Kata-kata Bijak 1 s/d 14 dari 14.
-
Bila akar dan batang sudah cukup kuat dan dewasa, dia akan dikuatkan oleh taufan dan badai.
-
Dia berganti-ganti pasangan semudah mengganti batang rokok yang mulai memendek dengan batang rokok baru yang lebih panjang.
-
Jikalau aku melihat
sawah-sawah yang menguning-menghijau
Aku tidak melihat lagi
batang-batang padi yang menguning menghijau
Aku melihat Indonesia -
Pagi menghidang sarapan nasi lembah tanjung berlauk tulang
paus bakar dengan sambal akar selada. Siang mengganjal perut
demi harum daging karapu. Malam barulah batang ranting kayu
disusun-tumpuk untuk seremoni beriring ombak laut dan aroma
garam. -
Di salah satu sudut tepi tubuh Sungai Kayu Are, terpancang tegak batang pohon Are. Sebenarnya, pohon itu pun tak lagi tampak seperti sebatang pohon. Tak ada daun atau ranting yang banyak dengan cabang-cabangnya pada tubuh pohon itu. Yang tersisa pada tubuh pohon tersebut hanyalah kaki-kakinya menancap di tanah dasar sungai dan perut juga dada lebar yang tak terasa kukuh lagi. Seumpanya pohon are itu menjelma manusia, ia akan menjadi manusia tua yang gemuk dan tanpa kepala. Dan, jika ia adalah manusia, mungkin pohon Are telah berusia tak kurang dari seratus tahun.
-
Gerak tangannya yang hendak membuang tumpukan daun mangga terhenti. Tumpukan batang-batang daun singkong memenuhi tempat sampah. Bukan hanya itu, tampak juga ampas kelapa parut, kulit bawang, dan bumbu dapur. Shasa mengerutkan kening. Ini sampah siapa?
-
kuah kuning pekat bercampur minyak begitu menggoda, rempah-rempahnya terlihat mengapung di atasnya. Seikat batang serailah yang membuat aroma kuah tengkleng itu lebih nikmat. Saat Bu Edi mulai mengaduk, terlihat beberapa iga dan tulang kambing dengan sedikit daging yang menempel berwarna kuning, menggoda selera.
-
Agar api tetap menyala terang, usahakan agar dua batang suluh itu bersatu, cukup dekat untuk bisa saling menghangatkan, sekaligus cukup jauh; kira-kira selebar jari; agar masih bisa bernapas. Api yang baik, perkawinan yang baik; aturannya sama.
-
Gagasan itu seperti biji, tampaknya tidak penting ketika pertama kali dipegang. Setelah ditanam dengan kuat, mereka dapat tumbuh dan berbunga menjadi hampir apa saja, batang jagung, atau kayu merah raksasa, atau penerbangan melintasi lautan. Apa pun yang dibayangkan pria, ia bisa mencapainya.
Asli:Ideas are like seeds, apparently insignificant when first held in the hand. Once firmly planted, they can grow and flower into almost anything at all, a cornstalk, or a giant redwood, or a flight across the ocean. Whatever a man imagines, he can achieve.
-
Pedang menjadi tajam dan mampu membelah batang pohon karena ditempa terus-terusan dalam panas. Begi pula kalian. Hasil apa pun yang akan kalian terima hari ini, adalah dari tempaan yang akan kalian lalui sebelum menjadi pedang dan mampu membelah ujian apa pun yang Tuhan berikan.
-
Ini resep saya untuk menyembuhkan semua luka. Tonton film 'Funny Girl' setidaknya lima kali, makan setidaknya 45 batang coklat, dan bergaul dengan semua teman yang Anda sukai untuk bergaul dengan mantan Anda. Saya benar-benar percaya bahwa, melalui kombinasi Nutella, sahabat lama dan Barbra Streisand, kita dapat mencapai kebahagiaan dan, sangat mungkin, perdamaian dunia.
Asli:Here is my prescription to heal all wounds. Watch the film 'Funny Girl' at least five times, eat at least 45 chocolate bars, and hang out with all those friends you blew off to hang out with your ex. I truly believe that, through a combination of Nutella, old pals and Barbra Streisand, we can achieve happiness and, very probably, world peace.
-
Batang rokokmu itu lebih mirip jari tengahmu yang tiba-tiba punya kembaran, tetapi menyala, panas, dan lama-lama bisa membunuhmu.
-
Dari biji kecil batang yang kuat bisa tumbuh.
Asli:From a small seed a mighty trunk may grow.
-
Dari biji kecil, batang yang besar bisa tumbuh.
Asli:From a small seed a mighty trunk may grow.
Semua kata bijak dan ucapan terkenal batang-batang akan selalu Anda temukan di JagoKata.com