Kata-kata Bijak dari Catatan Pendek untuk Cinta yang Panjang dari Boy Candra

Boy Candra

Boy Candra

Penulis dari Indonesia

Hidup: 1989 -

Kategori: Penulis (Modern) Negara: FlagIndonesia

Kata-kata Bijak 41 s/d 57 dari 57.

  • Semakin sering kau membicarakan mantan kekasihku. Semakin aku akan teringat olehnya. Kalau kau benar-benar ingin aku berhenti memikirkan dia sepenuhnya. Berhenti jugalah mengaitkan apa pun dengan dirinya.
    Catatan Pendek untuk Cinta yang Panjang
    Boy Candra
    - +
    +52
  • Raga akan menghilang, tetapi cinta akan selalu dikenang.
    Catatan Pendek untuk Cinta yang Panjang
    Boy Candra
    - +
    +49
  • Kau selalu diberi pilihan. Membiarkan perasaan itu tetap terpendam di hati. Atau menyatakannya kepada seseorang yang membuatmu jatuh hati.
    Catatan Pendek untuk Cinta yang Panjang
    Boy Candra
    - +
    +47
  • Mencintaimu adalah keputusan yang tak perlu kusesali.
    Catatan Pendek untuk Cinta yang Panjang
    Boy Candra
    - +
    +47
  • Saat kita dimabuk asmara, kita sering kali melakukan hal-hal yang mungkin aneh menurut orang lain.
    Catatan Pendek untuk Cinta yang Panjang
    Boy Candra
    - +
    +39
  • Dan, cinta memang jatuh di hatiku dan dia. Melalui proses panjang. Aku dan dia tidak bisa menutupi lagi. Bahwa kami memang tidak bisa saling memungkiri. Kami saling jatuh hati.
    Catatan Pendek untuk Cinta yang Panjang
    Boy Candra
    - +
    +38
  • Jika memang tak ada rasadan tak berniat menyakiti, kenapa harus pergi?!.
    Catatan Pendek untuk Cinta yang Panjang
    Boy Candra
    - +
    +37
  • Bagiku mencintaimu adalah pekerjaan yang menyenangkan.
    Catatan Pendek untuk Cinta yang Panjang
    Boy Candra
    - +
    +29
  • Cinta; selalu membuatmu menjadi lebih berharga, bukan membuatmu jatuh dan mengemis.
    Catatan Pendek untuk Cinta yang Panjang
    Boy Candra
    - +
    +29
  • Kau percaya aku milikmu, aku percaya kau untukku. Kau percaya aku milikmu, aku percaya kau untukku.
    Catatan Pendek untuk Cinta yang Panjang
    Boy Candra
    - +
    +28
  • Kau harus paham. Bahwa impian adalah hal yang harus di capai.
    Catatan Pendek untuk Cinta yang Panjang
    Boy Candra
    - +
    +26
  • Tuhan selalu memberikan kejutan pada kita. Pada hal yang tak begitu kita suka pada awalnya.
    Catatan Pendek untuk Cinta yang Panjang
    Boy Candra
    - +
    +26
  • Cinta adalah kesempatan. Mencintai adalah merawat ingatan, agar tak luka, agar tak lupa.
    Catatan Pendek untuk Cinta yang Panjang
    Boy Candra
    - +
    +20
  • Cinta bisa jatuh kepada siapa saja, bahkan teman dekat. Dia yang tak pernah kau duga akan kau cinta.
    Catatan Pendek untuk Cinta yang Panjang
    Boy Candra
    - +
    +20
  • Memendam perasaan bukanlah kesalahan. Hanya saja kau juga harus pahami.
    Catatan Pendek untuk Cinta yang Panjang
    Boy Candra
    - +
    +20
  • Mengungkit-ungkit masa lalu, hanya akan membuang waktu.
    Catatan Pendek untuk Cinta yang Panjang
    Boy Candra
    - +
    +20
  • Meski sibuk dengan pikiran masing-masing. Namun, kita tidak pernah merasa resah satu sama lain.
    Catatan Pendek untuk Cinta yang Panjang
    Boy Candra
    - +
    +10
Semua kata bijak dan ucapan terkenal Catatan Pendek untuk Cinta yang Panjang dari Boy Candra akan selalu Anda temukan di JagoKata.com (halaman 3)

Lihat semua kata-kata bijak dari Boy Candra