Arti kata sujud menurut KBBI
sujud [su·jud]
Kata Verbia (kata kerja)- 1) berlutut serta meletakkan dahi ke lantai (msl pada waktu salat);
- 2) pernyataan hormat dengan berlutut serta menundukkan kepala sampai ke tanah
contoh: 'sembah sujud dari Ananda, hormat dari Ananda'
sembah sujud:
hormat dan khidmat; penghormatan;
sujud sahwi: (Agama Islam)
sujud yang dilakukan karena lupa atau ragu bilangan rakaat salatnya;
sujud syukur: (Agama Islam)
sujud ketika memperoleh kenikmatan, keberhasilan, kegembiraan atau terlepas dari kesu-litan atau musibah;
Kata bijak terpopular sujud
- Bagi orang-orang yang beriman, dimana pun ia bisa rukuk dan sujud kepada Allah, maka ia menemukan bumi cinta. Dan sesungguhnya dunia ini adalah bumi cinta bagi para pecinta Allah Ta'alla. Bumi cinta yang akan mengantarkan kepada bumi cinta yang lebih abadi dan lebih mulia yaitu surganya Allah.
- Habiburrahman El Shirazy - Orang Jawa sujud berbakti kepada yang lebih tua, lebih berkuasa, satu jalan pada penghujung keluhuran. Orang harus berani mengalah, Gus.
- Pramoedya Ananta Toer - Yah, saya memang berharap. Tapi tidak pada kamu sebenarnya, tetapi pada takdir dan doa-doa yang saya titipkan pada setiap sujud kepada-Nya.
- Muhammad Akhyar - Jangan percaya hembusan cedera
berkata tiada hanya dunia
tilikkan tajam mata kepala
sungkumkan sujud hati sanubari
- Amir Hamzah
Tip: doubleclick kata di atas untuk mencari cepat
[sujud] Arti sujud di KBBI adalah: berlutut serta meletakkan dahi ke lantai (msl pada waktu salat);. Lihat arti dan definisi di jagokata.
Database utama KBBI merupakan Hak Cipta Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, Kemdikbud (Pusat Bahasa)