Kata-kata Bijak sama anak-anak-nya

Kata-kata Bijak 161 s/d 180 dari 1811.

  • Raden Adjeng Kartini Bolehlah, negeri Belanda merasa berbahagia, memiliki tenaga-tenaga ahli, yang amat bersungguh mencurahkan seluruh akal dan pikiran dalam bidang pendidikan dan pengajaran remaja-remaja Belanda. Dalam hal ini anak-anak Belanda lebih beruntung dari pada anak-anak Jawa, yang telah memilki buku selain buku pelajaran sekolah.
    Surat kepada Ny. Van Kol, 20 Agustus 1902
    Raden Adjeng Kartini
    Pahlawan Nasional Indonesia, feminis dan guru (1879 - 1904)
    - +
    +22
  • Pandji Pragiwaksono Hanya ada dua jenis anak muda di dunia. Mereka yang menuntut perubahan. Mereka yang menciptakan perubahan. Silakan pilih perjuanganmu.
    Pandji Pragiwaksono
    Aktor, penyiar radio dan penulis dari Indonesia (1979 - )
    - +
    +22
  • Bob Dylan Jika ujung panahnya runcing, dan anak panahnya melaju cepat, ia akan dapat menembus debu betapapun tebalnya.
    Bob Dylan
    Pemusik dari Amerika Serikat (1941 - )
    - +
    +22
  • Pramoedya Ananta Toer Lagi pula tak ada cinta muncul mendadak, karena dia adalah anak kebudayaan, bukan batu dari langit.
    Bumi Manusia (1980)
    Pramoedya Ananta Toer
    Penulis dari Indonesia (1925 - 2006)
    - +
    +22
  • Maria Montessori Tugas dan pendidikan ialah mengusahakan agar anak tidak mempunyai anggapan keliru bahwa kebaikan sama dengan bersikap loyo dan kejahatan sama dengan bersikap giat.
    Maria Montessori
    Pendidikan dari Italia (1870 - 1952)
    - +
    +22
  • Amelia …jari manis melambangkan pasangan kita. Coba deh satukan telapak tanganmu. Kayak gini. Jempol ketemu jempol, telunjuk ketemu telunjuk, jari tengah ketemu jari tengah dan seterusnya. Jempol melambangkan orangtua, telunjuk melambangkan saudara, jari tengah melambangkan diri sendiri, jari manis melambangkan pasangan, dan yang terakhir jari kelingking melambangkan anak-anak kita nantinya. Dengan posisi kayak gini, kita bisa memisahkan jempol, karena orangtua enggak ditakdirkan bersama kita selamanya. Jari telunjuk juga bisa dipisahin karena kita enggak ditakdirkan bersama saudara kita seumur hidup. Mereka pasti bakal ninggalin kita dan punya keluarga sendiri. Kelingking juga dipisahin karena anak kita nanti enggak akan selamanya bareng kita. Mereka akan jadi dewasa, terus punya kehidupan sendiri. Sedangkan jari manis melambangkan pasangan. Gimanapun kita berusaha memisahkan, kita enggak akan berhasil. Karena pasangan kitalah yang ditakdirkan bersama kita selamanya, dalam suka dan duka.
    Amelia
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +22
  • Thomas Fuller Berbahagialah orang yang berasa bahagia kerana anak-anaknya.
    Thomas Fuller
    Pendeta dan penulis dari Inggris (1608 - 1661)
    - +
    +21
  • Thomas Fuller Berbahagialah orang yang berasa bahagia kerana anak-anaknya.
    Thomas Fuller
    Pengkhotbah dan penulis Inggris (1608 - 1661)
    - +
    +21
  • Alfred Lord Tennyson Di musim semi, khayalan anak muda tidak sungguh-sungguh menyinari pikiran untuk cinta.
    Alfred Lord Tennyson
    Penyair dari Inggris (1809 - 1892)
    - +
    +21
  • Jerinx Di zaman sekarang semua orang bisa terlihat Punk atau apapun itu, tapi esensi nya mungkin mereka gak dapet.
