise Pascal
    Ahli matematika, ahli fisika dan filsuf dari Perancis (1623 - 1662)
    - +
    +4
  • Rhoma Irama Dalam kehidupan dunia
    Tiada insan yang bebas dari cobaan.
    Sumber: Roda Kehidupan
    Rhoma Irama
    Musisi dangdut dari Indonesia (1946 - )
    - +
    +3
  • Desi Puspitasari Dalam menghadapi hal-hal yang tidak sesuai dengan pengharapanmu, dalam menghadapi kesedihan, kau bisa memilih satu di antara dua. Satu, hanya bersedih dan membiarkan hidupmu berlarut-larut pada kesedihan itu. Atau, dua, kau bisa bersedih, tapi ada usaha untuk melanjutkan hidup ke arah yang lebih baik. Kau bebas memilih.
    Sumber: On a Journey 121
    Desi Puspitasari
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +3
  • Umar Kayam Emansipasi wanita itu artinya bebas dari belenggu penindasan. Penindasan siapa? Tentu saja penindasan suami, penindasan aturan permainan masyarakat, bahkan penindasan keluarga sendiri.
    Sumber: Mangan Ora Mangan Kumpul 112
    Umar Kayam
    Sosiolog, novelis, cerpenis dan budayawan dari Indonesia (1932 - 2002)
    - +
    +3
Semua kata bijak dan ucapan terkenal bebas akan selalu Anda temukan di (halaman 5)