Stephen Covey
Penulis dari Amerika Serikat
Hidup: 1932 - 2012
Kategori: Penulis (Modern) Negara: Amerika Serikat
Lahir: 24 Oktober 1932 Meninggal: 16 Juli 2012
Kata-kata Bijak 41 s/d 60 dari 75.
-
Hidupkan imajinasimu bukan masa lalumu.
― Stephen Covey -
Hidupkan imajinasimu bukan masa lalumu.
― Stephen Covey -
Diantara stimulus dan respon, ada sebuah ruang dimana kita bisa memilih respon kita.
Asli:Between stimulus and response, there is a space where we choose our response.
― Stephen Covey -
Diantara stimulus dan respon, ada sebuah ruang dimana kita bisa memilih respon kita.
Asli:Between stimulus and response, there is a space where we choose our response.
― Stephen Covey -
Jangan korbankan kebahagiaanmu di masa depan hanya demi kenikmatan semalam, kegembiraan akhir pekan. Pertimbangkanlah untuk melakukan sesuatu yang benar-benar tolol.
― Stephen Covey -
Jangan korbankan kebahagiaanmu di masa depan hanya demi kenikmatan semalam, kegembiraan akhir pekan. Pertimbangkanlah untuk melakukan sesuatu yang benar-benar tolol.
― Stephen Covey -
Dibutuhkan sebuah kekuatan karakter yang mumpuni untuk memaafkan dari hati ketimbang memaafkan karena kasihan. Seseorang harus mengetahui dirinya dan merasakan adanya rasa aman yang mendalam di dalam prinsip-prinsip dasar dalam dirinya untuk benar-benar memaafkan.
Asli:It takes a great deal of character strength to apologize quickly out of one’s heart rather than out of pity. A person must possess himself and have a deep sense of security in fundamental principles and values in order to genuinely apologize.
― Stephen Covey -
Dibutuhkan sebuah kekuatan karakter yang mumpuni untuk memaafkan dari hati ketimbang memaafkan karena kasihan. Seseorang harus mengetahui dirinya dan merasakan adanya rasa aman yang mendalam di dalam prinsip-prinsip dasar dalam dirinya untuk benar-benar memaafkan.
Asli:It takes a great deal of character strength to apologize quickly out of one’s heart rather than out of pity. A person must possess himself and have a deep sense of security in fundamental principles and values in order to genuinely apologize.
― Stephen Covey -
Perbaharui dan kuatkan ke empat dimensi kehidupan kuncimu : Tubuh mu, Otak mu, Hati mu, Jiwa mu. Laksanakan semuanya secara seimbang!
― Stephen Covey -
Perbaharui dan kuatkan ke empat dimensi kehidupan kuncimu : Tubuh mu, Otak mu, Hati mu, Jiwa mu. Laksanakan semuanya secara seimbang!
― Stephen Covey -
Saya bukanlah sebuah produk dari keadaan saya. Saya adalah sebuah produk dari keputusan saya.
Asli:I am not a product of my circumstances. I am a product of my decisions.
― Stephen Covey -
Saya bukanlah sebuah produk dari keadaan saya. Saya adalah sebuah produk dari keputusan saya.
Asli:I am not a product of my circumstances. I am a product of my decisions.
― Stephen Covey -
Jangan pernah perlihatkan kesedihan kita di depan umum, karena itu tak akan pernah berguna.
― Stephen Covey -
Jangan pernah perlihatkan kesedihan kita di depan umum, karena itu tak akan pernah berguna.
― Stephen Covey -
Sesaat pilihan adalah saat kebenaran. Ini adalah titik pengujian karakter dan kompetensi kita.
― Stephen Covey -
Sesaat pilihan adalah saat kebenaran. Ini adalah titik pengujian karakter dan kompetensi kita.
― Stephen Covey -
Jangan bersedih jika kamu tidak di hargai, tapi bersedihlah jika kamu tidak berharga lagi.
― Stephen Covey -
Jangan bersedih jika kamu tidak di hargai, tapi bersedihlah jika kamu tidak berharga lagi.
― Stephen Covey -
Perasaan terpendam tidak pernah mati. Mereka terkubur hidup - hidup dan muncul belakangan dengan cara - cara yang lebih buruk.
― Stephen Covey -
Perasaan terpendam tidak pernah mati. Mereka terkubur hidup - hidup dan muncul belakangan dengan cara - cara yang lebih buruk.
― Stephen Covey
Semua kata bijak dan ucapan terkenal Stephen Covey akan selalu Anda temukan di JagoKata.com (halaman 3)
Kata kunci dari kata bijak ini:
Penulis serupa
-
Pramoedya Ananta Toer
Penulis dari Indonesia 437 -
Tere Liye
Penulis dari Indonesia 409 -
Primadonna Angela
Penulis dari Indonesia 304 -
Boy Candra
Penulis dari Indonesia 298 -
Winna Efendi
Penulis dari Indonesia 282 -
Oscar Wilde
Penulis dari Irlandia 281 -
Orizuka
Penulis dari Indonesia 273 -
Arumi E.
Penulis dari Indonesia 261