Kata-kata Bijak sama anti-korupsi

Kata-kata Bijak 21 s/d 40 dari 97.

  • Amos Bronson Alcott Sebuah pemerintahan, yang hanya melindungi kepentingan bisnis saja, tak lebih dari sekadar cangkang, dan segera runtuh sendiri oleh korupsi dan pembusukan.
    Asli: A government, for protecting business only, is but a carcass, and soon falls by its own corruption and decay.
    Amos Bronson Alcott
    Filsuf, guru dan pendidik dari Amerika Serikat (1799 - 1888)
    - +
    +41
  • Abu Hamid Al Ghazali Korupsi agama berasal dari mengubahnya ke kata-kata belaka dan penampilan.
    Abu Hamid Al Ghazali
    Filsuf dan sofis dari Persia (1058 - 1111)
    - +
    +37
  • Anas Urbaningrum Saya yakin. Yakin. Satu rupiah saja Anas korupsi di Hambalang, gantung Anas di Monas.
    Anas Urbaningrum
    Politikus Indonesia (1969 - )
    - +
    +35
  • Pramoedya Ananta Toer Stop! Rasialisme anti minoritas apa pun harus tak terjadi lagi di Indonesia. Sungguh suatu aib yang memalukan. Dalam lebih setengah abad dan ber-Pancasila, bisa terjadi kebiadaban ini kalau bukan karena hipokrisi pada kekuasaan.
    Sumber: Rasialisme Anti-Tiong Hoa dan Percobaan Menjawabnya: 22 Oktober 1998
    Pramoedya Ananta Toer
    Penulis dari Indonesia (1925 - 2006)
    - +
    +31
  • Pandji Pragiwaksono Cinta sesuatu bisa dilakukan tanpa menjadi anti terhadap yang lain.
    Pandji Pragiwaksono
    Aktor, penyiar radio dan penulis dari Indonesia (1979 - )
    - +
    +28
  • Najwa Shihab Kebiasaan lama yang sulit berubah, terjadi karena korupsi dan ketamakan dianggap biasa.
    Sumber: Pejabat Pemburu Rente
    Najwa Shihab
    Presenter berita, jurnalis dari Indonesia (1977 - )
    - +
    +28
  • Pidi Baiq Aku yang akan membenarkan koruptor, apabila dia melakukan tindakan korupsi, karena itu memang tugasnya.
    Pidi Baiq
    Penulis, musisi, seniman dari Indonesia (1972 - )
    - +
    +27
  • Najwa Shihab Jika partai mengaku anti korupsi, mengapa calonkan kandidat yang terindikasi.
    Sumber: Berburu Tahta Daerah
    Najwa Shihab
    Presenter berita, jurnalis dari Indonesia (1977 - )
    - +
    +25
  • Joko Widodo Setiap regulasi adalah pisau bermata dua, bisa jadi obyek transaksi dan korupsi. Pangkas regulasi yang membebani masyarakat.
    Joko Widodo
    Presiden ke-7 Indonesia (1961 - )
    - +
    +25
  • Thomas Jefferson Negara kita begitu mantap menunjukkan bagaimana jalan yang tepat untuk lolos dari kehancuran, yaitu pertama dengan konsolidasi kekuasaan, dan kemudian korupsi, itulah konsekuensi pentingnya.
    Asli: Our country is now taking so steady a course as to show by what road it will pass to destruction, to wit: by consolidation of power first, and then corruption, its necessary consequence.
    Thomas Jefferson
    Presiden (ke-3), filsuf dan artis dari Amerika Serikat (1743 - 1826)
    - +
    +20
  • Arswendo Atmowiloto Istilah korupsi, suap, pembobolan, mark up, catut, artinya sama. Tidak jujur. Artinya sama, tidak menuju ke keadilan sosial. Artinya, merampas nyawa kehidupan lain.
    Arswendo Atmowiloto
    Sastrawan, budayawan dan penulis asal Indonesia (1948 - 2019)
    - +
    +17
  • Arif Havas Oegroseno Minyak kelapa sawit kita ini satu-satunya komoditas yang diserang dari lima penjuru yaitu lingkungan hidup, biodiversity, kesehatan, pajak, dan anti dumping.
    - +
    +17
  • Julie Anne Peters Tidak ada obat anti depresi di dunia ini yang akan mengubah masa lalu.
    Sumber: By The Time You Read This, I’ll be Dead 93
    Julie Anne Peters
    Penulis dari Amerika (1952 - 2023)
    - +
    +16
  • Busyro Muqoddas Korupsi itu tumor ganas yang mematikan secara masif dan pelan-pelan. Lapar dulu, stres dulu, baru depresi dan mati.
    - +
    +15
  • Najwa Shihab Negeri ini sudah terlalu gaduh dengan urusan korupsi di semua lini.
    Sumber: Kontes Ratu Sejagat
    Najwa Shihab
    Presenter berita, jurnalis dari Indonesia (1977 - )
    - +
    +15
  • Najwa Shihab Terdepan mengawasi praktik korupsi, mengajak anak muda turut peduli nasib negeri ini.
    Sumber: Mantra Layar Kaca
    Najwa Shihab
    Presenter berita, jurnalis dari Indonesia (1977 - )
    - +
    +15
  • Najwa Shihab Buat apa memberantas korupsi, jika bui sejati hanya untuk kelas teri.
    Sumber: Penjara Istimewa
    Najwa Shihab
    Presenter berita, jurnalis dari Indonesia (1977 - )
    - +
    +13
  • Pramoedya Ananta Toer Seluruh kedudukan enak diambil orang-orang tua. Mereka hanya pandai korupsi. Rencana-rencanaku kandas di laci-laci. Angkatan tua itu sungguh bobrok! Setiap republiken mestinya republikein sejati. Satu kesalahan bisa membuat dia jadi khianat tanpa maunya sendiri.
    Sumber: Larasati
    Pramoedya Ananta Toer
    Penulis dari Indonesia (1925 - 2006)
    - +
    +11
  • Najwa Shihab Mari berani melawan, menolak korupsi menjadi kewajaran.
    Sumber: Roadshow on Campus: Episode Generasi Bersih
    Najwa Shihab
    Presenter berita, jurnalis dari Indonesia (1977 - )
    - +
    +10
  • Najwa Shihab Struktur kekuasaan wajib dibenahi, menutup jalan bagi budaya korupsi.
    Sumber: Enaknya Jadi Koruptor
    Najwa Shihab
    Presenter berita, jurnalis dari Indonesia (1977 - )
    - +
    +10
Semua kata bijak dan ucapan terkenal anti-korupsi akan selalu Anda temukan di (halaman 2)