    Jerinx
    Personel band Superman Is Dead (SID) dari Indonesia (1977 - )
    - +
    +21
  • Abdurrahman Wahid Keragaman adalah keniscayaan akan hukum Tuhan atas ciptaan-Nya.
    Abdurrahman Wahid
    Presiden ke-4 Indonesia (1940 - 2009)
    - +
    +21
  • Abdurrahman Wahid Keragaman adalah keniscayaan akan hukum Tuhan atas ciptaan-Nya.
    Abdurrahman Wahid
    Politisi Indonesia dan pemimpin Muslim (1940 - 2009)
    - +
    +21
  • Abbas Aditya Siapa perempuan di dunia ini yang tidak bahagia jika orang yang ia cintai, memilihnya menjadi ibu dari calon anak-anaknya kelak.
    Abbas Aditya
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +21
  • Jenderal Soedirman Tempat saya yang terbaik adalah di tengah-tengah anak buah, Saya akan meneruskan perjuangan. Met of zonder Pemerintah TNI akan berjuang terus.
    Jenderal Soedirman
    Jenderal pada masa Revolusi Nasional Indonesia (1916 - 1950)
    - +
    +21
  • Dan Brown Aku pikir dulunya aku adalah seorang anak yang pemalu. Aku besar tanpa televisi. Aku punya seekor anjing, dan kami tinggal di White Mountains pada musim panas, dan aku tidak mempunyai teman disana. Aku hanya bermain petak umpet dengan anjing saya dan mungkin dengan beberapa teman khayalan.
    Dan Brown
    Penulis dari Amerika Serikat (1990 - )
    - +
    +20
  • Larasaty Laras Anak cowok kalo nggak nakal bukan cowok. Nggak ada masalah yang nggak bisa diselesaikan.
    - +
    +20
  • Asma Nadia Banyak cara orang mendapatkan hidayah dan cinta, bukankah Allah yang menghidupkan dan mematikan mereka juga Maha Luas Cinta-Nya? Setitik dari cinta yang telah diturunkan telah menggugah bagian terdalam jiwa. Membebaskannya dari jeruji hitam putih yang selama ini mengurung.
    Asma Nadia
    Penulis dari Indonesia, Pendiri Forum Lingkar Pena dan Manajer Asma Nadia Publishing House (1972 - )
    - +
    +20
  • Sir Isaac Newton Dalam sains, kami seperti anak-anak yang mengumpulkan beberapa kerikil di pantai pengetahuan, sementara lautan luas yang tidak diketahui terbentang di hadapan kami.
    Asli: In science we resemble children collecting a few pebbles at the beach of knowledge, while the wide ocean of the unknown unfolds itself in front of us.
    Sir Isaac Newton
    Ilmuwan, ahli matematika dari Britania Raya (1643 - 1727)
    - +
    +20
  • Hasyim El-Hanan Ibu adalah sekolah. Ibu adalah lembaga pendidikan pertama. Ibulah yang membekali anak sikap, watak, kepribadian, akhlak, iman, dan pemahaman bahwa dunia ini berkerikil, dan kerikilnya dapat sering membuat si anak terjatuh. Ibu yang baik akan mempersiapkan anaknya menghadapi kerikil-kerikil itu agar ketajamannya tak membuat cedera hidup di dunia, apalagi cedera di akhirat kelak.
    Hasyim El-Hanan
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +20
  • Helvy Tiana Rosa Salah satu yang paling saya takutkan terjadi pada diri saya adalah berprasangka buruk terhadap orang lain..., banyak menduga-duga, sehingga saya tidak produktif terhadap waktu saya dan sibuk mencari-cari keburukan orang itu, dari amal hingga kalbu-nya, wilayah yang hanya kuasa Allah semata.
    Helvy Tiana Rosa
    Sastrawan asal Indonesia (1970 - )
    - +
    +20
Semua kata bijak dan ucapan terkenal anak-anak-nya akan selalu Anda temukan di JagoKata.com (halaman 9)