Kata-kata Bijak dari Indira Gandhi

Indira Gandhi

Indira Gandhi

Politikus dari India

Hidup: 1917 - 1984

Kategori: Politics Negara: FlagIndia

Lahir: 19 Nopember 1917 Meninggal: 31 Oktober 1984

  • Untuk menjadi modern kebanyakan orang malah sibuk memerhatikan gaya berpakaian, cara berbicara, kebiasaan atau perilaku tertentu. Padahal bukan itu yang disebut modern. Hal-hal seperti itu adalah bagian yang sangat dangkal dari modernitas.
  • Manusia cenderung melupakan kewajibannya tapi meningat haknya
  • Kita telah meyakini bahwa kebebasan itu tidak bisa dibagi, perdamaian itu tidak bisa dibagi, dan kemakmuran ekonomi itu juga tidak dapat dibagi.
  • Dimana ada cinta, di situ ada kehidupan.
  • Ada dua jenis orang: Mereka yang melakukan pekerjaan dan mereka yang mengambil pujian. Usahakan untuk berada di grup pertama karena persaingan di sana lebih sedikit.
+2

Kata-kata Bijak 1 s/d 11 dari 11.

  • Untuk menjadi modern kebanyakan orang malah sibuk memerhatikan gaya berpakaian, cara berbicara, kebiasaan atau perilaku tertentu. Padahal bukan itu yang disebut modern. Hal-hal seperti itu adalah bagian yang sangat dangkal dari modernitas.
    Indira Gandhi
    - +
    +36
  • Kau tak bisa berjabat tangan dengan tangan terkepal.
    Indira Gandhi
    - +
    +26
  • Manusia cenderung melupakan kewajibannya tapi meningat haknya
    Asli: People tend to forget their duties but remember their rights.
    Indira Gandhi
    - +
    +24
  • Kita telah meyakini bahwa kebebasan itu tidak bisa dibagi, perdamaian itu tidak bisa dibagi, dan kemakmuran ekonomi itu juga tidak dapat dibagi.
    Indira Gandhi
    - +
    +22
  • Kekuatan untuk mempertanyakan adalah landasan dari semua kemajuan manusia.
    Indira Gandhi
    - +
    +19
  • Memaafkan adalah suatu kebajikan yang berani.
    Indira Gandhi
    - +
    +16
  • Kakek saya pernah mengatakan kepada saya bahwa ada dua macam orang: orang-orang yang melakukan pekerjaan dan mereka yang mengambil kredit. Dia mengatakan kepada saya untuk mencoba untuk berada di kelompok pertama; ada kompetisi jauh lebih sedikit.
    Indira Gandhi
    - +
    +15
  • Dimana ada cinta, di situ ada kehidupan.
    Indira Gandhi
    - +
    +11
  • Ada dua jenis manusia : mereka yang bekerja dan mereka yang memilih berhutang. Jadilah manusia yang pertama karena saingannya sedikit.
    Indira Gandhi
    - +
    +7
  • Anda tidak bisa berjabat tangan dengan kepalan tangan.
    Asli: You cannot shake hands with a clenched fist.
    Indira Gandhi
    - +
    +2
  • Ada dua jenis orang: Mereka yang melakukan pekerjaan dan mereka yang mengambil pujian. Usahakan untuk berada di grup pertama karena persaingan di sana lebih sedikit.
    Asli: There are two kinds of people: Those who do the work and those who take the credit. Try to be in the first group because there is less competition there.
    Indira Gandhi
    - +
    +1
Semua kata bijak dan ucapan terkenal Indira Gandhi akan selalu Anda temukan di