Kata-kata Bijak: dengan akur

Kata-kata Bijak 1 s/d 6 dari 6.

1
  • Pia Devina Apakah semua kakak-beradik di dunia ini pernah mengalami hal yang namanya tidak akur?
    Sumber: Kohesi 112
    Pia Devina
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +43
  • Christina Juzwar Tidak ada perubahan meski dia sudah lama tidak tinggal di rumah ini. Bukan karena punya rumah lagi, atau ngekos, tetapi kabur karena tidak akur dengan papa dan sering bertengkar. Aku tidak menyalahkan papa yang memang kecewa dengan anak cowok satu-satunya ini.
    Sumber: The Shape of Love 140
    Christina Juzwar
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +16
  • Tria Barmawi Hidup memang tidak terasa nyaman kalau tidak akur dengan tetangga.
    Sumber: The Lunch Reunion 115
    Tria Barmawi
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +8
  • John Greenleaf Whittier Rasanya konyol merindukan seseorang yang bahkan tak akur denganmu.
    Sumber: Looking for Alaska 88
    John Greenleaf Whittier
    Penyair, pembaru dan penulis dari Amerika Serikat 1807-1892
    - +
    +1
  • Winna Efendi Ayah kandungku dan Bunda nggak akur. Kupikir, selamanya aku akan ngelihat Bunda diam-diam nangis sendirian di kamar, dan ayah yang selalu pergi dalam keadaan marah. Tapi, ternyata kami dikasih kesempatan kedua, untuk bertemu dengan kalian.
    Sumber: One Little Thing Called Hope 91
    Winna Efendi
    Penulis dari Indonesia 1986-
    - +
     0
  • Brandon Sanderson Orang dewasa dan anak-anak dapat mencari cara agar lebih akur.
    Sumber: Alcatraz vs the Evil Librarians: The Scrivener’s Bones 96
    - +
    -1
1
Kata-kata akur - quotes, kata-kata bijak dan kutipan dengan akur yang terbaik dan terkenal: 6 ditemukan

Arti kata akur menerut KBBI

akur

Kata Adjektiva (kata sifat)
  1. 1) mufakat; setuju; seia sekata; bersatu hati
    contoh: 'saya akur saja dengan usulmu rupanya orang-orang di kampung ini kurang akur'
  2. 2) cocok; sesuai
    contoh: 'salinan itu sudah akur dengan aslinya'

Lihat arti akur lengkap

Kata kunci dari kata bijak ini:

  1. kakak-beradik
  2. satu-satunya
  3. merindukan
  4. kesempatan
  5. kandungku
  6. selamanya