
Bambang Pamungkas
Pemain sepak bola Indonesia
Hidup: 1980 -
Lahir: 10 Juni 1980
Tentang Bambang Pamungkas
Bambang Pamungkas lahir lahir di Getas, Semarang, 10 Juni 1980 adalah seorang pemain sepak bola Indonesia. Anak keenam dari tujuh bersaudara pasangan H. Misranto dan Hj. Suriptinah. Bepe menikah dengan Tribuana Tungga Dewi dan telah dikaruniai tiga anak, Salsa Alicia, Jane Abel dan Syaura Abana. Meskipun tidak terlalu tinggi (171 cm), Bambang mempunyai lompatan yang tinggi dan tandukan yang akurat. Salah satu pemain yang dikaguminya adalah rekannya dalam tim nasional, Kurniawan Dwi Yulianto.
Buku dari Bambang Pamungkas
Telusuri kata bijak dari Bambang Pamungkas yang mengandung salah satu kata berikut:
Kata-kata Bijak 1 s/d 20 dari 47.
-
Kegelapan tidak dapat mengusir kegelapan, hanya cahaya yang dapat melakukannya.
― Bambang Pamungkas -
Jangan pernah berhenti bermimpi karena mungkin suatu saat nanti, mimpi kalian akan jadi kenyataan.
― Bambang Pamungkas -
Kita boleh saja kecewa dengan apa yang telah terjadi, tetapi jangan pernah kehilangan harapan untuk masa depan yang lebih baik.
― Bambang Pamungkas -
Jika saya bisa berjalan tegak di bawah terik matahari, lalu saya harus bisa melakukan hal yang sama dalam kecepatan hujan.
― Bambang Pamungkas -
Sebuah kekalahan memang sangat menyakitkan, tetapi akan jauh lebih menyedihkan jika kekalahan tersebut membuat sebuah tim tercerai-berai.
― Bambang Pamungkas -
Jangan melihat masa depan didalam cermin, karena semua yang akan Anda lihat adalah apa yang ada di belakang mu.
Asli:Don't look into the mirror to see the future, because all you will see is what behind you.
― Bambang Pamungkas -
Beranjak tua itu pasti, tetapi menjadi dewasa, bijaksana, dan berprestasi itu pilihan.
― Bambang Pamungkas -
Hidup ini akan jauh lebih indah ketika kita sudah mampu menertawakan diri kita sendiri.
― Bambang Pamungkas -
Yang membedakan seorang pejuang dengan pecundang, adalah keberanian untuk mencoba.
― Bambang Pamungkas -
Mengendarai sepeda motor di kemacetan jalanan ibukota, terutama di pagi hari, tidak lebih aman daripada merokok dua bungkus dalam sehari.
― Bambang Pamungkas -
Tidak ada hal yang lebih sulit dari menjaga keseimbangan antara popularitas, profesionalisme dan kenyamanan hidup.
― Bambang Pamungkas -
Akan selalu ada jalan menuju sebuah kesuksesan bagi siapapun, selama orang tersebut mau berusaha dan bekerja keras untuk memaksimalkan kemampuan yang ia miliki.
― Bambang Pamungkas -
Di Indonesia ini kata profesional masih sekedar sebuah slogan. Banyak pelaku sepak bola dinegeri ini yang menyebut diri mereka profesional, namun tidak memiliki pola pikir atau berprilaku layaknya seorang profesional.
― Bambang Pamungkas -
Atas nama rasa cinta kita terhadap olah raga ini, serta untuk kebanggaan bangsa. Maka mari kita singgkirkan ego kita untuk kepentingan yang jauh lebih besar.
― Bambang Pamungkas -
Jiwa saya terlalu liar untuk duduk dibelakang meja, mungkin pelatih tim nasional lebih cocok bagi saya.
― Bambang Pamungkas -
Selama masih ada kesempatan, jangan pernah matikan semangat untuk raih kemenangan.
― Bambang Pamungkas -
Karena orang hebat bukanlah mereka yang mampu mengendalikan orang lain, tetapi mereka yang mampu mengendalikan diri sendiri.
― Bambang Pamungkas -
Cepat atau lambat jersey merah-putih ini pasti akan tanggal dari badanku. Akan tetapi satu hal yang pasti, lambang garuda itu akan melekat di dada kiriku, tinggal disana sampai akhir hayatku.
― Bambang Pamungkas -
Jika (konon katanya) semangatnya saja sama (untuk masa depan sepak bola Indonesia yang lebih baik), mengapa sulit sekali (untuk mencari titik temu) ?
― Bambang Pamungkas
Kata kunci dari kata bijak ini:
Penulis serupa
-
Benjamin Watson
Pemain sepak bola Amerika 12 -
Burgess Owens
Pemain sepak bola Amerika 6 -
Barry Sanders
Pemain sepak bola Amerika 5 -
Brandi Chastain
Pemain sepak bola Amerika 4 -
David Beckham
Pemain sepak bola dari Britania Raya 3 -
Bill McCartney
Pemain sepak bola Amerika dan pelatih 2 -
Boomer Esiason
Pemain sepak bola Amerika 2 -
Mike Ditka
Pemain sepak bola Amerika, pelatih dan komentator 2